Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN
Jl. Pramuka No. 42, Sidikan Yogyakarta 55161

Nomor : PS7/27/D.66/II/2013 Yogyakarta, 28 Februari 2013


Lampiran : 1 Berkas
Hal : Pengumuman Babak Final Lomba Essai

Yth. Peserta Lomba Essai Gebyar Civics


di Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan hormat,
Berdasarkan hasil penilaian Dewan Juri pada presentasi Essai yang dilaksanakan pada hari Kamis tanggal
28 Februari 2013, Panitia Lomba Essai Gebyar Civics Program Studi PPKn FKIP Universitas Ahmad Dahlan
mengumumkan bahwa peserta yang dinyatakan lolos berhak untuk mengikuti babak final yang akan
diselenggarakan pada:

Hari, Tanggal : Jum’at, 1 Maret 2013


Waktu : Jam 07.30 WIB – selesai
Tempat : Ruang PPG Prodi PPKn Kampus 2 UAD

Ketentuan Teknis
a. Setiap peserta diberikan waktu presentasi maksimal 20 menit, dengan ketentuan 10 menit
untuk presentasi, dan 10 menit untuk tanya jawab
b. Peserta didampingi oleh 1 (satu) orang guru pendamping (Peserta harap berkoordinasi dengan
guru pendamping masing-masing)
c. Peserta wajib datang maksimal 15 menit sebelum kegiatan dimulai
d. Setiap peserta diwajibkan untuk mengikuti seluruh rangkaian acara hingga selesai
e. Peserta yang tidak hadir pada saat presentasi dianggap gugur

Demikian surat ini kami buat, atas perhatian dan kerjasama Saudara kami ucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.


Ketua Program Studi PPKn,

Dra. Sumaryati, M.Hum


NIY. 60910102
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN
Jl. Pramuka No. 42, Sidikan Yogyakarta 55161

Lampiran
DAFTAR PESERTA LOLOS BABAK FINAL
LOMBA ESAI GEBYAR CIVIC

NO NAMA SISWA SEKOLAH JUDUL ESAI


1 Arif Budiman SMA Negeri 6 Yogyakarta Budaya Kedisiplinan dan Kepedulian Lingkungan

2 Afidati Milati Priana SMA Negeri 6 Yogyakarta Remaja dan Bujukan Geng di Sekolah
3 Fitri Aisyiyah SMA Negeri 1 Sedayu Generasi Penerus Bangsa yang Berkarakter
4 Naya Fauzia Dzikrina SMA Negeri 6 Yogyakarta Bangga Itu Perlu (Menguatkan Kultur Sekolah
untuk Membentuk Karakter Bangsa)
5 Fitria Fatkhurrohman MAN Wonokromo Membangun Kultur Sekolah Dengan Akhlaqul
Bantul Karimah
6 Hadyan Iman Prasetya Madrasah Aliyah Menjadi Nasionalis Melalui Pesantren
Mu'alimin
Muhammadiyah
Yogyakarta
7 Nafi'atus Sa'adah MAN Wonokromo Membudayakan Pramuka Sebagai Implementasi
Siti Isofah Bantul Pembentukan Karakter Bangsa
8 Ekalya Herminasari SMA Negeri 6 Yogyakarta Penanaman Budaya Arif di Sekolah untuk
Menciptakan Generasi Muda Berkarakter
9 Dinda Nurul Sakinah SMK Negeri 2 Gedangsari Menumbuhkan Sikap Peduli Lingkungan di
Endang Lestari Sekolah untuk Membangun Karakter Bangsa
10 Arumning Sekar SMA Negeri 1 Kalasan Aktualisasi 6 Tabiat Luhur di Sekolah Sebagai
Sukrani Candra Dewi Tonggak Pembentukan Bangsa yang Berkarakter

Rafi Diayu Swasti


11 Larasati Luthfi SMA Negeri 1 Wonosari Bangkitnya Budi Pekerti Luhur Indonesia
Priyanta Bernafaskan Islam
12 Noriska Afriani SMK Muhammadiyah Wujudkan Karakter Bangsa dengan Akhlak Mulia
Kretek
13 Rakha Imadi Fadli SMA Muhammadiyah 1 Dampak Membudayakan Tegur Sapa atau Salam
Yogyakarta
14 Ika Madyarina Mastuti SMA Negeri 1 Kalasan Sapta Budaya dan Karakter Bangsa
15 Nurul Meika Tri SMA Negeri 10 Pelajar Pemilik Sah Masa Depan
Wahyuni Yogyakarta
16 Dika Saiful Mukminin SMK Negeri 2 Gedangsari Membentuk Karakter Bangsa dari Sekolah
Alfi Erisa Fitriyanto

Anda mungkin juga menyukai