Anda di halaman 1dari 13

1.

Pertandingan woodball dilaksanakan sesuai


peraturan pertandingan dan peraturan
permainan woodball dari IWbF
 Setiap pemain harus menyelesaikan
pertandingan mulai dari fairway pertama
sampai terakhir sebagaimana yang sudah
ditetapkan dan hasil akhir ditentukan oleh
jumlah hitungan pukulan dalam pertandingan

 Jika pemain tidak menyelesaikan semua


fairway hasilnya tidak akan dihitung
1. SHOOT GUN

1. INTERVAL
1. SHOOT GUN
PELAKSAAN PERTANDINGAN DILAKUKAN DENGAN
CARA MENEMPATKAN SEMUA PEMAIN PADA TIAP-TIAP
FAIRWAY YANG ADA.

1. INTERVAL
PELAKSAAN PERTANDINGAN DILAKUKAN DENGAN
CARA DIMULAI DARI FAIRWAY PERTAMA HINGGA AKHIR
SECARA BERURUTAN OLEH SETIAP KELOMPOK/PAIRING
PEMAIN.
1. STROKE COMPETITION
1) PERORANGAN
2) GANDA
3) TEAM/REGU
2. FAIRWAY COMPETITION
1) PERORANGAN
2) GANDA
3) TEAM/REGU
1) TUNGGAL PUTRA
2) TUNGGAL PUTRI
3) GANDA PUTRA
4) GANDA PUTRA
5) GANDA CAMPURAN
6) BEREGU PUTRA
7) BEREGU PUTRI
1) TUNGGAL PUTRA
2) TUNGGAL PUTRI
3) GANDA PUTRA
4) GANDA PUTRA
5) GANDA CAMPURAN
6) BEREGU PUTRA
7) BEREGU PUTRI
a) Kompetisi pukulan (STROKE)
Pemain yang menyelesaikan semua fairway
dengan jumlah pukulan paling sedikit akan
menjadi pemenang

b) Kompetisi fairway (Lapangan)


Para pemain yang telah memenangkan jumlah
yang lebih besar dari 12 fairway atau
kelipatannya dengan jumlah pukulan paling
sedikit akan menjadi pemenang.
1. Memulai pertandingan
2. Proses pertandingan
3. Hasil pertandingan
a) Setiap pemain harus memiliki catatan
hitungan pukulan pada keduabelas fairway
atau kelipatannya, jika tidak hasilnya tidak
akan dihitung.
b) Keputusan hasil
a) Hasil pertandingan dari 12 fairway atau kelipatannya setiap
pemain selesai ditentuksn pada hitungan pukulan.

b) Jumlah pukulan terendah menjadi pemenang.

c) Dalam kejadian angka dari jumlah hitungan pukulan yang


sama, pemain yang skor paling sedikit menurut jumlah
fairway menjadi pemenang.

d) Oleh karena itu hasilnya akan dievaluasi dengan cara yang


sama ,jika hasilnya serupa, kemudian keputusan akan
dinyatakan dan ditetapkan oleh panitia penyelenggara.
jumlah hitungan pukulan berdasarkan empat pemain
terbaik dalam team, team dengan pukulan paling
sedikit adalah pemenangnya.

Dalam keadaan skor yang sama pemain dalam satu


team yang hitungan pukulan terendah menjadi
pemenang.

Oleh karena itu hasil skor team akan dievaluasi


dengan cara yang sama, kemudian keputusan
lainnya ditentukan oleh panitia.
Untuk setiap pertandingan, kompetitor yang telah
memenangkan jumlah fairway yang lebih banyak
menjadi pemenang.

Jika ada pemenang dengan jumlah yang sama, maka


akan diperlombakan lagi dan diberikan petunjuk
oleh panitia sampai hasilnya keluar.

Anda mungkin juga menyukai