Anda di halaman 1dari 2

PROFIL INDIKATOR RUANG LABORATORIUM

Judul Angka Kesalahan Penulisan Hasil di Laboratorium


Puskesmas
Dasar Pemikiran Indikator Mutu SPM / Renstra
Dimensi Mutu 1. Efisien
2. Efektifitas
3. Keselamatan Pasien
4. Kesinambungan Pelayanan
Tujuan Terjadinya kesalahan dalam penulisan hasil laboratorium
masih kadang terjadi, dan itu dapat berakibat fatal atau
merugikan berbagai pihak baik pasien, dokter maupun
puskesmas karna harus dilakukan pemeriksaan
ulang .Untuk mencegah kejadian salah penulisan maka
hal tersebut menjadi sasaran mutu dilaboratorium untuk
menjadi perhatian tenaga ATLM agar berhati hati dalam
melakukan penulisan/pengetikan hasil
DO (Defenisi Operasional) Kesalahan Penulisan adalah ketidaksesuaian penulisan
hasil dengan hasil yang sebenarnya karna ketidak
telitian petugas dalam pengetikan hasil laboratorium

Jenis Indikator Output


Satuan Pengukuran Persentase
Numerator Jumlah Kasus Kesalahan Hasil Pemeriksaan dalam kurun
waktu satu bulan
Denumerator Jumlah Pasien Periksa Laboratorium dalam waktu satu
bulan
Target Pencapaian 0%

Kriteria a. Inkulusi: Semuan Penulisan Hasil Laboratorium


b. Ekslusi: Tidak Ada
Formula F=Numerator/Denumerator x 100 %
Metode Pengumpulan Data Retrospektif
Sumber data Dokumen Hasil Laboratorium (Register Lab)
Print Out Quality Control Alat
Instrumen Pengumpulan Data Buku Catatan Kejadian
Besar sampel Total Populasi

Cara Pengambilan sampel Harian


Setiap ada kasus kesalahan Hasil Laboratorium
Priode Pengumpulan Data Harian
Penyajian Data Line Chart
Periode Analisis dan Pelaporan Bulanan
Data
Penanggung Jawab Penanggung Jawab Laboratorium (YUDISTIRA,AM.AK)
Judul Angka Kesalahan Hasil Pemeriksaan Laboratorium
Puskesmas
Dasar Pemikiran Indikator Mutu SPM / Renstra
Dimensi Mutu 1. Efisien
2. Efektifitas
3. Keselamatan Pasien dan
4. Kesinambungan Pelayanan
Tujuan Terjadinya Kesalahan hasil pemeriksaan laboratorium
dapat berakibat fatal atau merugikan berbagai pihak baik
pasien,Dokter, maupun puskesmas karna akan dilakukan
pemeriksaan ulang
DO (Defenisi Operasional) Kesalahan hasil pemeriksaan adalah keadaan dimana hasil
pemeriksaan yang diperoleh tidak sesuai dengan kondisi
sebenarnya karena ketidak telitian petugas dalam
pemeriksaan sampel darah di laboratorium.

Jenis Indikator Proses


Satuan Pengukuran Persentase
Numerator Jumlah Kumulatif Waktu Tunggu Hasil Pelayanan
Laboratorium Pada Hari Berjalan
Denumerator Jumlah Pasien yang diperiksa di laboratorium pada hari
berjalan.
Target Pencapaian 0%

Kriteria a. Inkulusi: Pelayanan Laboratorium


b. Ekslusi: Tidak Ada
Formula F=Numerator/Denumerator x 100 %
Metode Pengumpulan Data Retrospektif
Sumber data Data Primer Laboratorium
Instrumen Pengumpulan Data Buku Catatan Pengambilan Hasil Laboratorium
Besar sampel Total Populasi

Cara Pengambilan sampel Sejumlah Besaran Populasi yang ada


Frekuensi Pengumpulan Data Harian
Penyajian Data Line Chart
Periode Analisis dan Pelaporan Bulanan
Data
Penanggung Jawab Penanggung Jawab Laboratorium (YUDISTIRA,AM.AK)

Anda mungkin juga menyukai