Anda di halaman 1dari 23

LAPORAN PRAKERIN

PROSEDUR PEMBUATAN KTP ( KARTU TANDA


PENDUDUK ) DI KANTOR KECAMATAN PABUARAN
KABUPATEN CIREBON

Disusun Oleh :

FERI FEBRIANA

XII OTKP 1

Guru Pembimbing : Ibu Kristanti, S.Pd

Program Keahlian Manajemen Perkantoran


Kompetensi Keahlian Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
YAYASAN MU'AWANAH ISLAMIYAH
SMK YAMI WALED
2022/2023

i
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikumWr.Wb

Alhamdulillah, Puji dan syukur saya panjatkan kepada Allah SWT


atas segala rahmat dan karunia-Nya saya dapat menyelesaikan makalah
laporan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) ini dengan tepat waktu.

Adapun makalah laporan Prakerin ini tersusun dan terselesaikan


dengan baik karena saya mendapat dukungan dari berbagai pihak. Untuk
itu saya mengucapkan terimakasih kepada :

1. Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya


2. Orang tua yang selalu memberikan dukungan moril dan materilnya
untuk segala fasilitas yang saya butuhkan.
3. Ibu Kristanti S.Pd selaku guru pembimbing saya yang selalu
memberikan arahan kepada saya.
4. Berbagai sumber referensi yang telah memberikan saya informasi
yang tidak saya ketahui sebelumnya.
Terlepas dari segala hal tersebut, tentu saya selaku penulis
menyadari sepenuhnya bahwa dalam laporan ini memiliki banyak sekali
keurangan baik dalam segi penyusunan kata dan tata bahasanya. Oleh
karena itu, dengan kerendahan hati dan lapang dada saya menerima
segala kritik dan saran yang membangun dari pembaca agar makalah ini
bisa lebih baik lagi. Saya berharap semoga makalah ini bisa memberikan
manfaat bagi saya khususnya dan umumnya untuk para pembaca.

Cirebon, 09 Desember 2022

i
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

Judul

Prosedur Pembuatan KTP

Tempat:

Kantor Kecamatan Pabuaran

JL. Pangeran Sutajaya Nomor 142

Pada Tanggal 09 Bulan Desember Tahun 2022

Mengetahui/Mengesahkan

Kepala Program Pembimbing Sekolah

Faridah Susiyanti, S.E Kristanti, S.Pd

Mengetahui
Kepala SMK YamiWaled

M. Zaenal Abidin, ST

ii
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

Judul

Prosedur Pembuatan KTP

Tempat:

Kantor Kecamatan Pabuaran

JL. Pangeran Sutajaya Nomor 142

Pada Tanggal 09 Bulan Desember Tahun 2022

Mengetahui/Mengesahkan

Pimpinan Indusrti Pembimbing Indusrti

Dedi Supardi, S.Sos Jariyah, SE

iii
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

Judul

Prosedur Pembuatan KTP

Tempat:

Kantor Kecamatan Pabuaran

JL. Pangeran Sutajaya Nomor 142

Pada Tanggal 09 Bulan Desember Tahun 2022

Mengesahkan

Penguji I Penguji II

Faridah Susiyanti, S.E Riska Julianti, S.Pd

iv
DAFTAR ISI

Cover
KATA PENGANTAR.................................................................................2

LEMBAR PENGESAHAN.........................................................................3

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI..............................................3

LEMBAR PENGESAHAN.........................................................................4

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI..............................................4

LEMBAR PENGESAHAN.........................................................................5

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI..............................................5

DAFTAR ISI................................................................................................6

BIODATA PESERTA PRAKERIN............................................................6

BAB I...........................................................................................................7

PENDAHULUAN.......................................................................................7

A. Latar Belakang Prakerin.................................................................7

B. Pengertian Prakerin........................................................................7

C. Waktu Pelaksanaan Prakerin..........................................................8

D. Tujuan Prakerin..............................................................................8

E. Manfaat Prakerin............................................................................8

BAB II..........................................................................................................9

Sejarah Perusahaan......................................................................................9

A. Sejarah Singkat Perusahaan............................................................9

B. Struktur Oraganisasi..........................................................................11

C. Tugas dan Fungsi...............................................................................12

v
D. Peraturan dan Tata Tertib.................................................................12

BAB III......................................................................................................13

LANDASAN TEORI.................................................................................13

A. Pemetaan Kompetensi Dasar........................................................13

B. Uraian Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan...............................13

BAB IV......................................................................................................15

PENUTUP..................................................................................................15

A. KESIMPULAN............................................................................15

B. SARAN........................................................................................15

DAFTAR PUSTAKA................................................................................16

vi
BIODATA PESERTA PRAKERIN

Nama : Feri Febriana


Tempat, Tanggal Lahir : Cirebon, 03 Agustus 2005
Nomor Induk Siswa : 20.21.113.12
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Alamat Siswa : Desa Ambit Kecamatan Waled Kabupaten
Cirebon
Sekolah : SMK Yami Waled
Nomor Telepon : 083156655922
Golongan Darah :-
Catatan Kesehatan :
Nama Orang Tua/Wali : CAYA

Alamat Orang Tua : Desa Ambit Kecamatan Waled Kabupaten


Cirebon

Cirebon, 09 Desember 2022


Peserta Prakerin

3x4

FERI FEBRIANA

vii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Prakerin

Di era globalisasi ini menuntun dan menuntut manusia agar dapat


mengembangkan diri dan potensi nya menjadi sumber daya manusia
yang berkualitas. Karna sumber daya manusia yang berkualitas dan
profesionalitas akan sangat dibutuhkan khusunya dalam dunia pekerjaan.

Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) adalah salah satu bukti diri


(legitimasi) bagi setiap penduduk dalam wilayah Negara Republik
Indonesia. Setiap penduduk diatas 17 tahun atau telah pernah menikah
wajib memiliki Kartu Tanda Penduduk ( KTP ). Masa berlaku Kartu
Tanda Penduduk ( KTP ) bagi yang berusia 17 tahun sampai dengan usia
dibawah 60 tahun adalah 5 tahun, dan bagi penduduk yang berusia diatas
60 tahun masa berlakunya adalah seumur hidup.

Proses pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) masyarakat


melakukannya melalui beberapa tahap, mulai dari RT, RW, Kantor
Kelurahan atau Desa sampai dengan Kantor Kecamatan, tahapan - tahapan
tersebut sering memakan waktu yang cukup lama. Tidak hanya itu pada saat
proses pendaftaran permohonan pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) di
Kantor Kecamatan sering terjadi antrian panjang.

Berdasakan alasan tersebut, penulis tertarik untuk membuat Laporan


Kerja Praktek dengan judul: “ Prosedur Pembuatan KTP Pada Kecamata
n Pabuaran “

B. Pengertian Prakerin
Prakerin adalah kependekan dari Praktek Kerja Industri yang
berarti kegiatan pendidikan pelatihan dan pembelajaran yang
dilaksanakan di dunia usaha atau dunia industri dalam upaya pendekatan
atau untuk meningkatkan mutu para siswa/siswi Sekolah Menengah
Kejuruan (SMK) dengan kopetensi siswa sesuai bidangnya dan untuk
menambah bekal di masa yang akan datang.

C.Waktu Pelaksanaan Prakerin


Kegiatan prakerin dilaksanakan pada semester 1 ( Satu ) dan
berlangsung selama 5 bulan ( 08 Juli s/d 09 Desember 2022 ).

i
D. Tujuan Prakerin
1. Untuk memperluas wawasan di dalam berbagai kegiatan di
masyarakat dan untuk menambah pengalaman yang sebenarnya
terjadi di lapangan.
2. Menetapkan disiplin dan tanggung jawab di dalam melaksanakan
Prakerin.
3. Membekali siswa/siswi dengan keterampilan dan sikap mandiri
agar dapat memenuhi kebutuhan dunia usaha dan industri.
4. Menyiapkan siswa/siswi menjadi tenaga kerja yang siap kerja.

E. Manfaat Prakerin
Adapun manfaat yang saya peroleh dari PKL ini adalah sebagai
berikut :

1. Dapat memahami dan memantapkan pengetahuan, ilmu serta


keterampilan yang sangat luas tentang dunia kerja/industri.
2. Meningkatkan rasa percaya diri, disiplin dan tanggung jawab
dalam melaksanakan tugas.
3. Dapat membandingkan skills yang diperoleh di sekolah dengan
yang diperlukan di dunia kerja.

2
BAB II

Sejarah Perusahaan

A. Sejarah Singkat Perusahaan


Berdasarkan peraturan daerah kabupaten Cirebon nomor 8 tahun
2004 tentang pemekaran kecamatan yang berada (ada) di kabupaten
Cirebon, maka terbentuklah kecamatan Pabuaran pada tanggal 24
desember 2004 dan beroperasi pada 1 januari 2005. Kecamatan Pabuaran
adalah pemekaran dari kecamatan Ciledug.

Kecamatan Pabuaran membawahi 7 (tujuh) desa diantaranya :

NO Nama Desa

1 Sukadana

2 Pabuaran Kidul

3 Pabuaran Wetan

4 Pabuaran Lor

5 Jatirenggang

6 Hulubanteng

7 Hulubanteng Lor

Kecamatan Pabuaran berbatasan dengan Kecamatan Babakan


sebelah utara sebelah barat dengan Kecamatan Waled sebelah selatan
dengan Kecamatan Pasaleman dan sebelah timur adalah Kecamatan
Ciledug yang merupakan induknya Kecamatan Pabuaran. Kecamatan
Pabuaran memiliki luas wilaya terdiri dari :
1. Tanah sawah 616.519 H
2. Tanah darat 241.285 H
3. Dengan luas wilayah = 616.519 H + 241.285 H = 858.344 H.
4. Dengan jumlah penduduk 25.087 jiwa terdiri dari :
5. Laki- Laki = 12.746 jiwa
6. Perempuan = 12.341 jiwa pertahun 2005 bulan oktober.

3
Kecamatan Pabuaran dipimpin oleh seorang camat dan di bantu oleh
Sekretaris Camat, para Kasi dan staf. Kantor Kecamatan Pabuaran
berlokasi di tanah titisan Desa Pabuaran Lor dan di bangun pada tahun
2005, luas kantor Kecamatan 244 MZ, luas tanah 2.242 MZ. Camat
Pabuaran yang pertama adalah Drs. Rony Rudiyana; Sekmat Drs.Yusuf
Hermawan.Mp; Johan Budi,SH; Kasi Pemerintahan A.Syaripudin, Kasi
Ekbangsos Yusuf Hamdani, dan Kai Pelayanan Umum Iing Rohhasim.
Sekretaris Camat dan para Kasi di bantu oleh para staf diantaranya :
- Sdr. Mahdi staf Sekmat ( staf Sekmat Dra. Iin Indra Ningsih )
- Sdr. Wawan Arif Gunawan, BA staf Pemerintahan
- Sdr. Suja Budiarta, staf Pemerintahan
- Sdr. Nanang Ahmad Saon, staf Ekbangsos

4
B. Struktur Oraganisasi

CAMAT

Dedi Supardi S.Sos

SEKRETARIS CAMAT

KASUBBAG UMUM DAN KASUBBAG PROGRAM DAN


KEPEGAWAIAN KEUANGAN

Jariyiah SE Denny Irawan SE

KASI KASI KASI KASI PELAYANAN


PEMERINTAHAN TRANTIBUM EKBANGSOS PUBLIK

Drs. Asep Saepudin Husin S.AP E. Leo Agung Joko Amad Budiyana S.IP
Pramono

5
C. Tugas dan Fungsi

1) Kecamatan dipimpin oleh Camat yang berkedudukan di bawah dan


bertanggung jawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah.

2) Camat mempunyai tugas, merumuskan, membina, mengendalikan,


mengevaluasi dan mengoordinasikan penyelenggaraan pemerintahan,
pelayanan public, dan pemberdayaan masyarakat desa dan/atau
kelurahan serta pelaksanaan pelimpahan kewenangan Bupati umtuk
melaksanakan sebagian urusan pemerintahan Daaerah dan tugas
pembantuan.
3) Camat dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat
(2), menyelenggarakan fungsi :
1. Perumusan bahan perencanaan pada Kecamatan ;
2. Penyelenggaraan urusan pemerintahan umum ;
3. Pengoordinasian kegiatan pemberdayaan masyarakat ;
4. Pengoordinasian upaya penyelenggaraan ketentraman dan
ketertiban umum ;
5. Pengoordinasian penerapan dan penegakan Peraturan
Daerah dan Peraturan Bupati ;
6. Pengoordinasian pemeliharaan prasarana dan sarana
pelayanan umum ;
7. Pengoordinasian penyelenggaraan kegiatan pemerintahan
yang dilakukan oleh perangkat daerah lain di tingkat
Kecamatan ;
8. Pembinaan dn pengawasan penyelenggaraan kegiatan desa
atau kelurahan ;
9. Pelaksanaan urusan pemerintahan yang menjadi
kewenangan Kabupaten yang tidak dilaksanakan oleh
perangkat daerah lain yang ada di Kecamatan ;
10. Pelaksanaan pelimpahan kewenangan Bupati untuk
melaksanakan sebagian urusan pemerintahan daerah dan
tugas pembantuan ;
11. Pelaksanaan administrasi Kecamatan ;
12. Pengevaluasian dan pelaporan pelaksanaan kegiatan
Kecamatan ; dan
13. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Bupati yang
berkaitan dengan tugas dan fungsinya.

D. Peraturan dan Tata Tertib


1. Wajib berpakaian rapi dan sopan sesuai peraturan
2. Waktu kehadiran di tempat kerja
3. Waktu istirahat pukul 12.00-13.00 WIB
4. Waktu istirahat dan shalat Jumat 11.00-13.00 WIB
5. Waktu pulang kerja pukul 15.30 WIB

6
BAB III
LANDASAN TEORI

A. Pemetaan Kompetensi Dasar

NO Kompetensi Dasar Uraian


1 Kearsipan 1. Pencarian Berkas
2. Penyortiran Surat
3. Penyerahan Arsip In-Aktif

2 Humas Dan Keprotokolan Prosedur Pembuatan Kartu Tanda


Penduduk ( KTP )

B. Uraian Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan


Kegiatan PKL Tanggal 08 Juli s/d 09 Desember 2022 di Instansi
Kantor Kecamatan Pabuaran.
1. Kearsipan
Kearsipan Record Management adalah system yang
dikemmbangkan untuk mengatasi permasalahanDokumentasi
Informasi.
1. Pencarian Berkas
Pencarian berkas termasuk berkas Kartu Keluarga ( KK ),
KIP, Akta Kelahiran Akta Kematian, dan Akta Pernikahan sesuai
permintaan Masyarakat yang terkait.
2. Penyortiran Surat
Penyortiran Surat yaitu mengelompokkan dan memisahkan
surat – surat menurut jenis dan goolongannya.
3. Penyerahan Arsip In – Aktif
Penyerahan Arsip In – Aktif yaitu kegiatan memindahkan
Arsip In – Aktif dari unit pengelola ke unit kearsipan dalam satu
pencipta arsip yang jadwal retensi arsip nya dibawah ssepuluh
tahun.

7
2. Prosedur Pembuatan Kartu Tanda Penduduk ( KTP )
Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) adalah salah satu bukti diri
(legitimasi) bagi setiap penduduk dalam wilayah Negara Republik
Indonesia. Setiap penduduk diatas 17 tahun atau telah pernah menikah
wajib memiliki Kartu Tanda Penduduk ( KTP ). Masa berlaku Kartu
Tanda Penduduk ( KTP ) bagi yang berusia 17 tahun sampai dengan
usia dibawah 60 tahun adalah 5 tahun, dan bagi penduduk yang
berusia diatas 60 tahun masa berlakunya adalah seumur hidup.

Proses pembuatan Kartu Tanda Penduduk (KTP) masyarakat


melakukannya melalui beberapa tahap, mulai dari RT, RW, Kantor
Kelurahan atau Desa sampai dengan Kantor Kecamatan, tahapan -
tahapan tersebut sering memakan waktu yang cukup lama. Tidak hanya
itu pada saat proses pendaftaran permohonan pembuatan Kartu Tanda
Penduduk (KTP) di Kantor Kecamatan sering terjadi antrian panjang.
Ketentuan pembuatan KTP :

1. Permohonan Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) Baru


Masyarakat perlu membawa Surat Pengantar dari Desa/Kelur
ahan, Fotocopy Kartu Keluarga ( KK ), lalu datang langsung ke Ke
camatan untuk di Foto.

2. Permohonan Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) Pengganti karena Hilan


g atau Rusak
Masyarakat perlu membawa surat pengantar dari Desa/Kelura
han Fotocopy Kartu Keluarga ( KK ), dan menyerahkan surat keter
angan kehilangan dari kepolisian (bagi KTP Hilang) atau Menyera
hkan bukti KTP yang rusak, lalu datang langsung ke Kecamatan un
tuk diproses.

3. Permohonan Pembetulan Data Kartu Tanda Penduduk ( KTP )


Masyarakat perlu membawa Surat Pengatar dari Desa/Kelura
han Fotocopy Kartu Keluarga ( KK ) Fotocopy Bukti pendukung se
suai dengan permohonan data pembetulan dalam Kartu Keluarga (
KK ), lalu datang langsung ke Kecamatan untuk diproses.

8
BAB IV

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Dari kegiatan praktek ini, saya mendapatkan pelajaran serta ilmu


baru yang selama ini tidak didapatkan di bangku sekola. Teori banyak
dipelajari di sekolah, sementara praktek bisa dilakukan di lapangan
secara langsung.
Kegiatan praktek ini berguna untuk memperluas pengetahuan dan
menerapkan pembelajaran di sekolah. Dalam kata lain kegiatan Prakerin
bisa menjadi pelengkap agar siswa menjadi lebih matang dan siap
menghadapi dunia kerja.

B. SARAN

1. Program ini harus tetap dilaksanakan oleh setiap Sekolah Menengah


Kejuruan (SMK) siswa dapat memperoleh gambaran dan kerja nyata
langsung.
2. Dalam pelaksanaan prakerin siswa diharapkan dapat menjaga nama
baik sekolah maupun perusahaan/industri.
3. Siswa harus lebih disiplin lagi dalam pembagian waktu dan harus
lebih rapih lagi dalam berpakaian

9
DAFTAR PUSTAKA

https://mamikos.com/info/contoh-kesimpulan-laporan-pkl-pljr/
https://disdukcapil.banjarkab.go.id/persyaratan-pembuatan-ktp
detikjabar

10
11
LAMPIRAN

12
Jurnal harian laporan kegiatan prakerin

Minggu ke 2

Bulan Desember

Paraf
Hari/Tanggal Jam Kegiatan Pembimbing
DU/DI
Senin,05/12/2022 07.30 - -Tiba di Kantor Kecamatan
15.30 Pabuaran
-Melegister Kartu Keluarga Per
Desa
Selasa,06/12/2022 07.30 - -Tiba di Kantor Kecamatan
15.30 Pabuaran
-Menyortir Surat Masuk

Rabu,07/12/2022 07.30 - -Tiba di Kantor Kecamatan


15.30 Pabuaran
-Melegister Surat Kesra

Kamis,08/12/2022 07.30 - -Tiba di Kantor Kecamatan


15.30 Pabuaran
-Menyortir Surat Keluar

Cirebon, 09 Desember 2022


Pembimbing

Kristanti, S.Pd

13
Apel Pagi Setiap Hari Senin

Melegister Surat Rekomendasi Kesejahteraan Rakyat

14
FORM

Tempat Prakerin : Kantor Kecamatan Pabuaran

Alamat : Jl. Pangeran Sutajaya No. 142

Nama Anggota Peserta Prakerin :

1. Feri Febriana

2. Dini Septiani

3. Elin

4. Neng Elma

5. Hani Nurhafifah

6. Siti Kumala Nurahmah

7. Sekar Arum

8. Meli Agustina

Nama Pembimbing Dudi/Instansi : Jariyah SE

Nama Pimpinan Tempat Prakerin : Dedi Supardi S.Sos

15

Anda mungkin juga menyukai