Anda di halaman 1dari 2

RAPAT ANTAR UNIT KERJA

No
440/SOP. /PKM/II/2022
Dokumen
No Revisi 0
SOP
Tanggal
-02-2022
Terbit
Halaman 1/2
UPTD H. DIAN HAERUMAN,
PUSKESMAS S.Kep., Ners.
JATINAGARA NIP.197001011989121006

1.Pengertian Rapat antar unit kerja adalah suatu kegiatan koordinasi dan
komunikasi antar unit kerja sehingga petugas saling memahami
prosedur pendaftaran dan pelayanan pasien
2.Tujuan Sebagai pedoman petugas dalam melakukan rapat antar unit kerja,
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor 440/Kpts. /PKM/II/2022
Tentang Pelayanan Klinis
a. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 Tahun 2014 tentang
4.Referensi
Pusat Kesehatan Masyarakat
a. Persiapan alat dan bahan
1. Alat tulis
2. Undangan rapat
3. Buku notulen
b. Petugas yang melaksanakan
1. Petugas pendaftaran
2. Unit kerja terkait
5.Prosedur
c. Langkah-langkah
1. Koordinator pelayanan klinis mengundang petugas dimasing-
masing unit kerja untuk hadir dalam rapat antar unit kerja
2. Petugas berdiskusi tentang mekanisme komunikasi dan
koordinasi petugas dengan unit terkait agar pasien dan
keluarga pasien memperoleh pelayanan
3. Petugas mencatat hasil rapat dalam buku notulen rapat
6.Diagram Alir

Petugas berdiskusi Petugas


Koordinator rawat tentang mekanisme
jalan membuat mencatat hasil
komunikasi dan rapat dalam buku
undangan rapat ke koordinasi dengan unit
unit terkait notulen rapat
terkait.
7.Unit Terkait Pendaftaran dan Rekam Medik
Pemeriksaan umum
Poli KIA/KB/MTBS
Poli gigi dan mulut
Laboratorium
Farmasi
Promkes

8.Rekaman Historis Perubahan


Tgl.mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai