Anda di halaman 1dari 6

Tugs Biologi :

1. Jelaskan struktur dan fungsi jaringan pada hewan


2. Lengkapi tabel berikut

Tabel jaringan epitelium :

Terdapat Pada
N Nama Jaringan Epitelium Gambar Keterangan Organ
O
a. Epitelium Selapis - - -
1. Epitelium pipih selapis
2. Epitelium kubus selapis
3. Epitelium batang
selapis
4. Epitelium batang
selapis semu
b. Epitelium Berlapis - - -
1. Epitelium pipih berlapis
2. Epitelium kubus dan
batang berlapis

3. Epitelium transisional
4. Epitelium kelenjar

Jawaban

1. Jaringan epitel
Jaringan epitel merupakan jaringan yang melapisi seluruh permukaan tubuh. Jaringan epitel
membatasi antara organ-organ tubuh dengan rongga tubuh. Sel sel penyusun jaringan epitel
sangat erat satu sama lainnya.
- Jaringan ikat
Jaringan ikat berfungsi mengikat dan mendukung jaringan lainnya. Sebaliknya dari jaringan
epitel, jaringan ikat memiliki kumpulan sel yang tipis dan renggang. Berdasarkan struktur dan
fungsinya, jaringan ikat dibagi menjadi jaringan ikat longgar, jaringan ikat padat, jaringan lemak,
jaringan tulang, dan jaringan darah. 
- Jaringan syaraf
Jaringan saraf tersusun atas unit fungsional yang disebut sel saraf (neuron). Sel saraf terdiri
atas badan sel, akson, dan dendrit. Badan sel saraf berfungsi memelihara semua bagian sel
saraf. Akson berfungsi menghantarkan rangsang (impuls) dari badan sel ke neuron lain. Adapun
dendrit berfungsi menghantarkan rangsang menuju badan sel. Secara keseluruhan, jaringan
saraf berfungsi menghantarkan rangsang (impuls) dari satu bagian tubuh ke bagian tubuh
lainnya.

- Jaringan otot
Jaringan otot tersusun atas sel-sel otot yang memiliki kemampuan untuk berkontraksi
(memendek) dan berelaksasi (memanjang). Kemampuan tersebut sesuai dengan fungsinya
sebagai alat gerak aktif. Bersama dengan tulang, otot akan membentuk gerak. Terdapat tiga
jenis jaringan otot, yaitu otot polos, otot lurik, dan otot jantung

2. Tabel Jaringan Epitelium

Terdapat Pada
NO Nama Jaringan Epitelium Gambar Keterangan Organ
a. Epitelium Selapis - - -
Epitel Pipih Selapis Ginjal,
merupakan salah satu Selubung
jenis epitelium yang jantung,
terdiri atas sel-sel Pembuluh
yang memiliki sebuah darah,
1. Epitelium pipih selapis bentuk rata dan Pembuluh
hanya memiliki satu limfatik dan
lapisan. kantung udara
Epitel pipih selapis paru-paru
berfungsi untuk (Alveolus ).
menyaring (filtrasi )
zat-zat yang hendak
masuk kedalam
organ,sekaligus
menghasilkan
pelumas untuk
melancarkan kerja
organ.
Epitel Kubus Kelenjar
Selapis adalah jenis keringat,
epitelum yang terdiri kelenjar ludah
dari beberapa lapisa dan saluran di
sel yang memiliki ginjal.
2. Epitelium kubus selapis sebuah bentuk seperti
kubus.
Epitel Kubus
Selapis berfungsi
dalam sekresi dan
sebagai pelindung.

Epitel silindris Usus kecil dan


selapis adalah sel-se saluran
yang terdapat pada pencernaa-n
jaringan selagoblet. lainnya.
Epitel Batang
3. Epitelium batang selapis Selapis berfungsi
untuk membantu
proses penyerapan
nutrisi dan produksi
senyawa kimia
dengan silia dan
lendir atau dahak.
Epitel Batang Pernapasan,ron
Selapis Semu tersusun gga
atas selapis sel-sel hidung,
yang memiliki inti sel laring,
tidak sejajar sehingga bronkus,
4. Epitelium batang selapis seolah-olah tampak dan oviduk.
semu seperti berlapis.
Epitel Batang
Selapis Semu
berfungsi untuk
perlindungan,sekresi,
dan pergerakan zat
melewati permukaan.
b. Epitelium Berlapis - - -
Epitel Pipih Rongga mulut,
Berlapis tersusun atas Rongga hidung,
beberapa lapis sel-sel esofagus,
pipih. Laring,
Epitel Pipih permukaan
1. Epitelium pipih berlapis Berlapis berfungsi kulit dan
untuk melindungi Vagina.
jaringan-jaringan
dibawahnya,misalnya
terhadap gesekan.
Epitel Kubus Epitel Kubus
Berlapis tersusun atas Berlapis:
beberapa lapis sel-sel Mulut,kerongko
berbentuk ngan,ovarium,
kubus.jaringan ini testis,dan
berfungsi dalam kelenjar
proses sekresi. keringat.

Epitel Silinders Epitel Silinders


Berlapis tersusun atas Berlapis:
beberapa lapisan sel- Uretra,anus,me
2. Epitelium kubus dan sel berbentuk mbran mukosa,
batang berlapis silinders. jaringan ini kelenjar ludah,
berfungsi sebagai kelenjar
pelindung serta susu,dan laring.
tempat sekresi dan
pergerakan.

Epitelium Kantung kemih,


Transisional saluran
merupakan jaringan uretra,dan
yang tersusun atas ginjal.
berlapis-lapis sel yang
3. Epitelium transisional bentuknya selalu
berubah tergantung
keadaan organnya.
Epitelium
Transisional berfungsi
untuk melindungi
bagian di bawahnya
dari cairan yang
bersifat hipertonik
atau beracun.
4. Epitelium kelenjar Epitelium kelenjar Alveolus paru-
yaitu epitel yang paru,
tersusun dari sel-sel jonjot usus,dan
yang memiliki peran nefron ginjal.
dalam
penyerapan(absorpsi )
dan menyekresikan
senyawa kimia.
Epitelium kelenjar
berfungsi untuk
melakukan
penyerapan zat ke
dalam tubuh dan
mengeluarkan zat dari
dalam tubuh.
Nama : Fitri R Latuconsina
Kelas : XI MIA
Mapel : Biologi
MGBS : Ny.D Latupono

Anda mungkin juga menyukai