Anda di halaman 1dari 1

Misalnya NIE obat tersebut DKL1234567890A1.

digit pertama menunjukkan nama dagang (D) atau generik (G).

digit kedua menunjukkan golongan obat yaitu bebas (B), bebas terbatas (T), keras (K),
psikotropika (P), dan narkotika (N).

digit 3 menunjukkan lokasi yakni obat tersebut diproduski Lokal (L) atau diimpor (I).

digit 4 sampai 5 menunjukkan tahun terbitnya izin edar.

digit 6 sampai 15 menunjukkan identitas produk dan produsen.

NOTE:
"Jenis golongan obat keras (K) harus dengan resep dokter, kalau bebas terbatas dijual bebas
dalam jumlah terbatas, kalau bebas bisa dibeli dan pastinya dikonsumsi sesuai anjuran

Anda mungkin juga menyukai