Anda di halaman 1dari 17

PENGGUNAAN TURUNAN

FUNGSI TRIGONOMETRI
MTKP

KHADIJAH MUHSINATUNNISA | XII IPA 7 | 14


Turunan Fungsi
Trigonometri
Itu Apa Sih?
Konsep Turunan
Fungsi Trigonometri
Turunan fungsi trigonometri yaitu proses matematis
untuk menemukan turunan pada suatu fungsi
trigonometri ataupun tingkat perubahan terkait dengan
suatu variabelnya.

Misal turunan f(x) ditulis f’(a) yang artinya tingkat


perbahan fungsi di titik a. Fungsi trigonometri yang biasa
digunakan adalah sin x,cos x,tan x.
Rumus
Dasar 1. y = sin x→ y′= cos x
2. y = cos x→ y′= −sin x
3. y = tan x→ y′= sec2x
4. y = cot x→ y′= −csc2x
5. y = sec x→ y′= sec x tan x
6. y = csc x→ y′= −csc x cot x
Turunan Bentuk y = u.v

Contoh Soal:
Turunan Bentuk y = u/v
Contoh Soal:
Aturan Rantai
Jika fungsi trigonometri yang akan kita
turunkan berbentuk y=sin^n u atau y=cos^n
u atau y=tan^n u maka untuk
menyelesaikannya kita gunakan aturan
rantai (chain rule) sebagai berikut:


y = f[g(x)] y′=f′[g(x)].g′(x)

Selanjutnya kita akan menentukan formula


untuk menentukan turunan dari y=sin^n u,
y=cos^n u dan y=tan^n u dengan
menggunakan aturan rantai berikut ini.
BISA
YUK
Contoh Soal
Carilah turunan pertama dari: Carilah turunan pertama dari:

Penyelesaian Penyelesaian
Contoh Soal
Carilah f'(x) dari fungsi-fungsi dibawah ini. Carilah f'(x) dari fungsi-fungsi dibawah ini.

Penyelesaian Penyelesaian
Aplikasi
Turunan
Trigonomeri
Titik stasioner adalah titik di mana fungsi “berhenti” naik atau turun.

Nilai Untuk fungsi dari beberapa variabel nyata yang dapat diturunkan,
titik diam adalah titik pada permukaan grafik dengan turunan nol

Stasioner
parsial.

Penggambaran Kurva Tentang Titik Stasioner


Properti posisi dan titik stasioner mendukung proses kurva fungsi
rendering yang dapat diturunkan. Penyelesaian persamaan f ‘(x) = 0
memberikan x koordinat semua titik stasioner; Koordinat y adalah
nilai fungsi dalam koordinat x. Jenis titik stasioner pada x dapat
ditentukan dengan mempertimbangkan turunan kedua f ” (x):
Jika f ” (x) <0, titik stasioner di x adalah ekstrim maksimum Jika f ”
(x)> 0, Titik stasioner di x adalah ekstrim minimum
Jika f ” (x) = 0, jenis titik stasioner harus ditentukan sebaliknya

Contoh Soal
Menentukan Nilai Turunan:
Contoh Soal:
Jika diketahui f (a) dijadikan nilai titik stasioner
maka x = a.
1. Jika f(a) adalah titik balik nilai maksimum, jika
diketahui:
untuk nilai x < a maka nilai f ‘(x) > 0 (naik)
untuk nilai x > a maka nilai f ‘(x) < 0 (turun)
2. Jika f(a) adalah Titik balik nilai minimum, jika :
untuk nilai x < a maka f ‘(x) < 0 (turun)
untuk nilai x > a maka f ‘(x) > 0 (naik)

Contoh soal
Thank
You! <3

Anda mungkin juga menyukai