Anda di halaman 1dari 19

1. Algoritma adalah..

a. Logika, metode dan tahapan “urutan” sistematis yang digunakan untuk memecahkan
suatu permasalahan *
b. Membantu dalam berhitung saat transaksi jual-beli, menghitung hasil penjualan, untung rugi,
dan modal yang ada
c. Angka yang menunjukkan hubungan secara matematis antara suatu jumlah dan jumlah yang
lain
d. Kedudukan sesuatu titik pada peta, yang merupakan pertemuan garis tegak dan garis mendatar
dari suatu lembaran peta
e. Cabang matematika yang bersangkutan dengan peluang, analisis fenomena acak
2. Ada berapakah notasi algoritma?
a. 1
b. 2
c. 3 *
d. 4
e. 5
3. Fungsi dari konektor yaitu..
a. Menandai titik awal dan titik akhir dari suatu diagram alir
b. Sebuah jalur yang diikuti dan merupakan garis penghubung yang dihubungkan setiap langkah
pemecahan masalah yang ada di dalam diagram alir
c. Kegiatan penerimaan data
d. Menghubungkan suatu langkah dengan langkah lain dalam sebuah diagram alir dengan
keadaan on atau off page *
e. Hasil dari pemrosesan sebuah data dan merupakan jawaban atas permasalahan yang ada
4. Bahasa pemrograman biasa disebut dengan..
a. Algoritma
b. Bahasa computer *
c. Pseudocode
d. Bahasa mesin
e. Program
5. Ada berapa struktur kode program C++?
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5 *
6. Siapakah yang membuat bahasa pemrograman C++?
a. Guido Van Rossum
b. Hakon Wium Lie
c. Rasmus Lerdorf
d. Dennis Ritchie
e. Bjarne Stroustrup *
7. Kata kunci pada tipe data Boolean adalah..
a. Char
b. Int
c. Float
d. Bool *
e. String
8. Subrutin merupakan..
a. Kegiatan penerimaan data
b. Menghasilkan jawaban atas persoalan
c. Kegiatan memeriksa suatu keadaan
d. Bagian dalam program yang dapat melakukan tugas tertentu *
e. Menampilkan data secara fisik agar dapat dibaca
9. Arah aliran disimbolkan dengan..
a. Jajar genjang
b. Anak panah *
c. Persegi panjang
d. Oval
e. Tapis
10. Untuk menghubungkan suatu langkah dengan langkah lain dalam sebuah diagram alir dengan
keadaaan on page dan off page adalah fungsi dari….
a. Masukan
b. Proses
c. Konektor *
d. Terminator
e. Arah aliran
11. Aturan penulisan algoritma dinamakan..
a. Notasi algoritma *
b. Ciri algoritma
c. Pseudocode
d. Karakteristik algoritma
e. Flowchart
12. Struktur data yang menyimpan sekumpulan elemen bertipe sama dan setiap elemen dapat
diakses langsung melalui indeksnya disebut..
a. Variable
b. Array *
c. Algoritma
d. Program computer
e. Konstanta
13. Bahasa apa yang digunakan oleh notasi algoritma?
a. Bahasa inggris
b. Bahasa mesin
c. Bahasa pemrograman
d. Bahasan universal *
e. Bahasa latin
14. Algoritma yang strukturnya sangat mirip dengan bahasa pemrograman seperti Pascal adalah..
a. Visual basic
b. Pseudocode *
c. Python
d. Java
e. TypeScript
15. Bahasa pemrograman C++ banyak digunakan dalam pembuatan berbagai aplikasi,
contohnya..
a. Winmap
b. Mozilla firefox
c. Opera
d. Adobe photoshop
e. Benar semua *
16. Siapakah penemu algoritma?
a. Jabir bin Hayyan
b. Ibnu Sina
c. Al- Khawarizmi *
d. Tsabit bin Qurra
e. Abbas bin Firnas
17. Dalam penulisannya, pseudocode harus terdiri dari 3 bagian, yaitu..
a. Judul algoritma, deklarasi, deskripsi *
b. Judul algoritma, deklarasi, narasi
c. Judul algoritma, deskripsi, deklarasi
d. Judul algoritma, deskripsi, narasi
e. Judul algoritma, argumentasi, deskripsi
18. Symbol dari operator modulus adalah..
a. +
b. –
c. /
d. % *
e. ++
19. Kegiatan penerimaan data yang disimbolkan dengan jajaran genjang adalah..
a. Percabangan
b. Proses
c. Terminator
d. Masukan *
e. Konektor
20. Dalam pseudocode bagian untuk mendefinisikan nama yang digunakan dalam program
adalah..
a. Judul algoritma
b. Deklarasi *
c. Sambutan
d. Deskripsi
e. Kesimpulan
21. Salah satu teknik perancangan algoritma yang dikembangkan untuk menyelesaikan
permasalahan yang sangat kompleks dengan memecah permasalahan tersebut menjadi sub-
permasalahan ialah..
a. Hashing
b. Searching
c. Sorting
d. Dynamic programming *
e. Link analysis
22. Preprocessor directive ditandai dengan symbol..
a. +
b. –
c. “
d. # *
e. =
23. Terminator berfungsi untuk menandai titik awal dan titik akhir dari suatu digram alir yang
diberi label….
a. ON PAGE dan OFF PAGE
b. MULAI dan SELESAI *
c. ON PAGE dan MULAI
d. SELESAI dan OFF PAGE
e. MULAI dan OFF PAGE
24. Hasil dari pemeriksaan dalam percabangan, yaitu..
a. Ya *
b. On
c. Off
d. Mulai
e. Selesai
25. Bagian definisi selalu diawali dengan tanda..
a. {} *
b. []
c. ()
d. “
e. //
26. Yang termasuk ciri-ciri algoritma adalah..
a. Harus efektif
b. Memiliki 0 atau lebih masukan
c. Harus berhenti setelah mengerjakan sejumlah langkah terbatas
d. Memiliki 0 atau lebih keluaran
e. Benar semua *
27. Persegi panjang adalah symbol untuk kegiatan..
a. Masukan manual
b. Subrutin
c. Keluaran
d. Proses *
e. Terminator
28. i+=2 artinya…
a. Nilai i terbagi 2 setiap pengulangan dilakukan
b. Nilai i berkelipatan 2 setiap pengulangan dilakukan
c. Nilai i berkurang 2 setiap pengulangan dilakukan
d. Nilai i bertambah 2 setiap pengulangan dilakukan *
e. Nilai i mendapat persentase 2 persen setiap pengulangan dilakukan
29. Hasbing digunakan untuk … data.
a. Menghapus
b. Menyalin
c. Menyimpan
d. Memformat
e. Mendesign
30. Yang termasuk dari ketentuan struktur algoritma berurutan adalah..
a. Setiap intruksi dikerjakan satu-satu
b. Mengulang pernyataan pada badan pengulangan sepanjang kondisi terpenuhi
c. Menetapkan nilai counter, biasanya 0 atau 1
d. Mengeksekusi pernyataan yang ada di badan pengulangan
e. Ulang kembali mulai langkah kedua
1. Penyelesaian permasalahan algoritma dengan menggunakan alat bantu sistem komputer
melibatkan beberapa tahapan, kecuali...
A. Analisis masalah
B. Dokumentasi
C. Mencari bug
D. Estimasi program
E. Merancang algoritma

2. Salah satu tahapan penyelesaian algoritma dikelompokan menjadi dua yaitu pada fase proglem
solving phase dan juga...
A. Analytic phase
B. Correct phase
C. Implementation phase
D. Delegation Phase
E. Semua benar

3. Ada puluhan jenis bahasa pemrograman yang digunakan seluruh dunia, berikut ini yang bukan
termasuk bahasa pemrogaman adalah...
A. PHP
B. Java
C. Python
D. C#
E. Notepad

4. Dalam merancang algoritma dilakukan dengan tujuan, kecuali...


A. Menguji algoritma
B. Menemukan ide membuat program
C. Menentukan ide solusi
D. Menganalisis algoritma
E. Memvakudasi algoritma
5. Sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk menyelesaikan sebuat masalah, biasa
disebut...
A. Proses
B. Rangka
C. Algoritma
D. Step
E. Diagram

6. Pseudocode yang digunakan pada penulisan aloritma berupa bahasa...


A. Bahasa inggris
B. Bahasa mesin
C. Bahasa pemrograman
D. Bahasa indonesia
E. Bahasa struktur

7. Memberikan petunjuk mengenai langkah - langkah logika penyelesaian permasalahan dalam


bentuk yang mudah dipahami nalar manusia sebagai acuan pengembangan program computer
merupakan tujuan dari...
A. Tujuan visi algoritma
B. Tujuan algoritma
C. Logika algoritma
D. Sasaran algoritma
E. Susunan dalam membuat program

8. Ada 3 struktur yang membentuk Pseudocode yaitu...


A. Judul (berisi judul algoritma) - Deskripsi (berisi deklarasi variabel dan konstanta) -
Implementasi (berisi inti algoritma)
B. Judul - Algoritma - Implementasi
C. Judul - Html - Implementasi
D. Judul - Struktur - Tujuan Program
E. Semua benar

9. Suatu cara menyatakan algoritma dalam bentuk uraian dengan menggunakan kata-kata yang
mirip dengan kata-kata yang digunakan dalam bahasa pemrograman biasa disebut...
A. Html
B. Java
C. C++
D. Fortran
E. Pseudocode
10. Pada pembuatan program computer, alogoritma dibuat...
A. Sebelum pembuatan program
B. Sesudah pembuatan program
C. Saat program sedang dibuat
D. Pada saat verifikasi program
E. Pada saat program selesai dibuat, dan percobaan dijalankan

11. Suatu alat atau saran yang menunjukkan langkah-langkah yang harus dilaksanakan dalam
menyelesaikan permasalahan komputasi dengan menggunakan symbol-symbol biasa disebut...
A. Struktur
B. Flowchart
C. Design
D. Algoritma
E. Matriks

12. Tahapan-tahapan dalalam menyelesaikan suatu masalah adalah...


A. Masalah-Model-Algoritma-Program-Eksekusi-Hasil
B. Algoritma-Program-Model-Hasil
C. Masalah-Algoritma-Program-Hasil
D. Masalah-Pseudocode-Flowchart-Program-Eksekusi-Hasil
E. Masalah-Algoritma-Flowchart-Program-Eksekusi-Hasil

13. Dalam suatu system bilangan jika bilangan heksadesimal dinyatakan dengan huruf B maka
biladiubah menjadi sebuah bilangan biner menjadi...
A. 1111
B. 1011
C. 1001
D. 1101
E. 0101

14. Struktur pertama dalam pascal adalah...


A. Char;
B. String
C. End.
D. Uses crt;
E. WriteIn

15. Suatu tipe data terstruktur yang mempu menampung sekumpulan data tipe sejenis dalam
suatu variable disebut dengan...
A. Data larik
B. Data logika
C. Data Boolean
D. Data array
E. Data Integer

16. Suatu data angka pecahan atau yang mempunyai titik decimal yang disimpan dalam bentuk
scientific number dusebut dengan...
A. Data real
B. Data pasti
C. Data array
D. Data larik
E. Data urgensi

17. Untuk melihat hasil dari program yang dierjakan, kita dapat melihat hasilnya dengan
menekan kombinasi tombol pada keyboard Ctrl+...
A. Ctrl + F2
B. Ctrl + F9
C. Ctrl + F5
D. Ctrl + F12
E. Ctrl + F4

18. Berapa kode yang digunakan untuk membuat tulisan berwarna "CYAN"...
A. 4
B. 2
C. 100
D. 128
E. 3

19. Perintah sederhana dalam program pascal adalah...


A. ReadIn
B. End
C. Write
D. WriteIn
E. Uses crt;

20. Tipe data bahasa pascal untuk True False adalah...


A. String
B. Flowchart
C. Bloolean
D. Real
E. Byte

21. Siapakah penemu program pascal...


A. Bill Gates
B. Prof. Nikluas Smirth
C. Kondrazuse
D. DR. Hercules
E. Prog. Niklaus Wirth

22. Tipe data yang digunakan untuk bilangan pecahan adalah...


A. Double
B. Single
C. Char
D. String
E. Integer

23. Untuk melakukan operasi perkalian maka harus menggunakan operator...


A. Operator relasi
B. Operator logika
C. Operator pembandingan
D. Operator aritmatika
E. Algoritma

24. Bahasa pemrograman yang pertama kali di buat oleh Profesor Niklaus Wirth yaitu...
A. Pascal
B. PHP
C. Phyton
D. C++
E. Java

25. Operator pembanding digunakan untuk melakukan...


A. Kombinasi antara dua nilai
B. Penjumlahan antara dua nilai
C. Perbandingan antara dua nilai
D. Perbandingan antara hubungan
E. Kombinasi antara hubungan

26. Berikut ini jenis perulangan di C++, kecuali...


A. For
B. Do While
C. Switch
D. While
E. Semua benar

27. Suatu prosedur proses dalam algoritma yang dilakukan secara urut, langkah demi langkah
disebut dengan...
A. Intergration
B. Sequence
C. Looping
D. Selection
E. Fillter

28. Dalam bahasa fortran dikenal dengan adanya instruksi kontrol yang dipergunakan untuk
melakukukan proses perulangan, yaitu...
A. When...do
B. When...go
C. Go...to
D. Until...if
E. Go...else

29. Salah satu bahasa pemrograman COBOL mempunyai singkatan...


A. Common Business Oriented
B. Combination Basic Language
C. Common Basic Language
D. Combination Business Opening
E. Communication By Object Language

30. Arry terdiri dari berbagai tipe, kecuali...


A. Array Single-Dimensi
B. Array Multi-Dimensi
C. Array Dimensi satu
D. Array dimensi dua
E. Array dimensi tiga

31. Indeks array secara bawaan atau default dimulai dari...


A. 1
B. 2
C. -1
D. 0
E. 9 / Tergantung angka didalam tanda[]
32. Bebeberapa pengertian dan fungsi Array yang benar terdapat pada...
A. Mempermudah penyimpanan character yang lebih dari satu
B. Hanya dapat menampung nilai dan angka
C. Dapat menampung semua angka nilai dan character
D. Untuk mengulang nama siswa dalam kelas kecil
E. Semua benar

33. Tipe data bahasa dari C++ untuk true false adalah...
A. String
B. Char
C. Boolean
D. Byte
E. Real

34. Berikut ini merupakan tipe data bilangan bulat yaitu...


A. Char
B. String
C. Int
D. Float
E. Double

35. Bilangan yang mengandung pecahan, paling sedikit harus ada satu digit angka sebelum dan
juga sesudah titik decimal termasuk dalam tipe data...
A. Real
B. Riil
C. Boolean
D. Integer
E. Semua benar

https://kelasprogrammer.com/contoh-soal-pemrograman-dasar-c/
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

NAMA  : 
KELAS  : 
Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma
20 Pertanyaan TANGGAL : 

1. Kata kunci dalam algoritma adalahi......

A Kronologis B Sistematis

C Diplomatis D Sinergis

E Logis

2. Apabila bahasa pemrograman yang akan digunakan membutuhkan pendeklarasian


variabel, hal ini dipertimbangan pada saat ...…

A Pemakaian intruksi-intruksi B Pengoperasian kompiler

C pemilihan tipe data D Pendeklarasian variabel

E tampilan hasil

3. Agar dapat dilaksanakan oleh komputer, algoritma harus ditulis dalam notasi bahasa
pemrograman sehingga juga dinamakan......

A Alur B Prosedur

C Sistem D Link

E Program

4. Dalam Algoritma, intruksi yang dkerjakan selama memenuhi suatu kondisi tertentu
disebut .....

A Sequence process B Iteration process

C Communication process D Selection process

E Concurrend process

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 1/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

5. Suatu cabang filsafat yang bersifat praktis berpangkal pada penalaran sekaligus sebagai
dasar filsafat dan sarana ilmu adalah .........

A Pola B Nalar

C Fungsi D Logika

E Teknik

6. Dalam menyusun suatu program,langkah pertama yang harus di lakkukan adalah :

A Membeli komputer B Membuat Algoritma

C Membuat program D Proses

E Mempelajari program

7. Sebuah prosedur langkah demi langkah yang pasti untuk menyelesaikan sebuah masalah
di sebut :

A Algoritma B Proses

C Program D Variabel

E Step

8. Pseudocode yang di gunakan pada penulisan algoritma berupa .........

A Bahasa Puitis B Bahasa Indonesia

C Sembarang bahasa asal terstruktur D Bahassa Inggris

E Bahasa pemograman

9. Pada pembuatan program komputer, algoritma dibuat .......

A Pada saat deklarasi B Pada saat program dibuat

C Sebelum pembuatan program D Sesudah pembuatan program

E Pada saat verifikasi program

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 2/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

10. Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah ........

A Masalah-Model-Algoritma-Eksekusi-Hasil B Algoritma-Program-Model-Eksekusi-Hasil

Masalah-Pseudocode-Flowchart- Masalah-Algoritma-Flowchart-Program-
C D
Program-Eksekusi-Hasil Eksekusi-Hasil

Masalah-Model-Algoritma-Program-
E
Eksekusi-hasil

11. Instruksi P=Q akan mengakibatkan nilai P=nilaiQ,dan nilai Q menjadi :

A Menjadi hampa B Menjadi Sembarang Nilai

C P tetap D Q tetap

E Menjadi 10

12. Apabila a=5, b=10, maka jika di berikan instruksi a=b; b=a akan mengakibatkan :.....

A a=b B a=0 , b=5

C a=10 , b=5 D a=10 , b=0

E a=10 , b=10

13. Simbol flowchart yang digunakan sebagai awal dan akhir suatu proses adalah........

A Terminal B Output

C Decision D Preparation

E Input

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 3/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

14.

Apabila terjadi dua kondisi (benar atau salah), pada pembuatan flowchart menggunakan
simbol….

A d B a,b,c

C a D c

E b

15.

Simbol Flowcahart yang digunakan untuk penghubung dalam satu halaman yang sama
adalah …...

A b B a,b dan c

C a D d

E c

16. Urutan instruksi-instruksi atau langkah-langkah yang menggunakan bahasa awam


disebut :

A Pseudocode B Program

C Struktur D Flowchart

E Algoritma

17.

Simbol Flowchart yang dapat digunakan untuk mencetak keluaran adalah….

A a,b dan d B d

C b D a

E c

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 4/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

18. Suatu proses pengulangan kembali alur kerja disebut…

A Looping B Rekursif

C Branching D Literasi

E Iteratif

19. Label yang digunakan untuk menandai akhir dari flowchart adalah .......

A START B STOP

C CLSCR D END

E BEGIN

20. Operator Aritmatika yang berarti menghitung sisa pembagian (Modulus) adalah .......

A # B /

C + D %

E sqrt

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 5/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

Kunci jawaban

1.e 2.a 3.e 4.b

5.d 6.b 7.a 8.c

9.c 10.e 11.c 12.c

13.a 14.a 15.c 16.a

17.c 18.a 19.d 20.d

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 6/7
16/03/23, 00.00 Latihan 1 Soal Logika dan Algoritma

https://quizizz.com/print/quiz/5d3e61750da2fa001a836a8d 7/7

Anda mungkin juga menyukai