Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SUMATIF TENGAH SEMESTER (STS) GENAP SD/MI
TAHUN PELAJARAN 2022-2023
SDN SUKOHARJO 3
Jln. KH. Hasan Genggong No. 173 – 67215 email : sdnsukoharjo3prob@gmail.com
KECAMATAN KANIGARAN KOTA PROBOLINGGO

KURIKULUM MERDEKA
Mata Pelajaran : PJOK N a m a : ............................................
Kelas : IV (Empat) Nomor : ............................................
Hari/Tanggal : / Maret 2023 SD/MI : ............................................
Waktu : 90 Menit Nilai : ............................................

I. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF a, b, c, ATAU d PADA JAWABAN YANG
PALING BENAR !
1. Gerakan sikap berdiri dengan satu kaki sambil menekuk tubuh ke depan dan satu kaki lurus
kebelakang adalah gerak ...
a. berputar b. berguling ke depan c. sikap pesawat terbang d. mengangkat satu kaki
2. Untuk melakukan gerakan yang sempurna diperlukan keleluasaan gerak otot tubuh yang maksimal.
Agar otot tubuh dapat melakukan gerakan secara leluasa, maka diperlukan tahapan ... sebelum
melakukan aktivitas inti pada senam lantai.
a. Pemanasan b. Pendinginan c. Jogging d. Pernapasan
3. Anggota tubuh yang pertama menyentuh matras pada gerak berguling ke depan adalah ..
a. kepala b. bahu c. tengkuk d. tangan
4. Sikap kedua tangan saat mengakhiri gerakan berguling ke depan...
a. ditekuk ke samping b. lurus kedepan c. berdiri d. lurus ke atas
5. Menghentikan gerakan secara terkontrol saat turun dari posisi tubuh yang melayang disebut ...
a. menggantung b. mendarat c. melayang d. mengayun
6. Saat melakukan gerakan meroda, posisi kedua tangan merentang ke ...
a. atas b. samping c. belakang d.bawah
7. Untuk melakukan gerakan berguling ke depan diperlukan kesatuan gerak yang sempurna agar tidak
terjadi hambatan saat tubuh berputar. Oleh karena itu, posisi dagu yang benar saat melakukan gerakan
berguling ke depan ialah ....
a. menempel di dada b. lurus ke depan c. mendongak d. menempel bahu
8. Gerak memutar tubuh dari arah samping, dengan tumpuan tubuh berada pada kedua kaki dan kedua
telapak tangan bermanfaat untuk melatih....
a. keseimbangan b. kekuatan c. daya tahan d. kelincahan
9. Senam Irama lebih ditekankan pada ketepatan hitungan, kelentukan, dan kesesuaian gerakan. Hitungan
yang digunakan dalam senam irama yaitu...
a. 1 sampai dengan 5 c. 1 sampai dengan 10
b. 1 sampai dengan 8 d. 1 sampai dengan 12
10. Setiap gerakan dalam senam irama harus disesuaikan dengan...

Higher Quality With Physical Education


a. alat b. gaya c. musik d. pelatih
11. Mengayunkan lengan ke depan dan ke belakang diawali dengan posisi badan ...
a. membungkuk b. berdiri tegak c. posisi kuda kuda d. menunduk
12. Variasi gerak dasar ayunan lengan pada gerak berirama bertujuan..
a. memperindah gerak berirama b. keserasihan c. keluasan bergerak d. kebersamaan
13. Pada senam irama terdapat gerakan langkah kaki dan ayunan tangan. Gerak langkah biasa menyerupai
gerakan ....
a. jogging b. berjalan c. berlari d. berjingkat
14. Senam irama dapat dilakukan secara individu maupun berkelompok. Senam irama yang berkelompok
sebaiknya dilakukan secara ... dan penuh semangat.
a. bersama–sama b. sendiri c. kompak d. santai
15. Setiap gerakan langkah kaki pada senam irama dimulai dari sikap ....
a. Berdiri dengan kaki terbuka c. Berdiri tegak dan penuh tekanan
b. Berdiri dengan satu kaki d. Berdiri tegak dan rileks
16. Gerak melangkah ke kanan dan ke kiri secara bergantian adalah gerak....
a. langkah di tempat b. langkah ke samping
c langkah mundur d. langkah maju
17. Variasi gerak ayunan lengan menyilang dapat dilakukan....
a. kedua tangan diluruskan ke samping lalu di tekuk dan disilangkan ke dada
b. kedua tangan lurus kedepan lalu di tekuk ke samping
c. tangan kanan diayunkan ke kiri, lalu tangan kiri diayunkan kanan
d. kedua tangan diayunkan ke depan dan kebelakang
18. Dalam guling depan terdapat variasi langkah dan kombinasi bertumpu. Agar dapat berguling
sempurna dapat dilakukan dengan cara..
a. menjaga keseimbangan kaki b. berguling dengan rutin
c. latihan melompat – lompat d. meningkatkan kekuatan
19. Manfaat pada latihan gerak meroda dapat meningkatkan..
a. kelincahan b. kelenturan c. kelemahan d. daya tahan
20. Latihan gerakan meroda dapat di lakukan dengan ....
a. berdiri b. memutar ke samping c. Jongkok d. berguling

II . URAIAN
21. Mengapa gerakan senam lantai harus menggunakan matras ?
-
22. Sebutkan 4 iringan yang digunakan dalam senam irama !
a).................................................................. b)..............................................................
c)................................................................... d).............................................................
23. Sebutkan 3 unsur yang di butuhkan pada gerak berguling kedepan!
a) ................................ b) ................................ c) ................................
24. Sebutkan 3 tahap latihan dalam senam irama!
a) ................................ b) ................................ c) ................................
25. Apa yang di maksud gerak meroda?
Higher Quality With Physical Education
-

Higher Quality With Physical Education

Anda mungkin juga menyukai