Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI SOAL UJI COBA

Tipe Soal Tes : Essay

Sub Pokok : SUHU DAN PERUBAHANNYA

Jumlah Butir Soal : 15

Tahun Pelajaran : 2020/2021

Aspek Nomor
Kognitif Soal
Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal Butir Soal
C C C
2 3 4

4.1 Menganalisis pengaruh Menjelaskan konsep kalor Menjelaskan konsep Jelaskan pengertian kalor dan C 1
kalor terhadap suatu zat kalor dan peristiwa 2
berikan contohnya!
perubahan wujud dan
memberi contoh dalam Jelaskan perpindahan kalor secara C 2
kehidupan sehari-hari 2
konveksi, konduksi, dan radiasi?

Berikan contoh Perubahan wujud C 3


2
benda yang melepaskan kalor
Jelaskan istila kapasitas kalor 2 4

4.2 Menerapkan asas


Black dalam pemecahan
2 5
masalah

Jelaskan bunyi dari Asas Black

4.3Menggambarkan menggambarkan peristiwa Menggambarkan Gambarkan secara skematis C 6


pengaruh kalor terhadap perubahan wujud dan perubahan wujud benda perubahan wujud zat! 3
suatu zat karakteristiknya

Menghitung besarnya kalor yang Menghitung besar kalor Satu setengah kilo gram raksa C 7
diserap oleh suatu benda dan yang diserap oleh suatu (1,5kg) dipanaskan dari 200C 3
Menghitung laju perpindahan benda sampa 700C. jika kalor jenis raksa
Kalor secara konveksi, konduksi 1,4 x 102 j/kg 0C,berapakah energi
dan radiasi yang diperlukan ?
Kalor yang dibutuhkan untuk C 8
meleburkan aluminium sebanyak 3
2.015 kilo joule. Apabila kalor
lebur aluminium 4,03 x 105 J/kg.
berapakah kilo gram aluminium
yang dilebur ?

Sebanyak 940 kj energi diberikan C 9


kepada sebuah wadah yang berisi 5 3
kg 1000 C. berapa banyak air yang
menguap dari wadah itu ? (kalor
uap air = 2260 kJ/kg)

Menghitung laju Sebuah ruangan memiliki kaca C 10


perpindahan kalor secara jendela yang luasnya 2m × 1,5m 3
konduksi dan tebalnya 3,2 mm. Jika suhu
permukaan dalam kaca 25°C dan
suhu pada permukaan luar kaca
30°C, berapakah laju konduksi
kalor yang masuk ke ruang itu? (k=
0,8 W/mK)

Berapa kalor yang diperlukan untuk 11


menaikkan suhu 250 gram air dari
C
200C sampai 1000C?
3

Menganalisis peranan Menganalisis peranan kalor Perhatikan gambar angin darat dan C 12
kalor dalam pengaturan dalam pengaturan suhu tubuh angin laut berikut ini! 4
suhu tubuh manusia dan manusia
hewan dengan cermat dan
percaya diri

(A)

(B)
Dari gambar di atas, manakah yang
digunakan oleh para nelayan untuk
kembali lagi kedaratan? dan
berikan alasannya!

Saat siang hari matahari menyinari C 13


daratan dan lautan. Daratan dan 4
lautan tersebut mendapatkan jatah
kalor yang sama dari cahaya
matahari. Antara daratan dan lautan
manakah yang akan lebih cepat
panas?

Menganalisis pemuaian Mengapa saat kita menuangkan air C 14


suatu zat secara panas ke dalam gelas kaca tiba-tiba 4
kuantitatif baik zat padat, gelas tersebut retak bahkan pecah?
cair atau gas

Menganalisis massa Perhatikan tabel berikut! C 15


benda Jenis Kalor Kalor T 4
Loga Jenis
m (J) (0C)
(kal/g0C)

1 2.200 0,11 40

2 4.400 0,11 40

3 6.600 0,11 40

4 8.800 0,11 40

5 11.00 0,11 40

Berdasarkan data pada tabel, jenis


logam yang memiliki massa
terbesar adalah

Total Jumlah Soal 15


Lampiran 4

INSTRUMEN SOAL

1. Jelaskan pengertian kalor dan berikan contohnya!


2. Jelaskan perpindahan kalor secara konveksi, konduksi, dan radiasi?
3. Berikan contoh Perubahan wujud benda yang melepaskan kalor!
4. Jelaskan istila kapasitas kalor
5. Jelaskan bunyi dari Asas Black!
6. Gambarkan secara skematis perubahan wujud zat
7. Satu setengah kilo gram raksa (1,5kg) dipanaskan dari 200C sampa 700C. jika kalor jenis
raksa 1,4 x 102 j/kg0 C,berapakah energi yang diperlukan ?
8. Kalor yang dibutuhkan untuk meleburkan aluminium sebanyak 2.015 kilo joule. Apabila
kalor lebur aluminium 4,03 x 105 J/kg.berapakah kilo gram aluminium yang dilebur ?
9. Sebanyak 940 kj energi diberikan kepada sebuah wadah yang berisi 5 kg 1000 C. berapa
banyak air yang menguap dari wadah itu ? (kalor uap air = 2260 kJ/kg)
10. Sebuah ruangan memiliki kaca jendela yang luasnya 2m×1,5m dan tebalnya 3,2 mm. Jika
suhu permukaan dalam kaca 25°C dan suhu pada permukaan luar kaca 30°C, berapakah
laju konduksi kalor yang masuk ke ruang itu? (k= 0,8 W/mK)
11. Berapa kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu 250 gram air dari 200C sampai
1000C?
12. Menganalisa gambar di bawah ini untuk menjawab soal no 2-3 yaitu gambar angin darat
dan angin laut berikut ini!

(A) (B)
Dari gambar di atas, manakah yang digunakan oleh para nelayan untuk kembali lagi
kedaratan? dan berikan alasannya!

13. Saat siang hari matahari menyinari daratan dan lautan. Daratan dan lautan tersebut
mendapatkan jatah kalor yang sama dari cahaya matahari. Antara daratan dan lautan
manakah yang akan lebih cepat panas?

14. Mengapa saat kita menuangkan air panas ke dalam gelas kaca, tiba-tiba gelas tersebut
retak bahkan pecah?
15. Perhatikan tabel berikut!

Jenis Kalor Kalor ∆T


Berdasarkan data pada Logam Jenis tabel diatas, jenis logam
yang memiliki massa (J) (0C) terbesar adalah?
(kal/g0C)

1 2.200 0,11 40

2 4.400 0,11 40

3 6.600 0,11 40

4 8.800 0,11 40

5 11.00 0,11 40

Anda mungkin juga menyukai