Anda di halaman 1dari 5

MENENTUKAN

ANAK TIMBANGAN DALAM


#3
PROSES KALIBRASI

ENGINEERING PATHS
ENGINEERING PATHS

STANDAR ANAK TIMBANGAN UNTUK KALIBRASI TIMBANGAN

Anak timbangan yang dipakai adalah anak timbangan yang telah dikalibrasi
Ketidakpastian anak timbangan standar ≤ 1/3 |e|, berdasarkan dokumen OIML R076:2006

|e| adalah verification scale interval :


adalah nilai yang dinyatakan dalam satuan masa yang
digunakan untuk klasifi`kasi dan verifikasi suatu timbangan

PROSES KALIBRASI TIMBANGAN


Metoda : Perbandingan langsung terhadap anak timbangan standar
Langkah Awal : Menentukan anak timbangan standar yang digunakan
ENGINEERING PATHS

Cara Menentukan Anak Timbangan Untuk Kalibrasi Note :


Nilai yang diperoleh disamping kemudian
Contoh : dibandingkan dengan tabel acuan MPE
Sebuah timbangan elektronik berkapasitas 2000 g (maximun permissible errors) yang
Resolusi 0.01 g terdapat di OIML R111, 2004.

Dari tabel MPE dengan kapasitas


Cara menentukan adalah : timbangan adalah 2000 g maka kelas
anak timbangan yang sesuai dengan
Ketidakpastian anak timbangan standar ≤ 1/3 [e] hasil di atas adalah berada pada kelas
Dimana [e] adalah verification scale interval yg memiliki hubungan : F2.
e = 10 d (d = resolusi), maka nilai e : Jika anak timbangan standar yang
e = 10 x 0.01 g = 0.1 g digunakan dalam kalibrasi timbangan
tidak menggunakan kelas yang sesuai
Sehingga ketidakpastian anak timbangan harus memenuhi : dengan ketelitian timbangan, maka akan
berimplikasi pada hasil Limit of
Performance (LOP) timbangan tersebut.
U ≤ 1/3 [e] = 1/3 x 0.1 g = 0.033 g = 33 mg [ lihat table MPE ] Jika LOP-nya yang dihasilkan dari
perhitungan besar, maka hal ini
Sehingga dari table MPE untuk timbangan kapasitas 2000 g dengan dipastikan karena anak timbangan
resolusi 0.01 g harus dikalibrasi dengan timbangan kelas F2 standar yang digunakan tidak sesuai.
ENGINEERING PATHS
Maximum permissible errors for weights (± δm in mg)
ENGINEERING PATHS

Anda mungkin juga menyukai