Anda di halaman 1dari 10

Tugas Kelompok 1 Berfikir Kritis

1. Mengkaji tentang upaya kekuatan sosial, pelecehan, dominasi, dan ketimpangan yang
direproduksi dan dipertahankan melalui teks yang pembahasannya dihubung -kan
dengan konteks sosial dan politik adalah analisa wacana kritis menurut…
a. Fairclough.
b. Van Djik
c. Stubbs
d. Eriyanto
e. Darma

2. Variasi bahasa yang ditentukan oleh tingkat pendidikan seseorang disebut...


a. Ragam resmi
b. Ragam tidak resmi
c. Ragam baku
d. Ragam terpelajar.
e. Ragam dialek
3. Ragam bahasa yang didasarkan pada EYD (Ejaan yang Disempurnakan) dinamakan...
A. Ragam resmi.
B. Ragam tidak resmi
C. Topik pembicaraan
D. Ragam dialek
E. Ragam terpelajar
4. Analisis wacana kritis didefinisikan sebagai upaya untuk menjelaskan suatu teks pada
fenomena ……. Untuk mengetahui kepentingan yang termuat didalamnya.
A. Sosial.
B. Ekonomi
C. Budaya
D. Politik
E. Ras
5. Variasi penggunaan bahasa yang umumnya dilatarbelakangi oleh kondisi sosio
kultural tertentu merupakan salah satu cara pandang penutur yang disebut dengan…
A. Ragam Dialek.
B. Ragam bahasa
C. Ragam Resmi
D. Topik Pembicaraan
E. Ragam Perbedaan

6. Cara berkomunikasi dibagi menjadi 2. Bahasa yang dihasilkan dari susunan huruf
sehingga membentuk sebuah kata yang selanjutnya membentuk sebuah kalimat
tertentu disebut…
A. Ragam lisan
B. Ragam tulisan.
C. Ragam budaya
D. Ragam resmi
E. Ragam tak resmi

7. Fungsi bahasa sebagai alat komunikasi adalah


a. Fungsi deskriptif
b. Fungsi analitik
c. Fungsi otoriter
d. Fungsi interaksional
e. Fungsi rasional

8. Bahasa merupakan alat yang dapat menginterpretasikan segala hal baik berupa
gagasan, perasaan, ide, dan lain sebagainya untuk disampaikan kepada orang lain.
Pernyataan tersebut merupakan fungsi bahasa sebagai alat komunikasi yang termasuk
ke dalam fungsi …
A. Fungsi informasi
B. Fungsi adaptasi dan integrasi
C. Fungsi ekspresi diri
D. Fungsi instrumental
E. Fungsi interaksional

9. Analisa wacana kritis yang menitikberatkan kekuatan dan ketidaksetaraan yang dibuat
pada fenomena sosial. Oleh sebab itu A W K digunakan untuk menganalisis wacana
terhadap ilmu lain yang terdapat pada ranah politik, ras, gender, hegemoni, budaya,
kelas sosial. Hal ini merupakan pernyataan dari……..
A. Fairclough
B. Schiffrin
C. Tjiptadi
D. Van Djik
E. Deborah

10. Struktur linguistik dalam analisis wacana kritis digunakan untuk…


A. Membahas masalah-masalah sosial
B. Mengemukakan hubungan antar seks dan masyarakat
C. Mengatur ide dan perilaku orang lain
D. Mengatur topik pembicaraan
E. Menganalisis wacana-wacana kritis

11. Salah satu prinsip ajaran analisis menurut Fairclough adalah…


A. Bersifat empiris
B. Bersifat ekslusif
C. Bersifat eksplanatori
D. Bersifat eksploratori
E. Bersifat rasional

12. Penggunaan bahasa yang memanfaatkan media tulis disebut…


A. Bahasa Tulis
B. Bahasa Lisan
C. Topik Pembicaraan
D. Ragam Bahasa
E. Ragam Resmi

13. Penggunaan bahasa yang biasa di gunakan oleh kehidupan sehari-hari di sebut
ragam ....
A. Ragam resmi
B. Ragam tak resmi.
C. Ragam dialek
D. Ragam tulisan
E. Ragam lisan
14. Bahasa dipergunakan untuk menyampaikan suatu maksud tertentu yang dipahami
oeleh orang lain merupakan fungsi
A. Fungsi ekspresi dalam bahasa
B. Fungsi integrasi
C. Fungsi adaptasi
D. Fungsi kontrol sosial.
E. Fungsi komunikasi dalam Bahasa
Tugas membuat soal kelompok 2

1. Kohesi gramatikal yang dilakukan dengan menghubungkan unsur yang satu dengan
unsur yang lain. Unsur yang dirangkai berupa kata, frasa, klausa, dan paragraf disebut

A. Konjungsi
B. Elipsis 
C. Subtitusi 
D. Referensi 
E. Kolokasi 
2. “dr. Karyadi adalah sosok yang disegani di kota ini. Senyumnya penuh
wibawa. Hangat.”
Penanda kohesi yang tampak pada bagian yang dicetak tebal adalah ….
A. Substitusi
B. Pronomina
C. Konjungsi
D. Elipsis
E. Sinonim
3. Kohesi leksikal yang berupa relasi makna yang berdekatan antara konstituen yang
satu dengan konstituen yang lain atau hubungan antarkata yang berbeda pada
lingkungan dan bidang yang sama disebut…
A. Kolokasi
B. Elipsis
C. Konjungsi 
D. Repetisi 
E. Substitusi 
4. Berfungsi untuk efektivitas kalimat, untuk mencapai nilai ekonomis dalam pemakaian
bahasa, untuk mencapai aspek kepaduan wacana, dan untuk mengaktifkan pendengar
atau pembaca terhadap sesuatu yang diungkapkan dalam satuan kata, merupakan
fungsi dari…
A. Referensi
B. Substitusi 
C. Elipsis
D. Konjungsi
E. Kolokasi
5. Risma adalah seorang pelukis ... Rusma seorang pengacara. Padahal mereka kembar
identik.
Konjungsi yang tepat untuk menghubungkan kalimat tersebut adalah ....
A. lalu
B.dan
C.melainkan
D. serta
E.sedangkan
6. Kohesi gramatikal yang bersifat membandingkan dua hal atau lebih yang mempunyai
kemiripan dinamakan....
A. Referensi Denimstratif
B.Referensi Komparatif
C.Referensi Persona
D. Endofora
E.Kohesi 
7. Dapat diartikan sebagai penggantian satuan lingual dengan satuan lingual lain dalam
wacana untuk memperoleh unsur pembeda adalah....
A. Substitusi (Penggantian)
B.Kohesi
C.Elipsis
D. Koherensi
E.Konjungsi (Perangkaian)
8. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk tetap mempertahankan konsetif antar
kalimat dan hubungan ini di bentuk dengan satu ilingual, disebut …
A. Antonim
B. Referensi
C. Konjugasi
D. Repetisi
E. Elipsis
9. Hubungan antar unsur dalam wawancara yang sistematis adalah 
A. Kohesi Gramatikal
B. Kohesi leksikal
C. Refrensi
D. Inversi
E. Kolokasi

10. Intisari informasi baru yang bersifat implisit dan eksplisit dari informasi yang diberikan,
pengertian inferensi tersebut di ungkapkan oleh :
A. Djajasudarma 
B. Sumarlam
C. Cummings 
D. Hartono
E. G. Brown 
TUGAS BERFIKIR KRITIS KEL. 3 (ABSEN 36-53)
MATERI MORAL

PILIHAN GANDA
1. Tahapan perkembangan moral menurut Lawrence Kohlberg, adalah…
a. Pre-moral, moralitas konvensional, moralitas prinsip
b. Moralitas, konvensional, prinsip
c. Pre-moral, prinsip, konvensional
d. Moralitas konvensional, , moralitas prinsip
e. Pre-moral, moralitas prinsip, moralitas konvensional
2.  Penalaran moral yang berdasarkan atas imbalan (hadiah) dan digunakan untuk  
kepentingan sendiri tanpa mengutamakan kepentingan orang lain disebut….

a. orientasi hukuman

b. individualisme

c. norma

d. pascakonvensional

e. hak masyarakat

3. Apa yang di maksud dengan Internalisasi


a. Konsep kunci untuk memahami perkembangan moral
b.Tahap dimana penalaran moral didasarkan atas hukuman dan anak taat    
   karena orang dewasa menuntut mereka untuk taat
c. suatu pertimbangan itu didasarkan atas pemahaman aturan sosial, hokum
    hukum,keadilan, dan kewajiban.
d. Nilai-nilai dan aturan-aturan adalah bersifat relatif dan bahwa standar dapat
    berbeda dari satu orang ke orang lain
e. Perilaku baik akan dihubungkan dengan penghindaran dari hukuman

          4.  Seorang suami yang tidak punya uang boleh jadi akan mencuri obat untuk    menyelamatkan
nyawa istrinya dengan keyakinan bahwa melestarikan kehidupan manusia merupakan
kewajiban moral yang lebih tinggi daripada mencuri itu sendiri. Merupakan contoh dari teori
perkembangan moral...
a.  Orientasi kepatuhan dan hukuman
b.  Memperhatikan Citra Anak yang Baik
c. Memperhatikan Hak Perseorangan
d. Memperhatikan prinsip-prinsip etika
e. Individualisme dan tujuan
5.  Apa yang menjadi dasar – dasar pemikiran yang mendorong munculnya teori
perkembangan moral Kohlberg
a. Penilaian dan perbuatan moral bersifat rasional
b. Terdapat sejumlah tahap pertimbangan moral yang sesuai dengan Piaget
c. Penelitiannya membenarkan gagasan Piaget, bahwa sekitar usia 16 tahun, pada
     masa remaja merupakan tahap tertinggi dalam proses tercapainya pertimbangan
     moral
d. A B C benar 
e. Perbuatan moral tidak bersifat rasional
6. Apa maksud pendapat dari Lawrence Kohlberg?
A. manusia berkembang secara moral melalui tiga tahap yang sejalan dengan
perkembangan kognitif manusia. Ia meyakini bahwa dengan semakin berkembangnya
kognisi manusia maka kemampuan manusia untuk memberikan penilaian moral yang
baik juga akan berkembang
B.dengan pendekatan organismik (melalui tahap-tahap perkembangan yang memiliki
urutan pasti dan berlaku secara universal). Selain itu Kohlberg juga menyelidiki
struktur proses berpikir yang mendasari perilaku moral 
C.model teori pendekatan kognitif yang secara intrinsik lebih sesuai dengan hakikat
manusia sebagai makhluk yang berpikir.
D. Perkembangan kognitif seorang anak bukan hanya tentang memperoleh
pengetahuan, anak juga harus mengembangkan atau membangun mentalnya
E.bahwa seseorang telah mengalami perkembangan moral apabila ia memperlihatkan
adanya perilaku yang sesuai dengan aturan-aturan yang ada di dalam masyarakatnya
7. Anak menentukan keburukan perilaku berdasarkan tingkat hukuman akibat keburukan
tersebut. Sedangkan perilaku baik akan dihubungkan dengan penghindaran dari
hukuman hal tersebut merupakan perkembangan moral yang dikembangkan pada
lingkungan tahap....
a. Orientasi kepatuhan & hukuman
b. Memperhatikan pemuasan kebutuhan 
c. Memperhatikan citra anak yang baik
d. Memperhatikan hak perseorangan
e. Memperhatikan hukum & peraturan
8. Seorang anak sedang sakit demam, diperintah untuk meminum obat oleh ibunya,
     apabila tidak diminum anak tersebut akan dihukum oleh Ibunya. Kemudian anak
     tersebut langsung meminum obat yang sudah disediakan oleh Ibunya. Perilaku anak
tersebut merupakan contoh moral…
a. Orientasi hukuman 
b. Orientasi hukuman dan ketaatan
c. Orientasi moral dan ketaatan
d. Individualisme dan tujuan
e. Norma-norma individualisme 
9. Teori perkembangan moral pada lingkungan yang membuat agar anak dan remaja
     memiliki sikap yang pasti terhadap wewenang dan aturan karena setiap hukum yang
    di buat wajib di taati oleh setiap orang merupakan teori.....
a. Memperhatikan pemuas kebutuhan
b. Memperhatikan hukum dan peraturan
c. Memperhatikan hak perseorangan
d. Memperhatikan citra anak yang baik
e. Memperhatikan prinsip-prinsip etika
10. Etika/ moral sangat penting di dalam upaya pembentukan hukum maupun penegakan
hukum karena ……..
a. merupakan kewajibab
b. peraturan sejak dulu
c. ketentuan pemerintah
d. ketentuan hukum
e. merupakan satu kesatuan
TUGAS SOAL BU ELISA KELOMPOK 4

1. Tindakan dimaksudkan untuk memberikan kebahagiaan atau kepuasan yang maksimal


adalah….
a. Teori Utilitariansme
b. Teori Deontologi
c. Teori Hedonisme
d. Teori Eudonisme
e. Teori Individualisme

2. Etika terdiri atas dimensi dimensi konsekwensi luas, alternatif ganda, akibat berbeda,
konsekwensi tak pasti dan effek personal. Hal ini adalah etika menurut….
a. Mathis dan Jacson
b. Emerald
c. Luis de luck
d. Enhock blues
e. Cavin nourism

3. Dilema etika adalah situasi yang dihadapi oleh seseorang  dimana ia harus mengambil
keputusan tentang perilaku yang tepat. Menurut pendapat siapakah pengertian
tersebut….
a. Aristoteles
b. Arens et al
c. Alpha Edison
d. Alfred Adler
e. Alfred Binet

4. Prinsip-prinsip penting dalam pengambilan keputusan diantaranya sikap dan


kemampuan manusia dalam pengambilan keputusan disebut….
a. Adil
b. Otonom
c. Juctise
d. Kesesuaian
e. Memberi manfaat

5. Teori eudomenisme adalah salah satu teori pengambilan keputusan berdasarkan


etika/moral. Apakah yg dimaksud teori eudomenisme….
a. Tindakan dimaksudkan untuk memberikan kebahagiaan atau kepuasan yang maksimal
b. Tindakan berlaku umum dan wajib dilakukan dalam situasi normal karena berharga
c. Berdasarkan alasan kepuasan yang ditimbulkan
d. Tujuan akhir untuk kebahagiaan
e. Semua benar

6. Kriteria pengambilan keputusan yang etis yaitu dengan adanya ultilitarian approach,
apa yang dimaksud dengan istilah ultilitarian approach tersebut….
a. Pendekatan individu
b. Pendekatan kelompok
c. Pendekatan politik
d. Pendekatan yang bermanfaat
e. Pendekatan semua orang

7. Memutuskan seberapa jauh keluwesan dalam melayani karyawan tertentu dalam hal
persoalan keluarga, sementara terhadap karyawan yang lain menggunakan aturan
yang ada. Kasus di atas menurut Mathis dan Jackson termasuk dalam etika dimensi
apa….
a. Konsekuensi luas
b. Alternatif ganda
c. Akibat berbeda
d. Konsekuensi tak pasti
e. Efek personal

8. Apa saja prinsip-prinsip penting dalam pengambilan keputusan….


a. Otonomi, Tidak menciderai (Non-Malfeasance), Adil (Justice), Merata, Kesesuaian
(Fidelity)
b. Otonomi, Tidak menciderai (Non-Malfeasance), Memberi manfaat (beneficence),
Adil (Justice), kesinambungan
c. Otonomi, Tidak menciderai (Non-Malfeasance), Memberi manfaat (beneficence),
Adil (Justice), Kesesuaian (Fidelity)
d. Otonomi, Tidak menciderai (Non-Malfeasance), Memberi manfaat (beneficence),
Musyawarah mufakat, Adil (justice)
e. Otonomi, Tidak menciderai (Non-Malfeasance), Memberi manfaat (beneficence),
Musyawarah mufakat, Kesesuaian (Fidelity)

9. Membedakan atau menganak emaskan seorang karyawan dengan alasan pribadi


termasuk dalam pengambilan keputusan dimensi….
a. Alternatif ganda
b. Ketidakpastian konsekuensi
c. Konsekuensi luas
d. Efek personal
e. Semua jawaban benar

10. Pasien Ibu Hamil G1P0A0 datang ke UGD RS A rujukan dari faskes tingkat pertama
dengan kegawatan janin. Hasil pemeriksaan menunjukkan TD 190/110 mmHg, HR
102, DJJ 91x/m, kehamilan 39 minggu pergerakan janin tidak dirasakan. Kaki edema,
akral dingin dan pasien sesak. Dokter menyarankan untuk segera d lakukan SC.
Pengambilan keputusan yg terdapat dalam kasus diatas sejalan dengan teori….
a. Utilitirianisme
b. Deontologi
c. Hedonisme
d. Eudemoniame
e. Semua benar

Anda mungkin juga menyukai