Anda di halaman 1dari 2

SDK MARIA FERRARI

Suster-Suster Zelatrix Dari Hati Kudus Jesus (SZSC)


JL. JEND.SUDIRMAN, LORONG ANGKASA-
KEL.WAIOTI KEC. ALOK TIMUR-MAUMERE-
KAB.SIKKA

Post test pembelajaran 1-3


Tema 6: Energi Dan Perubahannya
Sub Tema 1 : Sumber Energi

Hari /Tanggal ;...............


Kelas / Semester ;..../Genap
Tapel ; 2022/2023
Nama :..........................

Kerjakanlah dalam buku tugasmu !

1. Birama pada lagu “Angin” adalah 4/4. Apa arti birama 4/4 ?
2. Perhatikan gambar!
Apakah gambar di samping adalah alat musik ritmis?
Jelaskan !

3. Bacalah teks berikut dan menjawab pertanyaan!


Di alam kita terdapat berbagai macam sumber energi yang dapat menghasilkan
berbagai macam energi. Sumber energi terbagi menjadi dua macam yaitu sumber
energi yang dapat digunakan secara terus – menerus (dapat diperbarui) dan
sumber energi yang terbatas ( tidak dapar diperbarui). Panas matahari, air, angin
dan panas bumi merupakan salah satu sumber energi yang dapat diperbarui.
Sementara itu, sumber energi yang jumlahnya terbatas (tidak dapat diperbarui)
di alam kita antara lain energi fosil, seperti batu bara dan minyak bumi.
Kedua macam sumber energi di atas dapat habis jika tidak digunakan dengan
benar oleh manusia. Oleh karena itu, untuk menjaga kelangsungan energi kita dapat
melakukan beberapa hal, seperti menghemat energi listrik, menghemat
penggunaan air, tidak membuang sampah ke aliran air.

Berdasarkan teks bacaan di atas!


a. Apa pengertian dari sumber energi yang dapat diperbarui?
b. Apa contoh dari sumber energi yang dapat diperbarui?
c. Bagaimana cara kita menjaga kelangsungan energi?
d. Temukan 2 kata yang berkaitan dengan sumber energi dan tuliskan kalimat baru
menggunakan kata yang telah kamu temukan!
4. Tentukanlah nilai atau bilangan yang tepat ! ( Kerjakan dengan proses kerja)!
a) 5 bulan = …..bulan
b) 3 tahun = …..bulan
c) 2 bulan + 3 minggu =……..hari
d) 5 tahun + 4 bulan = ……bulan
e) 2 tahun + 1 bulan + 10 hari = …….hari

Good Luck

… … …… …
Bahasa Indonesia KD. 3.2 ( No. 3) = 10
𝑥 100 = ⋯

……………
Matematika KD. 3.6 ( No. 4 ) = 10
𝑥 100 = ⋯

……………
SBDP KD. 3.2 ( No. 1-2 ) = 5
𝑥 100 = ⋯

Anda mungkin juga menyukai