Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN CT SCAN ABDOMEN

No Dokumen : Revisi Halaman


RAD.SPO.000 001 1/3

Ditetapkan Oleh
STANDAR Direktur RS Stella Maris Makassar
Tanggal Terbit:
PROSEDUR
15 Juni 2021
OPERASIONAL
dr. Teoroci Luisa Nunuhitu, M.Kes
Pemeriksaan secara komputer tomogram dengan menggunakan sinar-X
terhadap rongga abdomen.
PENGERTIAN

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk prosedur pemeriksaan


TUJUAN msct abdomen agar memberikan gambaran radiography rongga abdomen
dengan baik sehingga dapat membantu klinisi dalam menegakan diagnosa.
Keputusan Direktur Rumah Sakit Stella Maris Maris Makassar
KEBIJAKAN No..DIR.SM.SK...2021 tentang prosedur pemeriksaan radiografi foto
thorax
Prosedur pemeriksaan MSCT Urografi:
1. Persiapan alat dan bahan
a. Pesawat CT Scan Dual Slice
b. Kontras media non ionik 370/100 ml
c. Obat-obatan alergi
d. Tabung O2
e. Tree Way Konecta
PROSEDUR f. Wingnedle 21
g. Spoit 20 cc
2. Persiapan pasien
a. Pasien puasan 4-6 jam sebelum pemeriksaan
b. Lab ureum dan kreatinin normal
c. Pasien dengan pemakian medformin 2 hari sebelum pemeriksaan
berhenti
d. Pasang abocath no 18-20 didaerah atecubiti
Pemeriksaan Radiografi MSCT Urografi

No Dokumen : Revisi Halaman


RAD.SPO.000 001 2/3

3. Prosedur pemeriksaan
a. Sebelum dilakukan pemeriksaan pasien diberi informasi yang
jelas tentang maksud dan tujuan pemeriksaan serta instruksi aba-aba
yang harus diikuti selama pemeriksaan
b. Pasien tidur terlentang di atas meja pemeriksaan,dengan posisi
pasien feet first.
c. Sambungkan IV Line dengan Abocath no 18-20 yang
disambungkan dengan injector.
d. Dibuat topogram abdome dengan aba-aba “ tarik nafas keluarkan
tahan”
e. Buat CT Scan polos dengan batas area scan basis paru dan bawah
sympisis pubis dan buat potongan irisan tebal irisan 5 mm teknik

PROSEDUR helical
f. Test inject dengan kontras 1 cc ditambah larutan saline 9 cc
sebelum test bolus dengan tujuan untuk memastikan IV line lancar
atau tidak serta sebagai test alergi kontras
g. Atur flow rate kontras 3-4 ml/dt sebanyak 60-70 cc dilanjutkan
saline dengan flowrate dengan volume setengah volume kontras (30-
35 cc)
h. Pilih program CT Abdominal 3 phase (arteri, vena dan excretory
phase 5-8 menit post injeksi kontras) teknik bolus tracking/smart
prep dengan nilai ROI pada daerah aorta abdominal setinggi ginjal
pada kasus kelainan pada diluar batu saluran kemih
i. Untuk kasus batu saluran kemih dapat dipilih injeksi manual
teknik bolus injeksi
Pemeriksaan Radiografi MSCT Urografi

No Dokumen : Revisi Halaman


RAD.SPO.000 001 3/3

j. Lakukan scanning dengan aba-aba tarik nafas tahan pada saat kontras
sudah membuat opassitas pada daerah trunkus pulmonal
k. Lakukan rekonstruksi gambar untuk analisis
PROSEDUR 4. Proses Analisi Pemeriksaan
Buat dan cetak gambar potongan aksial, coronal dan sagital, MIP, Volume
Rendering, kelainan dibuat nilai ROI pre dan post kontras

UNIT KERJA Poliklinik dan unit rawat inap

Anda mungkin juga menyukai