Anda di halaman 1dari 5

KLIPING QADAR

Oleh :

FAHRI
SDN 176 PINRANG

Tahun PELAJARAN 2022/2023

1
DAFTAR ISI

a. Pengertian.......................................................................................................................3

B. B. Contoh Perilaku Dan Sikap Beriman Kepada Qada Dan Qadar Dalam Kehidupan......4

10. Contoh Perilaku Yang Mencerminkan Beriman Kepada Qada Dan Qadar
Allah...............................................................................................................................4

10. Contoh Peristiwa Yang Berhubungan Dengan Qada Dan Qadar.......................4

C. Hikmah Iman Kepada Qada Dan Qadar.............................Error! Bookmark not defined.

2
A. PENGERTIAN

secara bahasa qada memiliki beberapa pengertian, yaitu: hukum, keputusan,


ketetapan, kehendak. Sedangkan qadar secara bahasa berarti suatu kepastian, ukuran,
kekuasaan, perwujudan kehendak.

Berdasarkan istilah, yang dimaksud qada adalah ketetapan Allah terhadap segala
sesuatu sejak zaman azali.

Artinya: Tiada suatu bencanapun yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada
dirimu sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauhul Mahfuzh) sebelum Kami
menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. [QS
Al-Hadid:22]

Ayat di atas menerangkan bahwa takdir manusia yang dalam hal ini disebut Qada
sudah tertulis dalam kitab Lauhul Mahfuzh sebelum manusia diciptakan.

Adapun dalil tentang iman kepada Qadar Allah SWT sudah tertuang dalam Al-Quran
Surah Ar-Ra’d ayat 11 berikut:

Artinya: … sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan sesuatu kaum sehingga


mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri. Dan apabila Allah
menghendaki keburukan terhadap sesuatu kaum, maka tak ada yang dapat
menolaknya; dan sekali-kali tak ada pelindung bagi mereka selain Dia. [QS Ar-
Ra'd:11]

3
B. CONTOH PERILAKU DAN SIKAP BERIMAN KEPADA
QADA DAN QADAR DALAM KEHIDUPAN

10. Contoh Perilaku yang Mencerminkan Beriman kepada Qada dan


Qadar Allah

Berikut disajikan ragam contoh sikap dan perilaku yang mencerminkan iman kepada
Qada dan Qadar Allah dalam kehidupan sehari-hari.

1. Alan belajar dengan sungguh-sungguh agar mendapat hasil yang bagus di


kelas
2. Dika mengikuti bimbel online agar bisa berbicara bahasa Inggris dengan
lancar
3. Membaca Al-Quran sebagai bentuk ikhtiar agar masuk surga
4. Ziarah ke kuburan sebagai wujud perilaku mengingat kematian
5. Seorang kuli bangunan yang bekerja keras untuk mendapatkan rezeki yang
halal
6. Seorang Ibu yang memasak daging ayam agar bisa dikonsumsi dengan halal
7. Seorang anak yang rajin mengonsumsi buah dan sayur agar tetap sehat
8. Mengikuti kegiatan donor darah untuk membantu teman yang sedang sakit
9. Disiplin membagi waktu antara belajar dan bermain
10. Alan rajin menabung agar bisa membeli baju lebaran

10. Contoh Peristiwa yang Berhubungan dengan Qada dan Qadar

Berikut disajikan segenap contoh peristiwa yang berhubungan dengan Qada dan
Qadar Allah SWT:

1. Dika terlahir sebagai anak laki-laki

4
2. Terjadinya gunung meletus

3. Api yang panas

4. Angin yang berhembus dari daerah bertekanan tinggi ke daerah bertekanan


rendah
5. Air laut yang asin
6. Meninggalnya manusia padahal usianya masih muda
7. Bumi yang berbentuk bulat
8. Setiap benda yang dilemparkan ke atas akan jatuh ke bawah karena adanya
gaya grativasi
9. Matahari terbit di ufuk timur dan terbenam di ufuk barat
10. Bumi dan berbagai planet senantiasa mengitari matahari

Anda mungkin juga menyukai