Anda di halaman 1dari 6

TUGAS PENCAKSILAT

A. RANGKAIAN SALAM PEMBUKA :


Aqila :
1. SIKAP HORMAT : berdiri tegak, posisi kedua kaki sejajar selebar bahu, kedua telapak
tangan saling menempel di depan dada.

Gambar :

2. SIKAP PASANG 4 : sikap pasang dengan kuda-kuda depan, dengan posisi telapak
tangan depan menggepal, telapak tanga lainnya terbuka silang didada

Gambar :

3. SIKAP PASANG 5 : sikap pasang dengan kuda-


kuda tengah seliwa, dengan posisi telapak tangan
megepal menghadap ke atas dan telapak tangan
yang lainnya terbuka silang didada
Gambar :

1
4. Pukulan atas Tumbuk : pukulan atas dengan mengepal tang, dan mengarahkan
punggung tangan untuk mengenai lawan
Gambar :

5. SIKAP PASANG TERBUKA : sikap pasang densan sikap tangan dan lengan yang
melindungi tubuh
Gambar :

6. SIKAP HORMAT : berdiri tegak, posisi kedua kaki sejajar selebar bahu, kedua
telapak tangan saling menempel di depan dada.

2
Gambar :

Faza :
1. SIKAP HORMAT : berdiri tegak, posisi kedua kaki sejajar selebar bahu, kedua telapak tangan
saling menempel di depan dada.

Gambar :

2. SIKAP PASANG ENAM : kuda kuda tengah menghadap ke depan disertai kedua telapak tangan
terbuka silang di depan dada

Gambar :

3. SIKAP PASANG SATU : kuda kuda di tengah menghadap ke samping pandangan ke depan,
dengan posisi kaki depan belakang segaris, sedangkan posisi kedua telapak tangan terbuka di
depan dada

3
Gambar :

4. SIKAP PASANG EMPAT : kuda kuda di depan, dengan posisi telapak tangan depan menggepal,
telapak tangan lainnya terbuka silang di dada

Gambar :

5. TENDANGAN DEPAN : kuda kuda depan , lutut diangkat sejajar dengan pinggang, dan kunci
pergelangan kaki lalu tending kaki ke depan

Gambar :

4
6. SIKAP PASANG SATU : kuda kuda di tengah menghadap ke samping pandangan ke depan,
dengan posisi kaki depan belakang segaris, sedangkan posisi kedua telapak tangan terbuka di
depan dada

Gambar :

7. SIKAP HORMAT : berdiri tegak, posisi kedua kaki sejajar selebar bahu, kedua telapak tangan
saling menempel di depan dada.

Gambar :

B. RANGKAIAN GERAKAN FIGHT :


1. Aqila : Pukulan kanan lurus
Faza : Tangkisan luar

5
2. Faza : Tendangan Sabit
Aqila : Elakan samping
3. Aqila : Pukulan atas bacok
Faza : Tangkisan atas
4. Aqila : Tendangan T
Faza : Tangkisan dalam
5. Faza : Pukulan Depan Tebak
Aqila : Tangkisan bawah
6. Aqila : Pukulan depan bandu
Faza : Tangkisan bawah
7. Faza : Pukulan atas tumbuk
Aqila : Tangkisan atas
8. Faza : Pukulan depan tinju
Aqila : Tangkisan luar
9. Aqila : Pukulan samping bandul
Faza : Elakan samping
10. Faza : Tendangan depan
Aqila : Hindaran Belakang

Anda mungkin juga menyukai