Anda di halaman 1dari 2
pporinls Mu, PENGAMBILAN DARAH BAYI No, Dokumen NoRevisi Halaman 01.07.136 A v2 Ditetapkan Oleh : STANDAR Tanggal terbit : RSIA Putri PROSEDUR 26 Januari 2023 OPERASIONAL dr. Herminiati HB, MARS, FISQua PENGERTIAN _: 1. SHK (Skrining Hypotiroid Kongenital) adalah suatu tes/ Tindakan yang dilakukan kepada bayi yang berumur 1x24 jam setelah lahir dengan pengambilan darah yang di teteskan pada kertas saring untuk mengetahui kadar hormon TSH normal atau tidak. 2. Pemeriksaan golongan darah adalah suatu Tindakan pemeriksaan golongan darah dengan cara melihat reaksi aglutinasi antara darah dengan reagen antisera + Rhesus TUJUAN 1, Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah untuk mendeteksi hipotiroid konginetal sejak dini guna mengetahui kelainana tumbuh kembang sedini mungkin sertas mencegah kerusakan otak yang permanen dengan memberikan pengobatan sebelum anak berusia 1 bulan 2. Sebagai acuan dalam pemeriksaan golongan darah KEBIJAKAN : Sesuai Keputusan Direktur RSIA Putri Surabaya pengambilan sampel darah untuk pemeriksaan TSH dan golongan darah dilakukan 1x24 jam setelah bayi lahir PROSEDUR A. Pelaksana : Analis Laboratorium B. Sampel : Darah C.Bahan/Alat: —— :Sarung tangan, Alkohol swab, Jarum, Plester, Tabung K3EDTA 0.5 ml, kartu Golongan darah, Lidi pengaduk. Reagen : Antisera A, Antisera B, Antisera AB, Anti Rhesus PENGAMBILAN DARAH BAYI ‘No. Dokumen No Revisi Halaman 01.07.136 A 22 STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL PROSEDUR UNIT TERKAIT Tanggal terbit Direktur RSIA Putri 26 Januari 2023 7 Ditetapkan Oleh dr, Herminiati HB, MARS, FISQua D. Cara Kerja 1 Persiapan pasien Perawat jaga meminta persetujuan kepada keluarga dan memberitau tentang prosedur serta maksud dan tujuan pemeriksaan tersebut 2. Pelaksanaan a, Petugas laboratorium menerima surat rujukan pemeriksaaan darah skrining hypotiroid dan golongan darah b. Pastikan informend consent sudah terisi Lakukan identifikasi pasien d. Pastikan bayi dalam keadaan hangat ¢. Lakukan desinfektan pada area yang telah di tentukan sebelum dilakukan penusukan £ Darah yang keluar di tampung pada tabung K3EDTA 0,5ml dan kertas saring g. Darah yang ditampung pada tabung K3EDTA 0,5ml segera dikocok agar tidak terjadi penggumpalan h. Area penusukan ditempeli plaster i, Isikelengkapan data yang ada di kertas saring j. Siapkan blangko rujukan sesuai dengan jenis pemeriksaan Kk. Informasikan kepada pasien hasil pemeriksaan kurang lebih 1 minggu 1. Hubungi laboratorium rujukan NICU Ranap Ibu Kamar Bersalin

Anda mungkin juga menyukai