Anda di halaman 1dari 2

Rangkuman INT:

Materi Keragaman Sumber Daya Alam

Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang ada di alam semesta dan dapat
digunakan untuk kebutuhan manusia.

Jenis-jenis sumber daya alam (3):

1. Sumber daya alam kekal

2. Sumber daya alam yang dapat diperbarui

3. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui

SUMBER DAYA ALAM YANG DAPAT DIPERBARUI

- Sumber daya alam yang bila dimanfaatkan tidak akan habis.

- Contoh: hewan dan tumbuhan

Pemanfaatan sumber daya alam yang dapat diperbarui:

1. PERTANIAN: kegiatan bercocok tanam atau budi daya tanaman

a. PADI
padi -> gabah -> beras

b. PALAWIJA
contoh: jagung, ubi, kacang-kacangan

2. PERKEBUNAN: kegiatan pertanian pada lahan kering

a. KARET
tanaman karet -> getah/latex

b. KELAPA SAWIT
kelapa sawit -> mintak goreng, margarin, minyak cat

3. PETERNAKAN

a. PETERNAKAN HEWAN BESAR


sapi, kerbau, kuda

b. PETERNAKAN HEWAN KECIL


kambing, domba

c. PETERNAKAN UNGGAS
ayam, itik, angsa, burung
Rangkuman INT:
Materi Keragaman Sumber Daya Alam

4. PERIKANAN

a. PERIKANAN DARAT
kegiatan: penangkapan dan budidaya ikan di perairan darat (kolam,
waduk, sungai, sawah, danau, tambak.

jenis-jenis ikan: mujair, nila, gurami, ikan mas, udang, bandeng.

b. PERIKANAN LAUT
kegiatan: penangkapan dan budidaya ikan di laut.

jenis-jenis ikan: ikan kembung, ikan kerapu, ikan kakap, kerang,


lobster, cumi.

5. KEHUTANAN

a. Hutan Hujan Tropis


b. Hutan Musim
c. Hutan Mangrove

SUMBER DAYA ALAM YANG TIDAK DAPAT DIPERBARUI

- Sumber daya alam yang bila dimanfaatkan terus-menerus akan habis dan
memerlukan waktu yang sangat lama untuk pulih kembali.

Anda mungkin juga menyukai