Anda di halaman 1dari 2

I.

TATALAKSANA UPAYA KESEHATAN JIWA


1. Penanggung jawab:
 Petugas kesehatan jiwa
2. 2. Perangkat Kerja
Tensi meter
 Kamera
 Jadwal kegiatan
 Buku
3. Tujuan
Meningkatkan derajat kesehatan jiwa dan kualitas hidup masyarakat
diwilyah kerja UPT Puskesmas Citra Medika.
4. Kegiatan
Kegiatan kesehtan jiwa yaitu:
a. Kunjungan pasien gangguan jiwa
b. Pemantauan dan kontroling status pengobatan pasien gangguan jiwa
5. Tatalaksana:
a. Perencanaan (P1)
Petugas merencanakan kegiatan promosi kesehatan pada RKA (yang
bersumber dana APBD) dan atau melalui POA BOK (plan of action
Bantuan Operasional Kesehatan) pada kegiatan yang bersumber dana
APBN.
b. Penggerakan pelaksanaan (P2)
Pada kegiatan P-2 petugas melakukan:
 Membuat jadwal kegiatan
 Mengkoordinasikan dengan bendahara pengeluaran atau bendahara
BOK
 Mengkoordinasikan dengan lintas program tentang kegiatan yang
akan dilaksanakan
 Melaksanakan kegiatan
c. pengawasan pengendalian penilaian (P3)
 Petugas mencatat hasil kegiatan dan melaporkan hasil kegiatan
 Petugas membuat buku kunjungan
 Petugas mengevaluasi kegiatan

Anda mungkin juga menyukai