Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA SISWA KELAS IV

Rabu, 24 Maret 2021

MATEMATIKA

GARIS
Catatan :
1. Garis adalah kumpulan titik-titik yang sangat banyak.
2. Jika titik-titik tersebut berkumpul secara teratur dan berkesinambungan akan
membentuk garis lurus.
3. Ruas garis/segmen garis adalah garis yang dibatasi oleh dua titik di kedua ujungnya.

4. Sinar garis adalah ruas garis yang salah satu ujungnya dapat diperpanjang tanpa batas.

Tanda panah ini menunjukkan bahwa garis dapat diperpanjang tanpa batas ke kanan

5. Garis lurus adalah ruas garis yang kedua ujungnya dapat diperpanjang tanpa batas

A B
Garis lurus AB atau AB

6. Garis horizontal adalah garis yang mendatar

7. Garis vertikal adalah garis yang tegak

8. Macam-macam hubungan antargaris


a. Garis sejajar adalah garis yang meskipun sudah diperpanjang tidak akan pernah bertemu di satu
titik/berpotongan

k l

k//l
b. Garis berpotongan
m n

Garis m memotong garis n di titik O

c. Garis berpotongan tegak lurus


p

pq

d. Garis berimpit

c d
garis c berimpit dengan d

TUGAS MATEMATIKA
Kerjakan soal dari buku Matematika halaman 146-147 (AYO MENCOBA) di buku PS
Matematika. Tulis soal dan gambar!

Anda mungkin juga menyukai