Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI PENULISAN SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GASAL


TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Jenjang Pendidikan : SMA Alokasi Waktu : 90 Menit


Mata Pelajaran : Bahasa Daerah (Jawa) Jumlah Instrumen (Soal) : 40 butir PG dan 5 butir essay
Kelas/ Smt/ Th Pelajaran : XI / Ganjil / 2022-2022 Bentuk Instrumen (Soal) : Pilihan Ganda dengan 5 Option
Kurikulum Acuan : 2013

Buku Sumber : Riyadi, Imam. 2016. Suluh Basa Jawa Gagrag Anyar untuk SMA/SMK/MA Kelas XI. Jakarta : Yudhistira
Kompetensi Inti : 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah

No Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Uraian Indikator Soal No Soal Bentuk


KD Materi Soal
3.1 Mengidentifikasi, memahami, Teks kegiatan upacara adat, Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan tokoh yang 1 PG
dan menganalisis peristiwa Karakteristik upacara adat, digambar pada cengkir gadhing dalam tradisi tingkeban
budaya daerah sesuai dengan Struktur kegiatan upacara dengan benar
karakteristiknya. adat., Pesan moral dalam Disajikan pernyataan, siswa dapat menjodohkan nama 2 PG
upacara adat., Teknik prosesi dan tatacara dalam tradisi manten jawa dengan benar
bercerita, Teknik menulis Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan pernyatan 3 PG
laporan benar atau salah dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan makna 4 PG
prosesi dalam tradisi manten jawa dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan urutan 5 PG
tradisi tingkeban jawa dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan tradisi mijil 6 PG
dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan nama prosesi 7 PG
dalam tradisi manten jawa dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan urutan tradisi 8 PG
mantu jawa dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan prosesi 9 PG
dalam tradisi manten jawa dengan benar
Disajikan pernyataan, siswa dapat menentukan urutan tradisi 10 PG
mudhun lemah dengan benar
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menyebutkan 41 ESSAY
tradhisi yang ada di desanya dan menjelaskan tatacara tradisi
tersebut dengan baik
Disajikan pernyataan, siswa dapat menyebutkan prosesi 42 ESSAY
tradisi manten dan menjelaskan tatacaranya dengan baik
3.2 Mengidentifikasi, memahami, Teks geguritan, Struktur teks Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan jenis 11 PG
dan menganalisis teks drama, geguritan/puisi, Pesan/ amanat purwakanthi dengan benar
prosa atau puisi sesuai kaidah. dalam teks geguritan, Isi teks Disajikan geguritan, peserta didik dapat menentukan tema 12 PG
geguritan/puisi, Teknik geguritan dengan benar.
memberi jeda, Teknik Disajikan geguritan, peserta didik dapat menentukan 13 PG
menandai intonasi, Teknik purwakanthi dalam geguritan dengan benar.
membaca indah Disajikan geguritan , peserta didik dapat menentukan 14 PG
penerbit geguritan dengan benar.
Disajikan geguritan, peserta didik dapat menentukan penulis 15 PG
geguritan dengan benar.
Disajikan geguritan , peserta didik dapat menentukan 16 PG
panyitra dalam geguritan dengan benar.
Disajikan geguritan , peserta didik dapat menentukan isi 17 PG
geguritan dengan benar.
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan jenis 18 PG
panyitra dengan benar.
Disajikan geguritan, peserta didik dapat menentukan 19 PG
purwakanthi dalam geguritan dengan benar.
Disajikan geguritan, peserta didik dapat menentukan 20 PG
purwakanthi dalam geguritan dengan benar.
3.3 Mengidentifikasi, memahami, Teks pewara (pranata Disajikan teks, peserta didik dapat menentukan struktur teks 21 PG
menganalisis teks pewara atau adicara), Struktur teks pewara, pranatacara dengan benar.
pidato sesuai kaidah. Teks pidato, Struktur teks Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 22 PG
pidato, Kriteria menjadi pranatacara dengan benar.
pewara dan orator yang baik, Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan wujud acara 23 PG
Teknik menulis teks pewara, pada teks pranatacara dengan benar.
Teknik menulis teks pidato, Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 24 PG
Teknik pewara, Teknik pidato pidhato dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat melengkapi kalimat yang 25 PG
rumpang dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 26 PG
pidhato dengan benar.
Disajikan pernyataan , peserta didik dapat menentukan 27 PG
pambuka teks pranatacara dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 28 PG
pranatacara dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat melanjutkan kalimat 29 PG
pidato dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 30 PG
pidhato dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 31 PG
pidhato dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 32 PG
pidhato dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat melanjutkan kalimat 33 PG
dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat menentukan pernyataan 34 PG
benar atau salah dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat menentukan pernyataan 35 PG
benar atau salah dengan benar.
Disajikan teks, peserta didik dapat menentukan pernyataan 36 PG
benar atau salah dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 37 PG
pidato dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 38 PG
pidato dengan benar.
Disajikan teks , peserta didik dapat menentukan struktur teks 39 PG
pidato dengan benar.
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menentukan 40 PG
struktur panutup teks pranatacara dengan benar.
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat membuat kalimt 43 ESSAY
harapan dalam teks pidato dengan baik
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat membuat kalimat 44 ESSAY
perkenalan dalam teks pidhato dengan baik
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat membuat urutan 45 ESSAY
acara dalam acara lulusan sekolah dengan baik

Anda mungkin juga menyukai