Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(LKPD)

TEMA 1 INDAHNYA KEBERSAMAAN


SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1

NAMA :

KELAS
:

KELAS
4

PETUNJUK
PENGERJAAN LKPD

1. Berdoa sebelum mengerjakan Lembar Kerja Peserta


Didik
2. Kerjakan LKPD IPS dan IPA
3. Ikuti langkah-langkah kegiatan yang diberikan
4. Jawablah pertanyaan pada link liveworksheet yang
disedikan dengan teliti
5. Periksa kembali jawabanmu sebelum menekan tombol
finish
6. Setelah menekan tombol finish, diharapkan untuk
mengklik "EMAIL MY ANSWERS TO MY TEACHER"
kemudian mengisi email techer dengan email:
auliawigati02@gmail.com
7.Nilai akan muncul pada halaman pertama LKPD

SELAMAT MENGERJAKAN!
LKPD 1

IPS
KOMPETENSI DASAR
3.2 Mengidentifikasi keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis, dan agama di provinsi
setempat sebagai identitas bangsa Indonesia ; serta hubungannya dengan
karakteristik ruang
4.2 Menyajikan hasil identifikasi mengenai keragaman sosial , ekonomi, budaya, etnis,
dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia; serta
hubungannya dengan karakteristik ruang

1. Melalui LKPD Interaktif ini, peserta didik dapat


membedakan keragaman budaya di Indonesia
dengan tepat.
A. Klik kotak pada gambar di samping!

CONTOH :
1. Berasal dari manakah rumah adat dibawah ini?

Papua

2. Berasal dari manakah rumah adat dibawah ini?

3. Berasal dari manakah rumah adat dibawah ini?


B. Tariklah garis untuk menjodohkan soal dan jawaban!

CONTOH :

Tari Piring berasal dari daerah.... Sumatera Utara

Aceh
Tari Kecak berasal dari daerah....

Tari Jaipong berasal dari daerah....


Jawa Tengah

Tari Saman berasal dari daerah....


Jawa Barat

Bali
C. Berilah tanda ceklis dengan menyentuk klik pada kotak
yang pernyataannya sesuai/tidak sesuai

sesuai
Suku Sunda berasal dari Jawa Barat
tidak

sesuai

Ulos merupakan pakaian adat dari


daerah Sumatera Barat
sesuai

tidak
Baju Bodo adalah pakaian adat dari
Sulawesi Selatan sesuai

sesuai

Karapan sapi adalah kesenian khas dari


daerah Madura tidak

sesuai

Suku Bugis, Mandar, Toraja merupakan


suku bangsa yang berasal dari
pulau Sumatera sesuai

tidak

sesuai

sesuai

tidak sesuai
LKPD 1

IPA
KOMPETENSI DASAR
3.6 Menerapkan sifat-sifat bunyi dan keterkaitannya dengan indera pendengaran
4.6 Menyajikan laporan hasil percobaan tentang sifat-sifat bunyi

1. Melalui LKPD Interaktif ini, peserta didik dapat


membedakan cara membunyikan beragam alat
musik tradisional
Klik pada kotak dibawah gambar kemudian pilihlah jawaban yang
tepat!

Anda mungkin juga menyukai