Anda di halaman 1dari 1

PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ) LURING IPS IX

NAMA SISIWA :
KELAS :
Pertemuan Kedua
Materi : BAB 1 Interaksi Antar Negara Asia dan Negara Lainnya
Sub materi : Benua Amerika
Benua Amerika sering juga disebut dengan Benua Merah. Sebutan itu karena benua tersebut di
tempati oleh suku Indian yang berkulit merah karena mereka suka melumuri kulitnya dengan cat
berwarna merah. Benua Amerika terletak pada 170° BT sampai 35° BB dan 80° LU sampai 55°
LS. Batas benua Amerika ialah Samudera Artik di utara, samudera Atlantik di sebelah timur dan
samudera Pasifik disebelah barat. Benua Amerika merupakan benua terbesar kedua di dunia
setelah Asia. Luas Benua Amerika mencapai 42.057.100 km2. Benua Amerika terbagi atas 4 region
yaitu Amerika Utara, Amerika Tengah, Kepulauan Karibia dan Amerika Selatan.

TUGAS !
Jawablah pertanyaan berikut ini.
1. Bila dilihat dari letak lintangnya, Benua Amerika pada iklim apa saja ?
2. Bila dilihat dari letak garis bujur maka Benus Amerika sebagian besarnya terletak
dibelahan bumi mana ?
3. Sebutkan 3 negara yang termasuk region Amerika Utara dan 5 negara yang termasuk region
Amerika Selatan.

Terimakasih
~Selamat Mengerjakan~

Anda mungkin juga menyukai