Anda di halaman 1dari 2

SOAL URAIAN

Mapel : Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti


Kelas : VIII ( Delapan )
Semester : Ganjil / Tahun : 2020-2021
KD- 1 : Meyakini Kitab-Kitab Allah, Mencintai Al Qur’an

A. Jawablah Pertanyaan Soal Uraian di bawah ini dengan benar !


1. Jelaskan Pengertian Iman Kepada Kitab Allah SWT !...
2. Mengapa Manusia Memerlukan kitab Allah SWT !....
3. Sebutkan 4 kitab yang diturunkan Allah SWT dan Jelaskan isi kitab tersebut!...
4. Bagaimana cara beriman kepada kitab-kitab sebelum Al Qur’an !...
5. Sebutkan 2 contoh perilaku yang mencerminkan seorang muslim beriman
kepada kitab Allah SWT !...

Lembar Jawabar ( Isilah Jawaban Uraian di atas di lembar bawah ini )


Nama : Chiputra Anasrulloh
Kelas : 8i

1 I man kepada Allah adalah menyakini dengan sepenuh hati bahwa al quran
adalah kitab suci, sebagai peyempurna kitab kitab sebelumnya, serta
sebagai pedoman umat muslim

2. Manusia memerlukan kitab Alah sebagi pedoman dan tauladan hidup


supaya tidak salah memilih jalan yang salah dan mengambil jalan yang
benar

3. 1. KITAB TAURAD
Adalah kitab pertama yang diturukan nabi Musa kurang lebih 12 abad
sebelum masehi dan menggunaanbbahasa Ibrani

2.KITAB ZABUR
Adalah itab yang diturunkan Nabi Dawud kurang lebis 10 abad sebelum
masehi pada saat beliau menduduki tahta sebagai raja bani israil
3.KITAB INJIL
Adalah kkitab yang diturunkan oleh Nabi Isa pada abad satu masehi di
daerah yeurusalem. Kitab Injil menggunakan Bahasa Yunani

4.KITAB AL- QUR`AN


Adalah kitab yang diturunkan oleh Nabi Muhammad SAW pada 6
masehi, turunnya kitab AL- QUR`AN diprigati sebagi nuhzhulul QUR`AN yang
dturunkan saat Nabi Muhammad menyendiri di gua Hiro dantepat pada saat umur
beliau genap 40 tahun

4. Mwyakini bahwa Alah telah menurunkan kitab kitab sebelum al quran,


meyakini bahwa seluruh kitab yang diturun kan sebelum alquran adalah
firman Allah

5. Melakukan apaa yang diperintahkan oleh Allah dan menjauhi laragannya

Anda mungkin juga menyukai