Anda di halaman 1dari 2

Judul Karya : Perspektif 1 titik lenyap

Ukuran : 40 x 30 cm

Media : Buku Gambar A3

Tahun Pembuatan : 2020

Nama Pembuat : M.Risky Dicky .AL

Latar belakang Pembuatan :


Karya ini merupakan gambar perspektif 1 titik lenyap yang saya buat berdasarkan pandangan objektif
saya secara langsung terhadap jalan yang biasa saya lewati.

Ulasan Karya :

Karya ini merupakan perspektif 1 titik lenyap dimana menggunakan alam sebagai objeknya. Gambar
Perspektif 1 titik lenyap adalah gambar yang terbentuk saat sebuah objek dilihat dengan garis pusat
pandangan tegak lurus terhadap salah satu permukaannya. Karya ini lurus dengan 1 titik sehingga setiap
gambar bila ditarik garis akan lurus terhadap 1 titik, selain itu karya ini juga menggunaka teknik arsir
sehingga tampak gelap terang dan muncul kedalaman pada karya tersebut.

Anda mungkin juga menyukai