Anda di halaman 1dari 2

SOP

PENANGANAN PERDARAHAN KARENA PLASENTA PREVIA

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Tanggal Terbit Ditetapkan,


Direktur RSU WISATA UIT Makassar
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr.Wisudawan, M.Kes, Sp. JP FIHA
NIK : 8102 2416 1 0001
Plasenta yang berimplantasi pada segmen bawah rahim dan menutupi
PENGERTIAN
seluruh Osteum Uteri Internum

TUJUAN 1. Agar perdarahan dapat teratasi dengan cepat dan tepat


2. Menurunkan AKI dan AKB
KEBIJAKAN Keputusan Direktur, RSU WISATA UIT Makassar tentang Kebijakan Ponek

1. Terima pasien/tempatkan pasien sesuai dengan kasus


2. Berikan penjelasan pada pasien keluarga tentang tindakan yang diberikan :
3. Pasien dan suami/keluarga menandatangani persetujuan tindakan
4. Cuci tangan
5. Lakukan anamnesa, pemeriksaan fisik, inspeksi, palasi, auskultasi, dan
pemeriksaan dalam
6. Pemeriksaaan lab (DL dan HbSag)
7. Pemeriksaan CTG
8. Siapakan darah bila Hb < 8 gr %
9. Pakai sarung tangan
PROSEDUR 10. Pasang infuse (rehidrsi) cairan RL fles tetesan grojok dan glukosa 5% 1
fles 28 tetesan/menit
11. Pasang oksigen 5 liter/menit
12. Bersihkan pasien dari darah dan mengganti pakaian kotor
13. Kolaborasi dengan dokter SpOG untuk tindakan selanjutnya (sectio
saesaria
14. Lakukan persiapan sektio saesaeria (SOP terlampir)
15. Obervasi kesejahteraan ibu dan janin tiap 15 menit
16. Dokumentasi sarung tangan dan alat yang digunakan.
17. Cuci tangan
18. Catat semua hasil tindakan kedalam rekam medis pasien

UNIT TERKAIT Ruang Bersalin, Ruang Operasi


BDRS (Bila butuh transfuse)

Anda mungkin juga menyukai