Anda di halaman 1dari 17

Selecting

Criteria
Studi Kasus: Taman Pakui Sayang

Kelompok 3
Anggota kelompok
D101191034 Andi Fachika Haerul
D101191005 Hikmah Angraini
D101191041 Imam Adryzal Rias
D101191077 Muhammad Halil Jafar
D101191011 Dyas Palimbong
Definisi Selecting Criteria

Tujuan Selecting Criteria

OUTLINE Proses Evaluasi Selecting


Criteria

Studi Kasus :
Taman Pakui Sayang
Definisi?
Seleksi kriteria merupakan salah satu metode teknik
evaluasi yang dianggap penting karena dapat
berpengaruh secara langsung kepada efisiensi dan
keunggulan suatu objek. Pada seleksi kriteria peneliti
memilih indikator-indikator yang akan di evaluasi dan
indikator yang dihilangkan atau dianggap tidak perlu di
evaluasi. Maka dari itu dalam melakukan seleksi kriteria
merupakan hal yang serius karena menjadi hal yang
sangat fundamental kedepannya. Selain itu dalam seleksi
kriteria kita dapat menjadikannya acuan atau membatasi
apa saja yang perlu kita jadikan kriteria dalam evaluasi
perencanaan
Selecting Criteria
Berdasarkan Public Contracts (Scotland) Regulations tahun 2015, 3 kategori
besar dalam mempertimbangkan proses seleksi adalah:
Kesesuaian untuk mengejar kegiatan profesional;
Kedudukan ekonomi dan keuangan; dan
kemampuan teknis dan profesional.
Kriteria seleksi mencakup informasi yang dibutuhkan pemasok, kapasitas,
tanggal, biaya design, keahlian teknis dan pendekatan kontrak dalam hal
manajemen proyek.
Tujuan

Dalam selecting criteria indikator-indikator yang akan dievalusi maupun

yang tiidak diperlukan dalam evaluasi akan dipilih, sehingga terdapat

acuan atau batasan tentang apa yang perlu dijadikan kriteria dalam

evaluasi perencanaan
Proses Evaluasi
Selecting Criteria
1 2
penentuan jumlah
Identifikasi
tingkat 'fail' dan
sasaran yang memuaskan
'safe' terhadap
dan dapat diterima
sasaran yang hendak
dicapai secara relatif

3 Menguji sesuai fakta


atau petunjuk terhadap
4 Mengkhususkan criteria
dalam pengukuran
dampak yang reliabilitas desain
kemungkinan akan terjadi berdasarkan kemungkinan
"fail-safe"
Studi Kasus
Taman Pakui Sayang
Studi kasus berlokasi di Taman Pakui Sayang yang terletak
di Jl. A. P. Pettarani, Kelurahan Masale, Kecamatan
Panakkukang, Kota Makassar. Studi kasus berlokasi di
Taman Pakui Sayang yang terletak di Jl. A. P. Pettarani,
Kelurahan Masale, Kecamatan Panakkukang, Kota
Makassar. Taman tersebut memiliki luas 1 ha dilengkapi
dengan jogging track sepanjang 860 m, dan tribun seluas
600 meter persegi, dan ruang bermain untuk anak-anak.
Peta Administrasi
Taman Pakui Sayang
Sarana/Prasarana Dokumentasi Keterangan Klasifikasi

Adapun kondisi jalan di Taman Pakui Sayang tergolong baik, terlihat dari kondisi jalan
Jalan
yang mulus dan terawat.
Baik

Terdapat Jogging Track sepanjang 860 m yang tersusun dari material Paving Block.
Kondisi Jogging Track tergolong baik terlihat dari kondisi jalan yang mulus dan terawat.
Jogging Track
Akan tetapi, terdapat beberapa titik track yang mengalami penggundukan akibat akar
Sedang

pohon, tetapi tidak sampai merusak jalan tersebut.

Terdapat parkiran mobil yang cukup besar yang terletak di depan kantin. Kondisi Parkiran
Parkiran Mobil
tergolong baik terlihat dari kondisi permukaan parkiran yang cukup mulus.
Baik

Parkiran motor yang terdpat di Taman Pakui Sayang terletak di depan kantin juga tetapi
Parkiran Motor
tidak tertata dengan baik.
Kurang Baik

Terdapat sebuah pos keamanan yang terletak di dekat pintu masuk dan berfungsi untuk
Pos Keamanan
menjaga keamanan serta ketertiban pengunjung di Taman Pakui Sayang
Baik

Kantin & Cafe


Terdapat fasilitas berupa kantin dan mini cafe Baik
Sarana/Prasarana Dokumentasi Keterangan Klasifikasi

Drainase
Terdapat saluran drainase di sepanjang jalan dan jogging track. Baik

Kelistrikan,
Penerangan dan
Terdapat fasilitas kelistrikan berupa lampu jalan Baik
Telekomunikasi

Terdapat toilet/wc yang dibedakan berdasarkan jenis kelamin.


Toilet/WC
Sedang
Selain itu, terdapat juga toilet untuk penyandang disabilitas

Terdapat tribun yang menjadi tempat melakukan aktivitas sosial


Tribun
Sangat Baik
pengunjung Taman Pakui Sayang, seperti senam

Terdapat tempat sampah yang tersebar di beberapa titik pada


Tempat Sampah
taman. akan tetapi, kondisi bak sudah cukup mengalami Kurang Baik
kerusakan

Terdapat beberapa fasilitas olahraga penunjang seperti


lapangan tenes; alat olahraga: elliptical machine, chest press,
Fasilitas Olahraga
Kurang Baik
waist and stepper, lat pull down; dan panjat tebing. Kondisi
Fasilitas banyak yang mengalami kerusakan
Sarana/Prasarana Dokumentasi Keterangan Klasifikasi

Terdapat beberapa atm yang dapat digunakan oleh pengunjung


Atm
Baik
ketika berkunjung di Taman Pakui Sayang

Tugu/Tiang Terdapat tugu PU dan Tiang bendera yang terletak di tengah



Baik
Bendera lapangan

Terdapat parkiran sepeda untuk memudahkan pengunjung ketika


Parkiran Sepeda
Baik
berkunjung menggunakan sepeda di Taman Pakui Sayang

Terdapat taman bermain anak-anak yang dapat menghibur


Taman Bermain

pengunjung-pengunjung yang masih anak-anak. Kondisi wahana Kurang Baik
Anak
banyak yang mengalami kerusakan

Terdapat beberapa jenis vegetasi di Taman Pakui Sayang seperti


Vegetasi
Baik
popon-pohon, dan bunga-bungaan

Terdapat beberapa lapangan terbuka yang digunakann


Lapangan Terbuka
pengunjung melakukan kegiatan olahraga seperti bulu tangkis Baik
dan sepak bola
Selecting Criteria
Berdasarkan Proses Evaluasi Selecting kriteria
Cara menyeleksi kriteria dengan mengidentifikasi tingkat kegagalan dan keamanan
suatu perencanaan yang digambarkan oleh kata "fail or safe"

Fail: Gagal dalam kriteria


perencanaan

Safe: aman dalam identifikasi


kriteria perencanaan
Hasil Evaluasi
Permen PU Nomor 5 Tahun 2008 Tentang Penyediaan dan Pemanfaatan Ruang Terbuka
Hijau di Kawasan Perkotaan
Jenis Standar/Kriteria Kondisi Eksisting Penilaian (Fail-Safe)

1. Tidak beracun pada taman pakui terdapat pepohonan


Safe, karena telah sesuai dengan standar
Vegetasi 2. berduri, dan bunga-bungaan yang cukup kokoh
yang tercantum di dalam Permen Pu
3. tidak mudah patah dan tidak beracun

1. Takjub pepohonan yang berada pada taman Safe, karena telah sesuai dengan standar

2. rindang pakui cukup rindang dan lebat yang tercantum di dalam Permen Pu

tidak terdapat kriteria terdapat lapangan terbuka di depan Safe, karena telah sesuai dengan standar
Lapangan Terbuka
spesifik alun-alun yang tercantum di dalam Permen Pu

Safe, karena telah sesuai dengan standar


Trek Lari panjang 400 m memiliki trek lari sepanjang 860 m
yang tercantum di dalam Permen Pu
Jenis Standar/Kriteria Kondisi Eksisting Penilaian (Fail-Safe)

Terdapat lapngan parkir untuk


Jika Diperlukan Safe, karena telah sesuai dengan standar
Parkir Kendaraan kendaraan, baik mobil, motor, maupun
(Opsional) yang tercantum di dalam Permen Pu
sepeda

tidak terdapat kriiteria Terdapat Panggung terbuka berupa Safe, karena telah sesuai dengan standar
Tribun
spesifik yang berada di tengah-tengah lapangan yang tercantum di dalam Permen Pu

tidak terdapat kriiteria Terdapat area bermain untuk anak, Safe, karena telah sesuai dengan standar
Area Bermain Anak
spesifik tetapi banyak fasilitas yang telah rusak yang tercantum di dalam Permen Pu

Prasarana tertentu
tidak terdapat kriiteria Fail, karena tidak sesuai dengan kriteria
(kolam retensi untuk Tidak terdapat kolam retensi di lokasi
spesifik yang tercantum di dalam Permen Pu
pengendalian air)

Terdapat kursi pada taman pakui sayang


tidak terdapat kriiteria Safe, karena telah sesuai dengan standar
Kursi yang tersebar menyebar di sepanjang
spesifik yang tercantum di dalam Permen Pu
trek lari
Kesimpulan
Melalui metode selecting kriteria ini dapat dilihat bahwa Taman Pakui Sayang secara
garis besar telah memenuhi kriteria yang tercantum di dalam Permen PU No. 5
Tahun 2008 Tentang Penyediaan dan Pemanfaatan Ruang Terbuka Hijau di
Kawasan Perkotaan.
Berdasarkan Kondisi Eksisting dapat disimpulkan bahwa Taman pakui sayang
memiliki fasilitas yang lengkap sebagai Ruang Terbuka Hijau dilihat dari 8 kriteria
yang ditetapkan pada Permen, hanya satu kriteria yang tidak terpenuhi. 7 dari 8
telah memenuhi syarat seleksi kriteria yang telah ditetapkan.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai