Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BANJARNEGARA

DINAS KESEHATAN
Jl. Selamanik No. 8 Kelurahan Semampir Telp. (0286) 591080 Fax. 593484
Banjarnegara–53418
http://dinkes.banjarnegarakab.go.id E-mail: dinkes@banjarnegarakab.go.id

Banjarnegara, 31 Januari 2023

Kepada
Nomor : 005/558/Kes./2023 Yth. 1. Kepala UPTD Puskesmas se Kab.
Sifat : Penting Banjarnegara.
Lampiran : 1 (satu) berkas 2. Kepala UPTD Laboratorium
Perihal : Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kesehatan.
Teknis Kepala Subag Tata Usaha 3. Kepala UPTD Gudang Farmasi.
di
BANJARNEGARA

Mendasari pada surat penawaran Sahabat Edukasi Indonesia (SEINESIA) Nomor:


003/SEINESIA /WS/I/2023 tanggal 18 Januari 2023 tentang Penawaran Paket
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Teknis Kepala Subag Tata Usaha Unit Pelaksana
Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas, Labkes dan Gudang Farmasi Kabupaten
Banjarnegara.

Berkenaan dengan hal tersebut dimohon Saudara dapat menugaskan Kepala


Subag Tata Usaha untuk berpartisipasi sebagai peserta aktif pada kegiatan yang akan
dilaksanakan pada:

Hari / Tanggal : Jumat - Sabtu, 3-4 Februari 2023


Waktu : Pukul. 10.00 WIB s/d selesai
Tempat : Hotel Ambarukmo, Jalan Laksda Adisucipto No. 81, Depok,
Yogyakarta, 55281
Keterangan : 1. Kontribusi peserta sebesar Rp. 3.000.000
(Biaya kontribusi dapat ditransfer ke: Bank BCA
3570845747 a.n Sahabat Edukasi Indonesia)
2. Jadwal terlampir

Demikian untuk menjadikan perhatian atas kehadirannya disampaikan terima


kasih.

KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN BANJARNEGARA

dr. LATIFA HESTI PURWANINGTYAS, M.Kes


Pembina Tingkat I
NIP. 19720128 200212 2 003
PELATIHAN PENINGKATAN KAPASITAS TEKNIS KEPALA SUBAG TATA USAHA
UPTD PUSKESMAS, LABKES DAN GUDANG FARMASI

WAKTU AGENDA

HARI/TANGGAL: JUMAT, 3 FEBRUARI 2022


04.00 - 09.00 Perjalanan dari Banjarnegara ke Yogyakarta
09.00 - 09.30 Registrasi Peserta
09.30 - 10.00 Pembukaan
10.00 - 10.30 Sambutan Kepala Dinas Kesehatan
10.30 - 10.45 Coffee Break
10.45 - 12.00 Materi 1: Kebijakan Ketatausahaan
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 14.00 Materi 2: Perencanaan dan Penganggaran BOK dan BLUD
14.00 - 15.00 Materi 3: Ketatausahaan dan Kepegawaian
a. Tupoksi Tata Usha
b. Penjabaran PP No. 94 Tahun 2021
c. Cuti
15.00 - 15.15 ISTIRAHAT
15.15 - 17.00 Materi 3: Ketatausahaan dan Kepegawaian
d. Kenaikan Pangkat dan Alih Jenjang
e. Tugas Belajar dan Ijin Belajar
f. Kesejahteraan dan Pensiun
17.00 - 19.00 ISTIRAHAT
19.00 - 20.00 Materi 4: Pengelolaan SDM
20.00 - 20.15 Cofee Break
20.15 - 22.00 Materi 5: Pengelolaan Keuangan dan Managemen Aset
a. Pengelolaan Keuangan
b. Managemen Aset dan Pengadaan
c. Verifikasi SPJ
HARI/TANGGAL: SABTU, 4 FEBRUARI 2023
08.00 - 09.00 Lanjutan Materi 5: Pengelolaan Keuangan dan Managemen Aset
d. Penyusunan TPP, Penggajian dan SKUMPTK
09.00 - 09.15 Cofee Break
09.15 - 11.00 Materi 6: Penyusunan Dokumen Akreditasi
11.00 - 11.45 Rencana Tindak Lanjut
11.45 - 12.00 Penutupan

Anda mungkin juga menyukai