Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, atas limpahan, rahmat dan
karunia-Nya saya dapat menyelesaikan Laporan Akhir Praktikum Mineralogi
yang diberikan untuk dijadikan sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Akhir
Semester Praktikum Mineralogi.
Pada kesempatan ini saya sangat mengucapkan terimakasih kepada Dr. Ir.
Endang Wiwik Dyah Hastuti, M.Sc. selaku dosen pembimbing mata kuliah
Mineralogi dan Sidiq Anugra selaku asisten pembimbing Praktikum Mineralogi
yang telah membimbing dan mendidik saya serta rekan-rekan saya yang telah
membantu saya dalam menyelesaikan Laporan Akhir Praktikum Mineralogi ini.
Dan tidak lupa juga saya berterima kasih kepada kedua orang tua saya yang telah
mendoakan dan mendukung saya dalam menempa ilmu yang akan berguna di
masa depan kelak nanti.
Semoga Laporan Akhir Praktikum Mineralogi ini bisa bermanfaat dan
berguna bagi siapapun. Penulis menyadari bahwa Laporan Akhir Praktikum
Mineralogi ini masih memiliki banyak kekurangan. Oleh sebab itu, penulis
mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari berbagai pihak.
Akhirnya penulis berharap semoga Laporan Akhir Praktikum Mineralogi ini dapat
bermanfaat bagi kita sesama dan dapat dijadikan referensi.

Indralaya, 5 Desember 2022


Penulis,

Andri Usmi Pratama


03071282227039

iv

Anda mungkin juga menyukai