Anda di halaman 1dari 1

SITI FATIMAH

PENGENALAN MICROSOFT WORD


Microsoft Word merupakan bagiam dari Microsoft Office yaitu program aplikasi atau program
tambahan, Microsoft Word itu sendiri adalah suatu program pengolah kata yang banyak dipakai saat ini
dibandingkan dengan program pengolah kata lainnya seperti WordStar, WordPerfect, AmiPro dan lain –
lain. Microsoft Office mengalami banyak perubahan dan perbaikan mulai Microsoft Office 95, Microsoft
Office 2000, Microsoft Office 2003, Microsoft Office 2007, sampai Microsoft Office 2010.

Memulai Microsoft Office kita harus dapat mengenal menu bar dan berbagai macam Toolbar, seperti
halnya untuk mengaktifkan toolbar terlebih dahulu. Menggunakan fasilitas menu Bar yaitu dengan
cara mengklilk View yang ada di menu bar kemudian klik Toolbar.

Selanjutnya kita belajar untuk merubah atau mengedit tulisan yang sudah
disediakan didalam Toolbar Formating seperti B=Bold untuk menebalkan tulisan,
I=Italic untuk memiringkan tulisan, dan U=Underline untuk menggaris bawahi
tulisan.

Selain itu kita juga dapat merubah atau mengedit tulisan melalui Menu Bar yaitu dengan cara memblok
tulisan lalu klik Format lalu Font. Jika ingin mengatur rata suatu paragraph kita menggunakan Align
Lelf (rata kiri), Center (rata tengah), Align Right (rata kanan) dan Justify (rata kiri dan kanan).

Cara menampilkan Ruler klik View lalu Ruler kemudian kita dapat menggunakan First Line Indent
yang berfungsi untuk menggerakan garis pertama saja, Hanging Indent untuk menggerakan garis kedua
dan seterusnya Left Indent untuk menggerakan garis pertama dan seterusnya dari sebelah kiri, Right
Indent untuk menggerakan garis pertama dan seterusnya dari sebelah kanan.

Untuk penggunaan paragraph klik Format lalu Paragraph. Pada Line Spacing pilih Paragraph yang
diinginkan. Antara lain :
 Single untuk 1 spasi / Ctrl+1 jika dengan keyboard
 1,5 Lines untuk 1 ½ spasi /Ctrl+5 jika dengan keyboard
 Double untuk 2 spasi / Ctrl+2 jika dengan keyboard

Latihan 1

Anda mungkin juga menyukai