Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN GOWA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BONTONOMPO II
Jln. Bontocaradde, KeL. TamaLLayang ,Kec. Bontonompo, Kab. Gowa, Prop. SuLSeL,
KodePos 92153
e-mail : pkmbontonompo2@yahoo.co.id, pkmbontonompo2@gmail.com , HP : 0823-4949-4141
https://www.facebook.com/PKMBontonompo2

URAIAN TUGAS PEGAWAI

Nama : Andi Riezka Andriana, S.Kep,.Ns


NIP : 19861206 201001 2 023
Pangkat/ Gol. : Penata, III/c
Pendidikan : S1 KEPERAWATAN + Ners

TUGAS POKOK : PERAWAT MUDA


URAIAN TUGAS :
1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada individu
2. Melakukan Pengkajian Keperawatan lanjutan Pada Keluarga
3. Merumuskan diagnosa keperawatan
4. Membuat Prioritas diagnosa keperawatan
5. Menetapkan tindakan keperawatan pada individu dalam rangka menyusun rencana
tindakan keperawatan
6. Merumuskan tujuan keperawatan pada keluarga dalam rangka menyusun rencana
tindakan keperawatan
7. Menetapkan tindakan keperawatan pada individu dalam rangka menyusun rencana
tindakan keperawatan
8. Mengajarkan keluarga untuk meningkatkan kesehatan anggota keluarga
9. Melakukan support kepatuhan terhadap intervensi kesehatan pada individu
10. Melakukan pendidikan kesehatan pada individu pasien
11. Melakukan pendidikan kesehatan pada masyarakat
12. Melaksanakan tugas lapangan di bidang kesehatan
13. Menjadi Anggota Organisasi PPNI

TUGAS BERDASARKAN STRUKTUR ORGANISASI :


SURVEYLANS dan P2P
1. Menyusun rencana kegiatan surveylans, P2 DBD, P2 Diare, P2 Thypoid, P2 Malaria,P2
Kecacingan dan P2 Rabies
2. Penemuan dan Pemantauan Kasus Potensial KLB yaitu Kasus DBD, Diare, Thypoid,
Rabies, Malaria, Campak, dan AFP.
3. Melaksanakan kegiatan Surveylans meliputi pengumpulan data penyakit, Penyelidikan
Epidemiologi, dan penanganan bila terjadi KLB (Kejadian Luar Biasa).
4. Secara aktif melakukan kegiatan pencegahan dan mengawasi terjadinya peningkatan
kasus penyakit menular yang berpotensial KLB.
5. Melaksanakan kegiatan penyuluhan kerjasama dengan program terkait.
6. Pencatatan dan Pelaporan Surveylans :
a. EWARS
b. Laporan Mingguan (W2)
c. Laporan Surveylans Terpadu Penyakit Berbasis Puskesmas
d. Laporan Surveylans Campak
e. Laporan Surveylans AFP
f. P2 (DBD,Diare,Malaria,Thypoid,Kecacingan,,Dan Rabies)

TUGAS TAMBAHAN
1. Sebagai Petugas Surveylans dan PJ. P2P
2. Sebagai ketua POKJA II, PJ. UKM dan anggota Tim Mutu pada Tim Akreditasi
Puskesmas Bontonompo II

Kepala Puskesmas Bontonompo II

Nursyamsi, SKM.,M.Adm.Kes
Nip. 19711101 199403 2 003

Anda mungkin juga menyukai