Anda di halaman 1dari 12

Lampiran Modul 2

Alat bantu pelatihan 1.e. Lembar kerja aplikasi yang digunakan saat
ini untuk membantu usaha
Aktivitas Usaha Kegiatan yang biasa dilakukan Aplikasi yang digunakan

Produksi

Penjualan dan
pemasaran

Komunikasi
pelanggan

Akuntansi/
pembukuan/
pencatatan
keuangan
Alat bantu pelathan 1.f. Lembar kerja resiko aplikasi digital dan
pencegahannya.
Resiko pada Data Sudah dilakukan
No Pencegahan
Digital (Sudah /Belum)
1 Kehilangan Data Simpan secara berkala data penting di flashdisk,
hardisk external atau penyimpanan online seperti
Google drive, One drive, Dropbox, versi gratisnya
cukup untuk menyimpan catatan keuangan, foto
produk dan data penting lainnya.

2 Keamanan Data Pilih penyedia layanan yang terpercaya, pilih


layanan yang disediakan perusahaan ternama
seperti Google, Microsoft, Gojek.

3 Kata Sandi Lemah Kata sandi yang lemah mudah untuk dibobol,
gunakan kata sandi minimal 8 karakter dengan
kombinasi huruf, angka dan karakter spesial,
seperti: ‘P3p4y@m4n9gA’
tambah lapisan keamanan lain jika
memungkinkan.

4 Virus dan - Gunakan sistem operasi asli bukan bajakan


Program Jahat untuk laptop dan komputer. Karena sudah
termasuk antivirus dan firewall.
- Hindari akses situs yang aneh-aneh.
- Jangan buka email dan attachment jika tidak
mengenal pengirimnya
- Pastikan flashdisk yang digunakan bebas virus /
program yang merusak data, lakukan scan dengan
antivirus sebelum dibuka.
Studi kasus email dari pak Warren Buffet:

Gambar contoh email dari di Gmail yang masuk spam.


Email ini mengatas namakan berasal dari orang kaya yang sangat terkenal bernama
Warren Edward Buffet dan dalam email ini sedang membagikan uang sebesar $5.500.000
(Rp. 72 Miliar) secara acak, dan yang menerima email ini adalah yang beruntung, dan
diminta untuk segera membalas email ini.
- Apa tindakan selanjutnya yang harus dilakukan? [ ]Balas [ ]Hapus
- Jika ada lampiran/attachment apa yang harus dilakukan? [ ]Klik lampiran [ ]Biarkan
Alat bantu pelatihan 2.a. Lembar kerja identitas digital usaha
Identitas Isian Contoh

1. Nama toko / usaha Klambi Leres Laris


(pendek, unik dan mudah
diingat)

2. Gambaran singkat usaha Menjual baju tradisional


buatan tangan dari
(Menyediakan produk apa)
Surakarta.

3. Nama pemilik usaha Sri Ayu


(Nama sesuai KTP)

4. Alamat pos Desa jatirejo,


kecamatan karang
(isi alamat lengkap, jalan,
gedang, Karanganyar,
kelurahan, kecamatan,
Jawa tengah
provinsi, kota/kabupaten)

5. No. Handphone 081234567891


(Nomor telepon yang dapat
dihubungi)

6. Bank, Atas nama dan No. Sri Ayu


Rekening
BRI
(Nama bank dan nomor
123123123
rekening untuk menerima
pembayaran)

7. Alamat Email Sri.ayu1989@gmail.com


(Alamat email aktif)

8. Alamat website dan Instagram:


media sosial @klambilereslaris
(Akun media sosial dan Facebook:
website jika ada.) Klambilereslaris
Alat bantu pelatihan 2.b. Lembar kerja kebijakan toko

Kebijakan Contoh

Jam buka: Buka Senin - Sabtu jam 9.00 - 17.00


Hari minggu dan hari libur nasional
tutup
Pesanan yang masuk diluar jam buka
akan diproses setelah toko buka
kembali.

Pengiriman: Barang dikirim menggunakan


Gosend atau grab, ongkir dibayar
pembeli.
(Tulis juga pilihan pengiriman
lainnya jika ada)

Cara pesan: Lewat Whatsapp:


1. tulis Nama pembeli, Nama barang,
Jumlah yang ingin dibeli, dan Alamat
pengiriman.
2. Lakukan transfer sebesar nilai
pembelian, kirim juga bukti
transfernya.
3. Setelah bukti transfer diterima,
barang akan segera dikirimkan.

Garansi: Sebelum dikirim, barang telah kami


periksa kualitasnya, supaya sampai
ketangan anda dalam kondisi
terbaik. Jika memang ada kesalahan
barang yang dikirimkan lakukan
pelaporan segera setelah barang
diterima.
Alat bantu pelatihan 2.c. Lembar kerja master katalog
N Produk Harga Jual
o

Nama Produk:

Deskripsi produk:

Nama Produk:

Deskripsi produk:

Nama Produk:

Deskripsi produk:

Nama Produk:

Deskripsi produk:
Alat bantu pelatihan 3.g. Tabel toko online saya
1. Nama toko online

2. Nomor whatsapp bisnis

3. Katalog whatsapp bisnis https://wa.me/c/62_______________________

4. Domain Tokopedia https://tokopedia.com/____________________

5. Rekening Nama Bank _________________________________


Nama pemilik rekening ________________________
No. Rekening ________________________________

 Lembar kerja Identitas digital usaha


 Lembar kerja kebijakan toko
 Lembar kerja master katalog dan foto produk
Contoh Buku Kas Sederhana
Uang
No. Tanggal Keterangan Uang masuk Saldo
Keluar
Contoh Buku Hutang-Piutang Sederhana
No. Tanggal Jatuh
No. Tanggal Keterangan Jumlah
Referensi Tempo

Anda mungkin juga menyukai