Anda di halaman 1dari 28

EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

TENTANG IDE INDONESIA


IDE Indonesia merupakan sebuah lembaga kepemudaan yang berfokus pada gerakan
sosial lintas disiplin ilmu. Lembaga yang bergerak dengan empat sub-bidang pengab-
dian, meliputi pendidikan, kesehatan, ekonomi pariwisata, dan lingkungan. Dan
dengan visi menjadi wadah pemuda-pemudi untuk menempa diri dan berdedikasi bagi
negeri, Indonesia Dedication and Empowerment (IDE) hadir.
Mengusung tagline Kembangkan Diri, Bangun Negeri untuk #1Desa1HarapanBangsa,
beberapa social project telah dilaksanakan oleh IDE Indonesia. Kegiatan yang telah
dilakukan IDE Indonesia, yaitu “Penggerak Perbatasan” di Anambas, Kepulauan Riau
yang merupakan cross border Indonesia dengan lima negara pada Januari 2020.
Kegiatan yang telah dilakukan IDE Indonesia antara lain “Penggerak Perbatasan” di
Anambas, Kepulauan Riau yang merupa- kan cross border Indonesia dengan lima
negara pada Januari 2020. Kegiatan “Ekspedisi Sahabat Bahari” di Desa Batu
Belubang, Bakung Serumpun, Lingga, Kepulauan Riau menja- di agenda kedua IDE
Indonesia yang dilaksanakan pada bulan September 2020. Indonesia Dedication and
Empowerment (IDE) kemudian mengadakan kegiatan pemberdayaan mas- yarakat
dengan tema “Ekspedisi Merekat Adat” di Dusun Adat Limbungan Timur dan Barat,
Perigi, Suela, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat”. Sebuah kegiatan yang membawa
serta 80++ delegasi dan fasilitator untuk merasakan pengalaman di dusun adat pada
bulan Maret 2021. Lalu kegiatan keempat kami yakni “Ekspedisi Sahabat Bahari #2” di
Desa Mola Nelayan Bhakti, Kecamatan Wangi-wangi Selatan, Kabupaten Wakatobi,
Sulawesi Tengga- ra” yang diikuti 80++ delegasi dan fasilitator. Kegiatan kelima kami
pada tanggal 10 – 20 Februari 2022 bertajuk “Tapak Sejarah #1” di Desa Pasir Putih,
Pulau Messah, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur yang diikuti oleh 60++ dele-
gasi. Kegiatan keenam pada tanggal 20 – 27 Juli 2022, yaitu “Penggerak Perbatasan
#2” di Entikong, Kalimantan Barat yang merupakan perbatasan Indonesia dan Malay-
sia. Dan kegiatan ketujuh, yaitu “Ekspedisi Sahabat Bahari #3”, telah dilaksanakan di
awal tahun 2023 pada tanggal 22 Januari – 5 Februari di Kampung Sauwandarek,
Meos Mansar, Raja Ampat, Papua Barat.
IDE Indonesia berkomitmen melanjutkan kegiatan pengabdian masyarakat dengan
mengusung tema “Ekspedisi Merekat Adat #2” sebagai pengabdian masyarakat yang
berbasis community driven innovation di Desa Adat Tenganan Pegringsingan, Mang-
gis, Karangasem, Bali. Tim IDE Indonesia telah melakukan survei dan proses perizinan
program ke pihak desa, tetua adat, dan masyarakat di lokasi pengabdian. Puji syukur
kami telah diizinkan dan diterima dengan baik untuk melakukan pengabdian di bidang
pendidikan, kesehatan, ekonomi pariwisata, dan lingkungan. Kami juga telah
mendapat dukungan dari pihak kepemerintahan dalam pelaksanaan kegiatan ini, seh-
ingga hal-hal terkait aspek legalitas kegiatan telah mendapat persetujuan dari pihak
terkait.

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

PROGRAM IDE INDONESIA


Pemberdayaan Masyarakat – Penggerak Perbatasan – Anambas Kepulauan Riau
Pemberdayaan Masyarakat – Ekspedisi Sahabat Bahari #1 – Lingga Kepulauan Riau
Pemberdayaan Masyarakat – Ekspedisi Sahabat Bahari #2 – Wakatobi
Pemberdayaan Masyarakat – Ekspedisi Merekat Adat – Lombok NTB
Caring Session
Campaign Vaksinasi Covid – 19
Sharing Session Pengabdian Masyarakat
Give Away
Positive Empowerment Campaign terkait kepemudaan
Donasi bersama Aksi Cepat Tanggap (pembangunan sumber air)
Pemberdayaan Masyarakat – Tapak Sejarah #1 – Labuan Bajo
Pemberdayaan Masyarakat – Penggerak Perbatasan #2 – Entikong
Pemberdayaan Masyarakat - Ekspedisi Sahabat Bahari #3 -Raja Ampat, Papua Barat

Detail Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat


Ekspedisi Merekat Adat #2
Pegringsingan merupakan satu dari lima dusun dan salah satu dari tiga dusun adat di Desa Ten-
ganan yang terletak di Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem, Provinsi Bali. Tenganan
Pegringsingan termasuk desa kuno yang pola hidup masyarakatnya berbeda dengan desa di Bali
pada umumnya, yaitu menerapkan adat budaya desa Bali Aga (pra-Hindu) yang sangat memper-
tahankan aturan adat secara turun temurun sejak jaman sebelum Kerajaan Majapahit. Hal terse-
but menjadi daya tarik wisata budaya bagi wisatawan hingga Tenganan Pegringsingan dinobat-
kan menjadi desa wisata.
Tenganan Pegringsingan merupakan wilayah adat yang memiliki ketetapan tanah masyarakatnya
sejak dahulu berdasarkan aturan adat. Kegiatan masyarakatnya berfokus pada kehidupan pribadi
dan kegiatan adat. Mata pencaharian masyarakat sebagainya besar adalah pengrajin seni, dapat
dilihat dari terdapatnya papan nama art work & shop di depan rumah-rumah masyarakat.
Lingkungan di Tenganan Pegringsingan dapat dikatakan perlu peningkatan terhadap pengelolaan
sampah. Hal tersebut masih menjadi salah satu hal yang sedang dioptimalkan oleh ibu-ibu PKK
dibantu oleh organisasi lokal terkait. Salah satu tujuan utamanya adalah masyarakat mampu
memilah sampah mulai dari skala rumahan dan sampah daur ulang akan disalurkan kepada
organisasi pengolahan sampah lokal. Selain persoalan sampah, terdapat persoalan kotoran
ternak, yaitu kebau dan sapi, yang masih terdapat di jalan akses desa. Persoalan tersebut masih
memerlukan pengarahan dan pendampingan.

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

Potensi Tenganan Pegringsingan terdapat pada adat dan budayanya. Masih perlu optimalisasi
pada bidang wisata terutama pada kapasitas dan kapabilitas sumber daya manusia, serta mana-
jemen yang lebih baik agar masyarakat dapat mendapatkan manfaat secara nyata.
Informasi terkait kondisi-kondisi Dusun Pegringsingan diatas merupakan gambaran secara umum
terkait kebutuhan pengelolaan kampung sehingga diperlukan bantuan optimalisasi potensi positif
melalui kegiatan pemberdayaan dari pemuda pemudi Indonesia. Karena itu, kami mengajak
pemuda-pemudi Indonesia bersama IDE Indonesia dalam Ekspedisi Merekat Adat #2 untuk
mendedikasikan diri, mengoptimalkan potensi sumber daya, dan meminimalisir problematika di
lokasi tersebut.
Ekspedisi Merekat Adat #2 membuka tiga jalur pendaftaran, yaitu Fully Funded, Self Funded, dan
Partial Funded yang dapat dipilih menyesuaikan dengan pendaftar, sehingga ini merupakan
kesempatan bagi kamu untuk mengambil peran berkontribusi bagi bangsa.

JALUR PENDAFTARAN EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

1. Fully Funded (dibiayai penuh oleh IDE Indonesia)


2. Partial Funded (ada potongan harga)
3. Self Funded (biaya pribadi)

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

SYARAT DELEGASI EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

1. Pemuda-Pemudi Indonesia yang berumur 15-35 tahun, terbuka bagi semua


jenjang pendidikan maupun alumni.
2. Bersedia mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir yakni dari 25 Januari – 5
Februari
3. Berkomitmen penuh untuk mendedikasikan dirinya kepada masyarakat yang
membutuhkan.
4. Siap akan tantangan dan perubahan yang terjadi di lapangan tempat pengabdian.
5. Memiliki inovasi, kreativitas, dan ketrampilan pemecahan masalah dalam team.
6. Bertanggung jawab dengan apa yang menjadi tanggung jawabnya.
7. Bersedia aktif berdiskusi mengenai program kerja
8. Bersedia melakukan pembayaran commitment fee (bagi pendaftar fully funded)

SKEMA SELEKSI EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2


FULLY FUNDED

1. Seleksi Berkas, yakni seleksi awal seluruh pendaftar Fully Funded berdasarkan
jawaban dari pertanyaan umum yang diisi dalam form
2. Seleksi Studi Kasus, yakni menjawab pertanyaan terkait persoalan seputar pengabdian,
mulai dari perencanaan sampai pengimplementasian, dengan menyajikan solusi melalui
form online, seleksi berlaku bagi peserta yang lolos Seleksi Berkas
3. Interview, yakni wawancara secara pribadi oleh Tim IDE Indonesia terkait pendapat dan
solusi terkait persoalan seputar kegiatan pengabdian dan dilaksanakan secara online,
seleksi berlaku bagi peserta yang lolos Seleksi Studi Kasus
4. Pengumuman Akhir

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

SKEMA SELEKSI EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2


PARTIAL FUNDED

1. Jalur ini diperuntukan untuk pendaftar terpilih dari jalur Fully Funded, sehingga harus
mendaftar Fully Funded terlebih dahulu untuk berkesempatan mengikuti Ekspedisi Merekat
Adat #2 melalui jalur ini
2. Kuota jalur Partial Funded adalah 50 peserta terbaik setelah pendaftar jalur Fully Funded
terpenuhi

SKEMA SELEKSI EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2


SELF FUNDED

1. Seleksi dengan mengisi form pendaftaran Self Funded


2. Pengumuman melalui email masing-masing dan informasi melalui WhatsApp dari official
akun IDE Indonesia

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
FULLY FUNDED
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

FASILITAS BAGI DELEGASI TERPILIH


JALUR FULLY FUNDED

Peserta terpilih yang lolos tahap seleksi jalur Fully Funded – EKSPEDISI MEREKAT ADAT
#2 akan mendapatkan fasilitas dari Tim IDE Indonesia
sebagai berikut;
• Transportasi PP dari Meeting Point (titik keberangkatan jalur Fully Funded dan Self
Funded berbeda).
• Transportasi lokal
• Program Pemberdayaan Masyarakat Lintas Disiplin Ilmu di Desa Tenganan
Pegringsingan, Karangasem, Bali
• Konsumsi
• Sarana Prasarana Program
• Sertifikat yang ditandatangani oleh Ketua IDE dan Kepala Desa
• Seragam dan Atribut Pengabdian
• Pendampingan pembuatan program kerja oleh fasilitator berpengalaman secara
online.
• Perizinan Program dan Surat Izin kegiatan
• Pendampingan saat program berlangsung oleh Fasilitator Pemberdayaan dan tim
medis (dokter)
• Trip Wisata Favorit Bali
• Uang saku masing masing Rp. 2.000.000,-

*** Kuota peserta terpilih menyesuaikan animo pendaftar dan peserta yang memenuhi
kriteria IDE Indonesia

MEETING POINT PESERTA LOLOS FULLY FUNDED


Pelabuhan, Bandara, Stasiun maupun Terminal terdekat dengan lokasi peserta terpilih
fully funded dari seluruh wilayah Indonesia, sehingga peserta bebas memilih keberang-
katan dan kepulangan dari mana saja, serta dengan transportasi apa saja.

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

TIMELINE PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

FULLY FUNDED
- Pendaftaran Program : 2 – 31 Maret 2023
- Penutupan Pendaftaran : 31 Maret 2023
- Pengumuman Tahap I : 3 April 2023
- Pembayaran Commitment Fee
Dan Donasi Bagi yg lolos Tahap I : 3 - 5 April 2023
- Seleksi Study Kasus : 7 - 10 April 2023
- Pengumuman Tahap II : 12 April 2023
- Wawancara Online : 15 April 2023
- Pengumuman Final : 19 April 2023

MEKANISME PENDAFTARAN
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2 FULLY FUNDED

1. Membaca informasi tentang pendaftaran Ekspedisi Merekat Adat #2 melalui website


kami di www.ideindonesia.or.id atau http://www.linktr.ee/ekspedisimerekatadat2 di
official account Instagram kami di www.instagram.com/ideindonesia.id atau di buku
panduan di https://bit.ly/INFO_EMA2
2. Follow instagram IDE INDONESIA dengan username @ideindonesia.id
(www.instagram.com/ideindonesia.id) Subscribe akun Youtube dengan username
IDE Indonesia Official, Follow tiktok IDE Indonesia dengan username @ideindonesia.id
3. Ada dua jalur pendaftaran fully funded gratis biaya pendaftaran;
a. Jalur Prestasi
Pendaftar melampirkan prestasi (maksimal 5 tahun terakhir) atau menjadi pengurus
harian organisasi dengan bukti sertifikat atau SK Organisasi.
Pendaftar diminta upload twibbon+poster+caption di feeds Instagram, upload story
dan highlight Instagram, follow Instagram, subscribe youtube, dan share
poster+caption di grup WhatsApps.

Link pendaftaran jalur Fully Funded Prestasi https://bit.ly/FORM_EMA2_PRESTASI


Form jalur ini berbeda dengan form jalur reguler

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

b. Jalur Reguler
Mengisi Form seleksi pendaftaran jalur Fully Funded Reguler. Pendaftar diminta
upload twibbon+poster+caption di feeds Instagram, upload story dan highlight
Instagram, follow Instagram, subscribe youtube, dan share poster+caption di grup
WhatsApps.
Link pendaftaran jalur Fully Funded Reguler https://bit.ly/FORM_EMA2_REGULER

4. Tersedia jalur Khusus Prestasi dan jalur Khusus Reguler yang dapat dipilih oleh
pendaftar dengan keringanan administrasi pendaftaran tanpa upload upload
twibbon+poster+caption di feeds Instagram, upload story dan highlight Instagram,
follow Instagram, subscribe youtube, dan share poster+caption di grup WhatsApps.
Jalur Khusus Prestasi dan jalur Khusus Reguler dikenakan biaya pendaftaran sebesar
Rp. 20,000,- yang dapat dilakukan melalui Rekening 1690002989694 atas nama
Muhammad Robiyanto (Bank Mandiri).
Form pendaftaran jalur Khusus Prestasi sama dengan jalur Prestasi di
https://bit.ly/FORM_EMA2_PRESTASI dan form jalur Khusus Reguler sama dengan
jalur Regular di https://bit.ly/FORM_EMA2_REGULER
5. Pendaftar dapat mengunduh twibbon di https://bit.ly/INFO_EMA2 atau
http://www.twibbonize.com/ema2 untuk twibbon otomatis dan diupload pada
instagram pribadi dengan caption yang sudah ditentukan dan tertera dalam
https://bit.ly/INFO_EMA2 Upload Instagram dengan multiple 2 slide foto, foto slide
pertama twibbon dan foto slide kedua poster program Ekspedisi Merekat Adat #2,
kemudian tag instagram IDE Indonesia dan 10 akun instagram teman.
6. Share poster dan informasi Ekspedisi Merekat Adat #2 di 1 grup media sosial kamu.
Konten bisa didownload di link https://bit.ly/INFO_EMA2 (lihat contoh di lampiran)
7. Upload poster program ke instastory instagram kamu dan mention instagram
@ideindonesia lalu buat highlight dengan judul “Open – EMA #2’’ (lihat contoh di
lampiran)
8. Mengisi form pendaftaran di www.ide Indonesia.co.id atau jika memilih jalur prestasi
pada link https://bit.ly/FORM_EMA2_PRESTASI dan form jalur reguler di
https://bit.ly/FORM_EMA2_REGULER

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

TAHAPAN SELEKSI FULLY FUNDED EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

Proses pendaftaran Ekspedisi Merekat Adat #2 peserta akan melewati 3 tahap seleksi

1. Seleksi Tahap 1 (Berkas/Administrasi)


a. Peserta mengisi kelengkapan berkas dan menjawab beberapa pertanyaan
melalui formulir;
o Jalur Prestasi : https://bit.ly/FORM_EMA2_PRESTASI
o Jalur Reguler : https://bit.ly/FORM_EMA2_REGULER

2. Seleksi Tahap 2 (Studi Kasus)


a. Peserta yang dinyatakan lulus Seleksi Berkas akan melanjutkan ke tahap
pembayaran commitment fee sebesar Rp. 100,000,-
No. Rekening : 1690002989694
atas nama : Muhammad Robiyanto
Bank : Mandiri
b. Commitment Fee yang dibayarkan sekaligus sebagai donasi pembangunan
masjid/mushola
c. Setelah pembayaran dinyatakan valid, peserta akan dikirimkan email yang
berisi petunjuk dan link untuk mengerjakan soal studi kasus (via formulir
online). Seleksi Studi kasus yakni akan disajikan beberapa pertanyaan seputar
kasus dalam kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat (via formulir
online). Peserta mengisi jawaban dari pertanyaan dengan memberikan solusi
disertai alasan mendukung.
3. Seleksi Tahap 3 (Wawancara)
Peserta yang dinyatakan lolos seleksi studi kasus maka akan melanjutkan sesi
wawancara secara online. Peserta akan diwawancarai dengan telfon seluler atau
panggilan WhatsApps.

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
SELF FUNDED
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

MEKANISME PENDAFTARAN SELF FUNDED


EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

1. Mengisi form pendaftaran khusus self funded di atau di


https://bit.ly/FORM_EMA2_SELFFUNDED
2. Follow Instagram IDE Indonesia di www.instagram.com/ideindonesia.id, follow dan
subscribe akun youtube channel “Yayasan IDE Indonesia”
3. Membayar biaya administrasi pendaftaran sebesar Rp. 25.000 melalui Rekening
1690002989694 atas nama Muhammad Robiyanto (Bank Mandiri).
4. Tunggu maksimal 5 hari kerja, maka akan dikirimkan pemberitahuan lolos selffunded
Letter Of Acceptence, Panduan Pembayaran, Form Konfirmasi Kehadiran Proposal
dan Surat Pengantar Proposal
5. Biaya program Selffunded dapat dicicil 2 kali, atau dapat dibayarkan lunas langsung.
Besaran biaya dapat diinfokan dengan menghubungi kami via DM Instagram atau
WhatsApp

MEETING POINT JALUR SELF FUNDED


1. Bali

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

FASILITAS BAGI DELEGASI


JALUR FULLY FUNDED

Peserta yang telah membayar biaya selffunded akan mendapatkan fasilitas dari Panitia
IDE Indonesia sebagai berikut;
• Transportasi PP dari Meeting Point (titik keberangkatan jalur Fully Funded dan
Self Funded berbeda).
• Transportasi lokal
• Program Pemberdayaan Masyarakat Lintas Disiplin Ilmu di Desa Tenganan
Pegringsingan, Karangasem, Bali
• Konsumsi
• Sarana Prasarana Program
• Sertifikat yang ditandatangani oleh Ketua IDE dan Kepala Desa
• Seragam dan Atribut Pengabdian
• Pendampingan pembuatan program kerja oleh fasilitator berpengalaman
secara online.
• Perizinan Program dan Surat Izin kegiatan
• Pendampingan saat program berlangsung oleh Fasilitator Pemberdayaan dan
tim medis (dokter)
• Trip Wisata Favorit Bali

SURVEI EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

Kami juga telah melaksanakan survai lapangan dan social maping dengan metode Par-
ticipatory Rural Appraisal (PRA) di lokasi pengabdian masyarakat bersama stake holder
terkait, sehingga aspek legalitas dan dukungan dalam kegiatan Ekspedisi Merekat Adat
#2 sudah tidak diragukan lagi.

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
EKSPEDISI MEREKAT ADAT #2

PENUTUP

Kami dari IDE Indonesia dengan bangga mempersembahkan kegiatan Pemberdayaan


Masyarakat dengan tajuk “Ekspedisi Merekat Adat #2”, sehingga kami mengajak Pemuda
– Pemudi Indonesia untuk mengikuti “Ekspedisi Merekat Adat #2” sebagai ajang melatih
kepekaan sosial, memanifestasikan ilmu yang dimiliki langsung kepada masyarakat
dengan pendekatan community driven innnovation. Sampai Jumpa di Bali!

CONTACT PERSON

Untuk informasi lebih lanjut mengenai kegiatan Ekspedisi Merekat Adat #2 yang
dilaksanakan oleh IDE Indonesia, silahkan menghubungi :

Instagram : www.instagram.com/ideindonesia
Youtube : www.youtube.com/@yayasanideindonesia9619
Website : www.ideindonesia.or.id
Email : ideindonesia.id@gmail.com
WhatsApp : 0822 8337 0935
Office : Perumahan Griya Hang Lekir Indah, Jl. Hang Lekir, KM. 10 Batu IX
Tanjungpinang Timur Kepulauan Riau

Hormat kami,

Sayid Karzeki, S.M


Founder & Ketua IDE Indonesia

EKSPEDISI
MEREKAT ADAT #2
KARANGASEM - BALI
LAMPIRAN BERKAS ADMINISTRASI PENDAFTARAN

Follow instagram @ideindonesia.id atau link


www.instagram.com/ideindonesia.id dan subscribe youtube “Yayasan Ide
Indonesia” atau link
https://www.youtube.com/@yayasanideindonesia9619
LAMPIRAN BERKAS ADMINISTRASI PENDAFTARAN

Buat story instagram kamu dengan mention instagram @ideindonesia.id lalu


buatlah highlight dengan judul “OPEN – EMA #2”
LAMPIRAN BERKAS ADMINISTRASI PENDAFTARAN

Buat postingan feed instagram slide 1 twibbon slide 2 poster program. Poster
program, twibbon, dan caption dapat didownload di https://bit.ly/INFO_EMA2 atau
download twibbon otomatis di link http://www.twibbonize.com/ema2 . Share poster
kegiatan di 1 grup whatsapp kamu.
LAMPIRAN
SURVEY LOKASI KEGIATAN
(DESA TENGANAN PEGRINGSINGAN, MANGGIS, KARANGASEM, BALI)
EKSPEDISI SAHABAT BAHARI #2 WAKATOBI

Ekspedisi Sahabat Bahari #2 Wakatobi Dihadiri Dan Dibuka Langsung Oleh Bupati
Wakatobi, Bapak H. Haliana, SE. Turut Hadir Di Kegiatan Ini Ibu Ilmiati Daud, SE., M.Si
Selaku Wakil Bupati Wakatobi, Kepala Dinas Pariwisata Dan OPD Terkait.
PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH
HARI KEMERDEKAAN RI DI LAUT BERSAMA MASYARAKAT
TAPAK SEJARAH - LABUAN BAJO
PENGGERAK PERBATASAN #2
KALIMANTAN BARAT - MALAYSIA
EKSPEDISI SAHABAT BAHARI #3
RAJA AMPAT - PAPUA BARAT DAYA

Anda mungkin juga menyukai