Anda di halaman 1dari 11

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

SDN 3 CIMUNCANG
Yogi Abdul Matin, S.Pd.

TEMA CUACA Materi pelajaran


SUBTEMA KEADAAN bahasa Indonesia
CUACA matematika
PEMBELAJARAN KE 5 PPKn

KELAS 3 SEKOLAH DASAR

aktivitas 1 Bahasa Indonesia


aktivitas 2 PPKn
Aktivitas 3 Matematika

Nama Kelompok: .......................


Anggota kelompok:
TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan menyimak video pembelajaran tentang

1
keadaan cuaca dan membaca teks tentang cuaca
panas, peserta didik dapat menuliskan kata-kata
khusus dan mengartikannya secara tepat.

2
Dengan memahami arti dari kata-kata khusus
yang ada pada teks, peserta didik dapat membuat
kalimat dari kata-kata khusus dengan tepat.

3 Dengan membaca teks cuaca panas, peserta didik


dapat menunjukan kata-kata khusus dengan tepat.

Dengan memahami arti dari kata-kata khusus,

4
peserta didik dapat menggunakan kata-kata
khusus dalam kehidupan sehari hari dengan
bahasa yang baik dan benar.

Dengan mengamati video pembelajaran tentang

5 keberagaman bangsa Indonesia, pesrta didik


dapat memberi contoh sikap bersatu dalam
keberagaman di lingkungan sekitar dengan tepat.

PETUNJUK BELAJAR
PERHATIKANLAH LANGKAH-LANGKAH PENGERJAANNYA

Aktivitas 1 Bahasa Indonesia

Bacalah teks "Cuaca Panas" carilah kata atau istilah-istilah


baru dan carilah artinya dalam kamus Besar Bahasa
Indonesia (KBBI)

Aktivitas 2 PPKn
Diskusikanlah keberagaman antara teman
kelompokmu! dari muali hoby,
makanan khas daerahnya, dan warna kesukaannya.
jika ada perbedaan,
bagaimana cara menyikapi perbedaan tersebut?

Aktivitas 3 Matematika

Buatlah beberapa pecahan dari kertas origami sesuai


dengan petunjuk pada lembar pengisian, kemudian tempel
pada kolom yang sudah disediakan!
Bacalah Teks Berikut!
Cuaca Panas
Cuaca panas merupakan fenomena
cuaca alamiah yang biasa terjadi.
cuaca panas biasanya terjadi pada
musim kemarau dan bulan-bulan
pancaroba. kenaikan suhu pada
cuaca panas di Indinesia dapat
mencapai kisaran 33-35 derajat
celcius.
cuaca pans ditandai oleh
menurunnya kelembapan udara.
ketika cuaca panas, langit tampak
Carilah Istilah-istilah khusus!
cerah dan berawan. hal tersebut
menyebabkan sinar matahari
langsung masuk kebumi tanpa 1. e-a-n-b-r-a-w =
halangan. panas matahai masuk 2. m-i-s-m-u u-r-a-a-m-k-e-=
kebumi bersama dengan udara
yang kering dan tiupan angin yang
lemah. selain memberikan 3. a-b-o-r-a-c-n-a-p =
manfaat, cuaca panas biasanya
juga menimbulkan beberapa 4. d-i-h-e-d-i-s-a-r =
permasalahan. misalnya dehidrasi 5. a-w-n-a =
dan kulit kering.
6. n-i-g-n-a =

ayo
rangkai kata-kata khusus
Tulislah Aktivitas 2
arti istilah
tersebut!
Istilah ke empat

Istilah pertama

Istilah ke lima

Istilah ke dua

Istilah ke enam

Istilah ke tiga
Aktifitas 2 PPKn
ragam kesukaan ragam kesukaan
Nama Nama
___________________ ___________________
Hoby ___________________ Hoby ___________________
Warna kesukaan Warna kesukaan
___________________ ___________________
Makanan kesukaan Makanan kesukaan
___________ ___________

ragam kesukaan ragam kesukaan


Nama Nama
___________________ ___________________
Hoby ___________________ Hoby ___________________
Warna kesukaan Warna kesukaan
___________________ ___________________
Makanan kesukaan Makanan kesukaan
___________ ___________

ragam kesukaan ragam kesukaan


Nama Nama
___________________ ___________________
Hoby ___________________ Hoby ___________________
Warna kesukaan Warna kesukaan
___________________ ___________________
Makanan kesukaan Makanan kesukaan
___________ ___________
kerjakanlah soal-soal berikut!

Perhatikanlah keragaman dari teman-teman kelompokmu!

Mengapa kita harus bangga akan keberagaman yang ada?

Rasa bangga seperti apa yang harus kita tunjukan dalam


menyikapi keberagaman?

tuliskan tiga perwujudan rasa bangga akan keberagaman!

GoodLuck
Aktivitas 3
membandingkan
pecahan

buatlah pecaha dari 1 kertas origami menjadi beberapa


pecahan!
buat menjadi 2 bagian buat menjadi 3 bagian
sama besar sama besar

buat menjadi 4 bagian bagian manakah yang


sama besar lebih besar?

membandingkan
pecahan

perhatikanlah pizza pada gambar berikut!

ambillah 1 potong ambillah 2 potong


pizza dan gambar! pizza dan gambar!

ambillah 3 potong bagian manakah


pizza dan gambar! yang lebih besar?

apa kesimpulanmu

PECAHAN DENGAN PENYEBUT KESIMPULANNYA


BERBEDA
tuliskan nilai pecahan
dari kertas origami
Untuk membandingkan
yang dibagi menjadi pecahan yang memiliki
dua bagian dan tiga bagian pembilang yang sama, semakin
besar penyebutnya maka
nilainya semakin
....................................................

PECAHAN DENGAN PENYEBUT KESIMPULANNYA


SAMA
tuliskan nilai pecahan Untuk membandingkan
dari pizza pecahan yang memiliki
yang diambil 1 potong,
penyebut yang sama, semakin
2 potong, dan 3 potong
besar pembilangnya maka
nilainya semakin
....................................................

Good Luck

Anda mungkin juga menyukai