Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS DULUKAPA
Jln. Trans Sulawesi Desa Motihelumo Kecamatan Sumalata Timur
e-mail : puskesmas.dulukapa@yahoo.co.id

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS DULUKAPA


KABUPATEN GORONTALO UTARA
NOMOR : /S/PKM.DLKP/ / /2017
TENTANG
HAK DAN KEWAJIBAN PASIEN UNTUK MEMILIH TENAGA KESEHATAN YANG
DIINGINKAN
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS DULUKAPA,

Menimbang : a. Bahwa untuk memberi pelayanan di puskesmas pasien dapat memilih tenaga
kesehatan yang diinginkan;
b. Bahwa sehubungan dengan hal tersebut kepala puskesmas menetapkan tentang
hak pasien dalam memilih tenaga kesehatan yang diinginkan di puskesmas
dulukapa
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2014, tentang
Puskesmas;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 tahun 2015, tentang
Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1457/MENKES/SK/X/2003 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten/Kota;
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Kesatu : Keputusan Kepala Puskesmas dulukapa tentang pasien dapat memilih tenaga
kesehatan yang diinginkan
Kedua : Hak pasien dapat memilih tenaga kesehatan yang diinginkan di Puskesmas dulukapa

Ketiga : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Dulukapa
Pada tanggal
KEPALA PUSKESMAS DULUKAPA

ARMAN SUNGE,S.AP

Anda mungkin juga menyukai