Anda di halaman 1dari 1

Nama : Fajar Maulana

NPM : 065118091

Tugas Pertemuan 3
Wirausaha (Enterpreneur)

Istilah Wirausaha
Wirausaha adalah orang yang terampil memanfaatkan peluang dalam mengembangkan
usahanya dengan tujuan untuk meningkatkan kehidupannya.

Ciri-Ciri Wirausaha
1. Memiliki jiwa dan watak kewirausahaan
2. Memiliki keterampilan, kemampuan atau kompetensi
3. Memiliki pengetahuan dan pengalaman usaha
4. Menciptakan kreasi dan inovasi

Bentuk kegiatan berwirausaha


Ada dua tipe kegiatan berwirausaha adalah sebagai berikut :
• Dikelola sendiri adalah pengusaha yang memiliki modal sendiri dan kemampuan dan
langsung terjun untuk mengelola usaha nya sendiri
• Dikelola orang lain adalah pengusaha yang cukup menyetor sejumlah uang untuk
pengelolaan usahanya yang diserahkan kepada pihak lain

Etika Wirausaha
1. Sikap dan perilaku seorang pengusaha harus mengikuti norma yang berlaku dalam
suatu negara atau masyarakat.
2. Berpenampilan sopan dalam suatu situasi atau acara tertentu.
3. Cara berpakaian yg layak dan pantas
4. Cara berbicara yg santun dan tidak menyinggung orang lain.
5. Perilaku yg menyenangkan orang lain

Cara untuk memulai Usaha


Ada beberapa cara untuk memulai sebuah usaha antaranya sebagai berikut :
1. Mendirikan usaha baru
2. Membeli perusahaan
3. Kerjasama Manajemen

Faktor Menentukan Usaha


1. Minat dan Bakat
2. Modal
3. Waktu
4. Laba
5. Pengalaman

Anda mungkin juga menyukai