Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TANJUNGSAMAK
Jln. Jendral Sudirman Tanjungsamak No. Kode Pos : 28755
Hp. 082285378538

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (TERM OF REFERENCE) PENGELOLAAN


PELAYANAN KESEHATAN PADA USIA LANJUT UPT PUSKESMAS
TANJUNGSAMAK KECAMATAN RANGSANG TAHUN 2022

Satker : UPT Puskesmas Tanjungsamak

Kegiatan : Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Pada Usia Lanjut

Keluaran : Kebijakan operasional ini adalah pengelolaan pelayanan kesehatan pada

usia lanjut yang merupakan bagian dari pelayanan dasar kesehatan sebagai

urusan wajib pemerintahan daerah dan kegiatan dilakukan 4 kali dalam 1

tahun yaitu 2 kali pada semester 1 (Periode Januari-Juni) dan 2 kali pada

semester 2 (Periode Juli-Desember). Kegiatan penjaringan kesehatan

merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk memenuhi persyaratan

standar minimal pelayanan bidang kesehatan dalam program UKS.

Hasil : Mendeteksi secara dini masalah kesehatan peserta didik, tersedianya data

atau informasi untuk menilai perkembangan kesehatan peserta didik

maupun untuk dijadikan pertimbangan dalam menyusun program

pembinaan kesehatan sekolah di wilayah Kerja Puskesmas Tanjungsamak

Volume : Siswa siswi SD, SMP dan SMA sederajat di wilayah kerja UPT

Puskesmas Tanjung Samak

A. Latar Belakang

Lansia merupakan seorang dewasa sehat yang mengalami proses perubahan menjadi

seorang yang lemah yang rentan yang diakibatkan karena berkurangnya sebagian

besar cadangan sistem fisiologis dan meningkatnya kerentanan terhadap berbagai

penyakit dan kematian.


Upaya kesehatan usia lanjut adalah upaya kesehatan paripurna dasar dan menyeluruh

dibidang kesehatan usia lanjut yang meliputi peningkatan kesehatan, pencegahan,

pengobatan dan pemulihan

Dengan bertambahnya umur, fungsi fisiologis mengalami penurunan akibat proses

degeneratif (penuaan) sehingga penyakit tidak menular banyak muncul pada usia

lanjut. Selain itu masalah degeneratif menurunkan daya tahan tubuh sehingga rentan

terkena infeksi penyakit menular. Penyakit tidak menular pada lansia di antaranya

hipertensi, stroke, diabetes mellitus dan radang sendi atau rematik. Sedangkan

penyakit menular yang diderita adalah tuberkulosis, diare, pneumonia dan hepatitis

(Kemenkes RI).

Wujud dari usaha pemerintah ini adalah dicanangkannya pelayanan bagi lansia

melalui beberapa jenjang yaitu Posyandu Lansia sebagai pelayanan kesehatan

ditingkat masyarakat. Puskesmas sebagai pelayanan kesehatan lansia tingkat dasar,

dan Rumah Sakit sebagai pelayanan tingkat lanjutan.

B. Tujuan

a. Tujuan Umum

Meningkatkan derajat kesehatan dan mutu kehidupan untuk mencapai masa tua

yang bahagia dan berdaya guna dalam kehidupan keluarga dan masyarakat.

b. Tujuan Khusus

1. Meningkatkan kesadaran pada usia lanjut untuk membina sendiri

kesehatannya

2. Meningkatkan kemampuan dan peran serta masyarakat termasuk keluarga

dalam mengatasi kesehatan usia lanjut

3. Meningkatkan mutu pelayanan kesehatan usia lanjut

C. Lingkup Kegiatan

Kegiatan pokok penjaringan anak sekolah dilakukan sesuai strategi yaitu:

1. Pemeriksaan status kesehatan siswa dan siswi

2. Pengukuran status gizi siswa dan siswi


3. Pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut

4. Pemeriksaan laboratorium ( golongan darah)

5. Deteksi dini penyimpangan mental emosional

D. Peserta Kegiatan

Siswa siswi SD, SMP dan SMA sederajat di wilayah kerja UPT Puskesmas Tanjung

Samak yang terdiri dari:

 20 buah Sekolah Dasar di Kecamatan rangsang

 10 buah Sekolah Menengah Pertama/ sederajat di Kecamatan Rangsang

 4 buah Sekolah Menengah Atas/ sederajat di Kecamatan rangsang

E. Waktu dan Tempat Kegiatan

Kegiatan akan dilaksanakan pada:

Tanggal : 01 – 31 Agustus 2022 dan 01 – 31 Oktober 2022 ( menyesuaikan

dengan kegiatan sekolah di masa pandemi)

Pukul : 07.30- s.d selesai

Tempat : Seluruh sekolah di Kecamatan Rangsang

F. Keluaran (output)

 Seluruh siswa dan siswi di seluruh sekolah di Kecamatan Rangsang mendapat

pelayanan kesehatan sesuai standar

 Seluruh siswa dan siswi mendapat penyuluhan kesehatan tentang perilaku hidup

bersih dan sehat

 Seluruh siswa dan siswi mengetahui status kesehatan masing- masing

 Pihak sekolah mendapat penjelasan mengenai status kesehatan masing- masing

dari anak didik di sekolah terkait

 Pihak sekolah sepakat untuk menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat di tiap

sekolah

G. Sumber Pembiayaan
Pembiayaan Kegiatan penjaringan anak sekolah di Wilayah Kerja Puskesmas

Tanjungsamak Kecamatan rangsang Kabupaten Kepulauan Meranti bersumber dari Dana

BOK Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Meranti.

Tanjungsamak, Januari 2022


Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Tanjungsamak Penanggungjawab

Ermina, S. ST IKA YUNI SETYO RINI, Amd. Kep


NIP. 19720413 199212 2 001 NIP. 19890619 201903 2 002

Anda mungkin juga menyukai