Anda di halaman 1dari 10

UJIAN TENGAH SEMESTAR (UTS)

TAHAPAN PEMBUATAN MOTION GRAPHIC


GEDUNG MUSEUM DI KOTA PALEMBANG

Oleh:
Nadhira Syakira Kilimanjaro Ali
(062040722636)

Kelas:
5 TIB

Dosen Pengampuh:
Fithri Selva Jumeilah, S.Kom.,M.T.I.

TEKNOLOGI INFORMATIKA MULTIMEDIA DIGITAL


POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
PALEMBANG
2022
PEMBUATAN ASSET

1. Menyiapkan asset yang dibutuhkan di Adobe Illutrator. Pada project ini asset yang digunakan ada tiga
yaitu Museum Monpera, Museum SMB II, dan Museum Balaputera Dewa. Jangan lupa untuk
memisahkan layer untuk objek yang ingin diberikan motionnya.

Asset Monpera

Asset Museum Sultan Mahmud Badaruddin II

2
Asset Museum Balaputera Dewa

PEMBERIAN MOTION PADA ASSET


1. Pada Adobe After Effects, saya membuat beberapa composition. Ada opening, isi museum balaputera
dewa (bpd), museum monpera, dan museum sultan mahmud badaruddin ii (smb ii). Lalu terakhir ada
composition penggabungan dari semua composition yang ada yaitu full. Dimana durasi keseluruhan
adalah 10 detik.

3
2. Pada composition opening, terdapat teks yang berisi judul. Dimana teksnya atas dan bawah diberikan
transform scale. Sedangkan teks di bagian tengah diberikan effect.

3. Pada composition opening diberikan durasi 2 detik.

4
4. Di composition monpera, terdapat beberapa layer/lapisan, dimana pada masing-masing lapisan diberikan
keyframe transform scale, opacity ataupun positionnya, sesuai kreativitas.

5
5. Untuk composition bpd, lakukan hal yang sama seperti pada composition monpera.

6
6. Begitupun dengan composition smb, sama seperti composition bpd dan monpera.
7.

7
8. Selanjutnya, gabungkan seluruh composition yang telah dibuat ke dalam satu composition full.

9. Atur dan edit tampilannya skreatif mungkin, tambahkan juga teks maupun backsoundnya agar lebih
menarik.

8
10. Jika sudah pas, export project dalam bentuk mp4/avi di adobe media encoder.

11. Tunggu hingga render selesai.

9
SELESAI

10

Anda mungkin juga menyukai