Anda di halaman 1dari 16

IDENTIFIKASI

MASALAH
Agung Sutriyawan, SKM., M.Kes
Prodi Kesehatan Masyarakat
Universitas Bhakti Kencana

Agung.sutriawan@bku.ac.id 082377700705 Agungsutriyawan


Perencanaan Kesehatan
Sebuah proses untuk
merumuskan masalah-
masalah kesehatan yang
berkembang di masyarakat,
menentukan kebutuhan dan
sumber daya yang tersedia,
menetapkan tujuan
program yang paling pokok
dan menyusun langkah-
langkah praktis untuk
mencapai tujuan yang telah
ditetapkan.
Proses Perencanaan Kesehatan

Perencanaan dalam suatu organisasi adalah


suatu proses, dimulai dari identifikasi
masalah, penentuan prioritas masalah,
perencanaan pemecahan masalah,
implementasi (pelaksanaan pemecahan
masalah) dan evaluasi.

Dari hasil evaluasi tersebut akan muncul


masalah-masalah baru kemudian dari
masalah-masalah tersebut dipilih prioritas
masalah dan selanjutnya kembali ke siklus
semula.
Identifikasi Masalah

Kegiatan mengumpulkan dan memahami


informasi tentang suatu situasi yang
berguna untuk menetapkan masalah.

Tujuan:
• Memahami masalah kesehatan secara
jelas dan spesifik
• Mempermudah penentuan prioritas
• Mempermudah penentuan alternatif
pemecahan masalah
Identifikasi Masalah

Definisi

Mengabungkan hasil data primer dan sekunder


dan melakukan analisis perbandingan dan analisis
trend masalah Kesehatan kemudian membuat
list/daftar masalah apa saja yang terjadi di
masyarakat

Meningkatkan pengertian, pemahaman dan


keterampilan peserta dalam melakukan analisis
masalah dan penentuan penyebab masalah dengan
menggunakan pendekatan Blum
Cara Analisis

Menggunakan informasi Memanfaatkan


dari sistem informasi
yang sudah ada. data-data
Mis. Laporan-laporan diperkirakan
kegiatan dari program-
program kesehatan yang
sudah cukup
ada, Survailans representatif
epidemiologi atau untuk suatu
pemantauan penyebaran
penyakit daerah

Menggunakan Memperhatikan
berbagai berbagai faktor yg
Pendekatan dan mempengaruhi
Model: HL Blum kesehatan
Analisis
Faktor

An kto ku
Kepend
Fa rila


al r

m
Ke ela ata ya gra
isi
Pe
udukan

(P seh pa Pro
s

Ke n U sis

se yan n
da nali

ta n
ha a

A

n)
Analisis F
aktor lis a s tatus
Lingkunga Ana
n s e h a tan
ke

Analisis situasi kesehatan


Analisa Lingkungan

Aspek lingkungan menurut teori Blum merupakan aspek


yang memberikan pengaruh paling besar terhadap derajat
kesehatan.

Aspek lingkungan yang berpengaruh terhadap


derajat kesehatan meliputi:
aspek lingkungan fisik
lingkungan biologis
lingkungan sosial
Contoh : Analisa Lingkungan

Analisis lingkungan fisik :


Sarana Pembuangan Air
Limbah yang memenuhi syarat
di kec. X adalah 60,54 %
Analisis Lingkungan
Sosial Misal; Sistem
rujukan berjalan kurang
Contoh analisis efisien Penerapan
lingkungan biologis hukum/perundang-
Kualitas bakteriologis undangan kesehatan
air bersih dan air belum maksimal
minum yang memenuhi
syarat kesehatan adalah
58,70%.
Analisa Perilaku Kesehatan

Analisis faktor perilaku merupakan analisis


terhadap konsep sehat sakit yang
berkembang di masyarakat, bagaimana
perilaku hidup sehat dalam masyarakat serta
kebiasaan-kebiasaan yang berkembang di
masyarakat .

Analisis ini memberikan gambaran tentang


pengetahuan, sikap dan perilaku masyarakat
sehubungan dengan kesehatan maupun
upaya kesehatan.
Contoh: Kesadaran penduduk menggunakan
sarana air bersih adalah 73,4%.
Analisa Kependudukan

Analisis faktor kependudukan pada


dasarnya merupakan analisis demografi,
yang mencakup 55%jumlah, komposisi, struktur
penduduk, pertumbuhan, mobilitas, dan
persebaran penduduk. Data yang
dibutuhkan juga meliputi berbagai data
spesifik seperti jumlah balita, bumil, bayi
dan lain-lain

Ukuran-ukuran yang lazim dipergunakan


untuk menggambarkan masalah atau derajat
kesehatan adalah ukuran-ukuran
epidemiologis seperti morbiditas dan
mortalitas
Analisa Kependudukan
Contoh:
Angka Angka Kematian
Kematian Ibu Akibat Penyebab
adalah Penyakit untuk Diare
55%
3,77/100.000 : 0,3 / 1000

Insidens Diare
untuk di atas 5
tahun 15,31 /
1000
Angka Kematian
Balita adalah Insidens Diare untuk
0,4/1000 0 –5 tahun
14,05/1000
Analisa Pelayanan Kesehatan

• Pelayanan atau upaya kesehatan


meliputi upaya promotif, preventif,
kuratif maupun rehabilitatif
• Analisis ini menghasilkan data Atau
informasi tentang input, proses,
output dan dampak dari pelayanan
kesehatan

Contoh :
Rasio dokter / PKM adalah 1 :1,3
Rasio bidan / penduduk adalah 1 : 3000
Proporsi Persalinan yang ditolong oleh
nakes adalah 61,70%
Kunjungan Neonatus 73,70%
Distribusi tablet Fe 3 Bumil adalah 72,30%
Analisa Status Kesehatan

Analisa status kesehatan Analisis ini akan menghasilkan


akan menjelaskan masalah ukuran-ukuran Status
kesehatan apa yang dihadapi kesehatan secara kuantitatif,
penyebaran masalah menurut
kelompok umur penduduk,
menurut tempat dan waktu
THANK
YOU
Agung Sutriyawan, SKM., M.Kes
Prodi Kesehatan Masyarakat
Universitas Bhakti Kencana
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik

Agung.sutriawan@bku.ac.id 082377700705 Agungsutriyawan

Anda mungkin juga menyukai