Anda di halaman 1dari 3

ULANGAN HARIAN TEMA 1 SUBTEMA 1 KELAS 6

SDN 7 SALAON DOLOK


TP 2019/2020

A. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Bagian tumbuhan yang banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan bangunan adalah ....
2. Perkembangbiakan tumbuhan yang melalui proses penyerbukan dinamakan perkembangbiakan ....
3. Organisasi persatuan negara-negara di Asia Tenggara dinamakan ....
4. ASEAN berdiri pada tanggal ....
5. Menghargai hak asasi manusia merupakan nilai dari pancasila sila yang ....
6. Satu-satunya negara di asia tenggara yang tidak pernah dijajah adalah ....
7. Sembilan juta enam puluh tujuh ribu dua ratus dua puluh lima jika ditulis angka menjadi ....
8. Menjaga kelestarian tumbuhan ditujukan agar tumbuhan tersebut ....
9. Hutan merupakan penghasil oksigen yang sangat besar, maka hutan disebut sebagai ....
10. Pisang dan tebu adalah contoh tumbuhan yang berkembangbiak secara vegetaif berupa ....

B. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Sebutkan manfaat tumbuhan bagi manusia!


Jawab : ..........................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................
..............................................................

2. Sebutkan 5 contoh tumbuhan yang berkembangbiak secara generatif!


Jawab : ..........................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................
..............................................................

3. Sebutkan 5 negara pemrakarsa berdirinya ASEAN!


Jawab : ..........................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................
.............................................................

4. Berilah contoh perilaku yang mencerminkan penerapan sila pertama pancasila!

Jawab : .......................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................................
...................................

5. Perhatikan tabel hasil panen jagung desa Tambakromo di bawah ini!

Dari data tersebut, maka :


a. Urutkanlah tahun produksi jagung dari jumlah produksi paling kecil
b. Hitunglah jumlah keseluruhan produksi jagung dari tahun 2019 sampai tahun 2015
c. Pada tahun berapakah kenaikan produksi jagung paling tinggi?
d. Pada tahun berapakah penurunan produksi jagung paling banyak?
Jawab : .......................................................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................................................................
....................................
KUNCI JAWABAN SOAL ULANGAN SOAL TEMATIK
KELAS 6 SD TEMA 1 SUBTEMA 1 TUMBUHAN SAHABATKU

A. JAWABAN

1. a. Makanan
2. c. Kunyit dan jahe
3. b. Jagung
4. a. Penyerbukan
5. d. Benang sari
6. b. Pohon pisang banyak hidup di Indonesia
7. c. Pisang berkembangbiak dengan vegetatif
8. c. Pohon pisang berkembangbiak dengan cara generatif
9. c. Ketela pohon
10. d. Asia tenggara
11. d. Thaliland
12. d. Kesamaan letak geografis
13. c. Bangkok
14. b. Malaysia
15. c. Ikan berkepala singa
16. b. Petani
17. d. Tiga juta empat ratus lima puluh tujuh ribu sembilan puluh enam
18. d. 29.045.509
19. d. Rp. 5.810.000,00
20. b. Kerukunan antar umat beragama
21. c. Beragama
22. a. Rasa syukur dan turut menjaga tumbuhan sebagai sumber kehidupan manusia
23. b. Menjaga kerukunan antar umat beragama
24. d. Oksigen
25. a. Vegetatif

B. JAWABAN

1. Kayu
2. Generatif
3. ASEAN
4. 8 Agustus 1967
5. Kedua
6. Thailand
7. 9.067.225
8. Tidak punah
9. Paru-paru dunia
10. Tunas

C. JAWABAN

1. Manfaat tumbuhan bagi manusia!


- Sebagai bahan makanan
- Sebagai bahan obat-obaan
- Sebagai bahan kosmetik
- Sebagai bahan bangunan
- Sebagai bahan perhiasan atau aksesoris

2. Contoh-contoh tumbuhan yang berkembangbiak secara generatif :


- Jagung - Kacang
- Padi - Bunga Mawar
- Mangga - Bunga sepatu
- Durian - Jeruk
- Jambu - Kedelai

3. 5 negara pemrakarsa berdirinya ASEAN :


- Indonesia
- Malaysia
- Singapura
- Thailand
- Filipina

4. Contoh-contoh perilaku yang mencerminkan penerapan sila pertama pancasila :


- Taat dalam beribadah sesuai agama masing-masing
- Menjunjung toleransi terhadap keberagaman agama yang ada di masyarakat
- Menjaga kerukunan antar umat beragama
- Tidak menjelek-jelekan atau mengolok-olok agama teman kita
- Menghormati teman yang memiliki agama lain
5. a. Urutkanlah tahun produksi jagung dari jumlah produksi paling kecil
1. Tahun 2010 dengan jumlah hasil produksi 4.405.450
2. Tahun 2009 dengan jumlah hasil produksi 4.532.201
3. Tahun 2011 dengan jumlah hasil produksi 5.765.721
4. Tahun 2014 dengan jumlah hasil produksi 7.884.532
5. Tahun 2013 dengan jumlah hasil produksi 8.085.920
6. Tahun 2015 dengan jumlah hasil produksi 8.125.346

b. Hitunglah jumlah keseluruhan produksi jagung dari tahun 2009 sampai tahun 2015
Jumlah keseluruhan = 4.532.201 + 4.405.450 + 5.765.721 + 8.085.920 + 7.884.532 + 8.125.346 = 38.797.170

c. Pada tahun berapakah kenaikan produksi jagung paling tinggi ?


Kenaikan tertinggi terjadi pada tahun 2015 sebanyak 39.426 Kg diatas tahun 2013 ( 8.125.346 kg – 8.085.920 kg =  39.426Kg )

d. Pada tahun berapakah penurunan produksi jagung paling banyak?


Penurunan terbanyak pada tahun 2014 sebanyak 201.388 kg ( 8.085.920 kg – 7.884.532 kg = 201.388 kg )

Anda mungkin juga menyukai