Anda di halaman 1dari 1

INTERFACE APLIKASI TIKTOK

Nama: Ahmad Misbah


Kelas: TI C (III)
Matkul: Interaksi Manusia & Computer
Dosen: M. Waail Al Wajieh, s.Kom. M.kom

 Mengikuti/untuk Anda: adalah untuk melihat konten. Mengikuti


menampilkan video dari orang-orang yang anda ikuti, sedangkan
Untukmu menampilkan konten baru dari pengguna populer di seluruh
dunia. (Cara mengaksesnya cukup di kilk salah satunya)
 Ikon tanda seru(!): merupakan ikon untuk melaporkan video, jika video tersebut berbau pelecehan,
ujaran kebencian, pornografi dan ketelanjangan dll. (Di klik 1x)
 Foto profil: foto profil di samping video untuk mengikuti pengguna tersebut. (Di klik 1x)
 Ikon hati: di bawah foto profil untuk menyukai video tersebut. (Sentuh layar 2x)
 Ikon balon dialog: untuk mengomentari video tersebut. (Di klik 1x)
 Ikon bagikan: untuk membagikan video di media sosial lainnya. (Di klik 1x)
 Ikon piring hitam: untuk membuka musik soundtrack video di halaman lain. Ini juga akan
menampilkan video-video lain yang menggunakan musik yang sama. (Di klik 1x)
 Ikon profil: akan membawa ke Halaman profil anda. (Di klik 1x)
 Kotak masuk: anda akan melihat semua aktivitas, artinya anda akan melihat seluruh aktivitas yang
baru-baru ini sedang terjadi di akun TikTok anda. (Di klik 1x)
 Ikon plus (+): ikon tersebut berfungsi untuk merekam video anda yang akan anda unggah di TikTok.
(Di klik 1x)
 Ikon Temukan: untuk mencari pengguna TikTok lain. (Di klik 1x)
 Beranda: merupakan halaman utama dari aplikasi TikTok.

Cara membuat akun di aplikasi TikTok, yaitu dengan daftar menggunakan nomor telepon atau akun facebook,
Instagram, atau akun twitter.

Anda mungkin juga menyukai