Anda di halaman 1dari 3

ANDA NYERI???

JANGAN PANIK….. TIM PKRS RS UMUM HANDAYANI


JL.Soekarno Hatta No 94 Kotabumi
Lampung Utara. 34511
Telp 0724328399, Fax 072425312
Email rsh.handayani@ymail.com
APA ITU NYERI???
CARA MENGURANGI NYERI
Nyeri adalah pengalaman sensorik
DISTRAKSI: Teknik distraksi
dan emosional yang tidak
adalah teknik yang dilakukan untuk
menyenangkan akibat adanya
mengalihkan perhatian dari nyeri
kerusakan jaringan.
dengan cara :

MACAM-MACAM NYERI:
Nyeri akut adalah nyeri dengan
onset segera dan durasi terbatas
Nyeri kronis adalah nyeri yang Mendengarkan music favorit
bertahan untuk periode waktu yang
lama.

SEBERAPA NYERIKAH ANDA?

Membaca Koran/Buku cerita


Menonton tv
Membayangkan hal-hal indah.

RELAKSASI Relaksasi Nafas dalam:

Teknik relaksasi didasarkan kepada  Tubuh berbaring, kepala


keyakinan bahwa tubuh berespon pada disanggah dengan bantal, dan mata
ansietas yang merangsang pikiran terpejam.
Melakukan kompres hangat pada karena nyeri atau kondisi  Atur napas hingga napas menjadi
penyakitnya.Teknik relaksasi dapat lebih teratur.
bagian tubuh yang dirasakan nyeri
menurunkan ketegangan fisiologis.  Tarik napas sekuat-kuatnya lalu
buang secara perlahan-lahan
GUIDED IMAGINARY: Yaitu upaya melalui mulut
TIPS BAGI ANDA YANG AKAN
yang dilakukan untuk mengalihkan
MENJALANI TINDAKAN
persepsi rasa nyeri dengan HEMODIALISA:
mendorong pasien untuk mengkhayal 1. Berdo’a Untuk Kelancaran

dengan bimbingan. Hemodialisa

2. Mulai Berlatih Cara Melakukan

Teknik Relaksasi Agar


Memudahkan Anda Mengontrol

Rasa Nyeri Saat proses

hemodialisa

3. Pastikan lingkungan nyaman dan


tidak berisik agar membantu anda
mendapatkan istirahat yang cukup

SEMOGA SELALU SEHAT

Anda mungkin juga menyukai