Anda di halaman 1dari 2

PENYAMPAIAN KETERSEDIAAN OBAT TIAP

BULAN KE UNIT YANG ADA DI PUSKESMAS


No. Dokumen : SOP/UKP/
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPT PUSKESMAS dr.ENDAH


SANANKULON ROSITANINGSIH,SE.MM
NIP.19691230201001200
2

1. PENGERTIA Penyampaian ketersediaan obat tiap bulan ke unit yang


N ada di puskesmas merupakan sosialisasi secara tertulis
tentang obat-obatan yang tersedia di puskesmas kepada
unit yang ada di puskesmas.
2. TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
menyampaikan informasi item obat yang tersedia ke unit
yang ada di Puskesmas untuk mengendalikan agar
penulisan resep sesuai dengan obat yang tersedia di
puskesmas.
3. KEBIJAKAN Surat Keputusan
1. Permenkes no. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
4. REFERENSI 2. Permenkes no. 74 tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
5. ALAT & 1. LPLPO
BAHAN 2. ATK.
6. TAHAPAN 1. Petugas mendata item obat yang tersedia di puskesmas
tiap bulan (setelah dilakukan penerimaan obat dari
IFK).
2. Petugas mendistribusikan print out data ketersediaan
obat di puskesmas ke unit-unit yang ada di puskesmas.
7. UNIT 1. RPU2.
TERKAIT 2. KIA
3. UGD
4. Rawat Inap
5. Poli Kesehatan Gigi dan Mulut
8. DOKMEN 1. LPLPO
TERKAIT 2. Data Ketersediaan Obat

Petugas mendata item obat yang tersedia di


puskesmas tiap bulan (setelah dilakukan penerimaan
obat dari IFK.

9. BAGAN ALIR
Rekam Historis Perubahan

N Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai


o diberlakukan

2/22

Anda mungkin juga menyukai