Anda di halaman 1dari 1

SURAT PERJANJIAN SEWA - MENYEWA UNIT APARTEMEN

Pada hari ini senin, tanggal 6 Oktober Tahun Dua Ribu Empat Belas telah terjadi perjanjian sewa menyewa antara :

1. Nama :
Alamat :
No. KTP :

Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama :

Alamat :

No. KTP :

Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA


Terlebih dahulu PARA PIHAK menerangkan sebagai berikut :

Bahwa kedua belah pihak telah sepakat untuk mengadakan perjanjian sewa menyewa unit apartemen
dengan syarat - syarat sebagai berikut :

PASAL 1

PIHAK PERTAMA dengan ini menyewakan kepada PIHAK KEDUA, dan PIHAK KEDUA menyewa dari PIHAK
PERTAMA, satu unit apartemen Jl. Raya Boulevard Osaka PIK2,Jakarta

PASAL 2

1. Perjanjian sewa - menyewa itu berlaku selama jangka waktu 1 (satu) tahun, terhitung tanggal 6
Oktober 2014 sampai dengan 6 Oktober 2015.
2. Harga sewa - menyewa unit apartemen pertahun Rp.28.000.000 (Dua Puluh Delapan Juta Rupiah)
3. Service charge sampai dengan bulan desember 2014 telah dibayar oleh PIHAK PERTAMA. Service
charge selanjutnya yakni bulan januari 2015

Anda mungkin juga menyukai