Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

SMK NEGERI 1 CIBINONG


KURIKULUM 2013
TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023

A. IDENTITAS SEKOLAH
Nama Sekolah : SMK NEGERI 1 CIBINONG
Program Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan
Kompetensi Keahlian : Teknik Otomasi Industri
Kelas : XIII
Mata Pelajaran : Sistem control Terprogram
Nama Penyusun : Indra Mustika Rakhman P., S.Pd.

B. GAMBAR KERJA

PANEL CONTROL

HMI

SS EMG

C. SOAL-SOAL
Desain Proses
Barang datang dari konveyor A menuju silinder 1, setelah barang berada tepat
diatas silinder 1 (sensor A mendeteksi), barang didorong keatas, kemudian
silinder 2 mendorong barang untuk di tempatkan keatas konveyor B. Dari
konveyor B barang didistribusikan kedalam box dan dihitung jumlahnya oleh
sensor B. Silinder 1 tidak akan kembali keposisi minimum sebelum silinder 2
kembali ke posisi minimum. Sistem dikendalikan menggunakan PLC dan
dapat dimonitoring dengan HMI.
Text1
1A 1B 2A 2B Text2

10 = 1
1 2 3 4 5 6 7 8 9
A

4 2 4 2 1A B

C
Y1 Y2
A
5 3 5 3 2A
B
1 1
5 C 15

Note: katup dapat berupa 5/2 single solenoid atau double solenoid

Prosedur pengoperasian dan Cara Kerja

1. Putar SS ke kanan, Sistem aktif H1 aktif (HMI)


2. Sensor A mendeteksi barang, Silinder 1 maju hingga maksimum
3. Sensor 1B aktif, silinder 2 maju hingga maksimum
4. Sensor 2B aktif, silinder 2 mundur hingga minimum
5. Sensor 2A aktif, silinder 1 mundur hingga minimum
6. Sensor B mendeteksi barang yang datang, serta menghitung jumlahnya.
7. Putar kembali SS ke kiri untuk mematikan sistem.
8. Tekan tombol reset di HMI untuk mereset jumlah barang.
9. Tekan tombol emergency apabila terjadi gangguan, system mati. Indikator
H2 blinking di HMI.

Anda mungkin juga menyukai