Anda di halaman 1dari 9

A.

PILIHAN GANDA

04. Gambar dibawah ini, bukan termasuk kategori ciri khas agama Buddha, yaitu …….

A. Semua orang dapat menjadi Buddha


B. Nibbana adalah tujuan utama
C. Anti kekerasan dan mengutamakan metta
D. Baik buruk manusia sudah ditentukan oleh ras, suku, agama atau jabatan
E. Karma adalah kebenaran yang tidak dapat dibantahkan
05. Keinginan manusia memiliki kekayaan, kemasyuran, jabatan yang tinggi dan setelah meninggal
terlahir di surga adalah hal yang biasa. Keinginan harta benda dan kebahagiaan duniawi hanya
bersifat sementara. Hal tersebut bukan tujuan utama bagi umat Buddha. Dalam pandangan
buddhis tujuan akhir umat Buddha adalah . . .
A. Terlahir di alam dewa
B. Menjadi makhluk Brahma
C. Terbebas dari kebencian
D. Bahagia lahir dan batin
E. Mencapai nibbana
06. Aspek kemauan dalam perlindungan berdasarkan agama Buddha ditafsirkan sebagai . . . .
A. Perlunya perlindungan yang memberikan harapan dan tujuan bagi semua makhluk
B. Suatu tindakan yang aktif dan sadar yang ditunjukkan untuk mencapai pembebasan
C. Memberikan keyakinan yang kokoh dalam diri sendiri dan menghasilkan ketenangan dan
kekuatan
D. Memberikan keyakinan bahwa setiap orang mempunyai benih kebuddhaan dalam dirinya
E. Memberikan kesadaran akan perlunya sebuah perlindungan
07. Perkembangan teknologi saat ini berpengaruh besar diberbagai bidang kehidupan. Salah satu
dampak kemajuan teknologi internet antara lain kita bisa mengakses berbagai macam informasi
yang ada dengan sangat mudah. Handphone merupakan salah satu kemajuan teknologi yang
mempermudah kita berkomunikasi jarak jauh. Kemajuan teknologi selain memberi dampak
positif juga menimbulkan dampak negatif. Munculnya dampak negatif dari kemajuan teknologi
harus diimbangi pemahaman agama yang benar. Peranan agama Buddha dalam perkembangan
teknologi adalah …
A. Buddha Dhamma menjadi pedoman dasar dalam pemanfaatan teknologi
B. Teknologi berhasil memajukan ilmu pengetahuan dan bermanfaat bagi kehidupan
C. Penerapan teknologi membatasi berkembangnya ajaran suatu agama
D. Agama Buddha menggunakan kemajuan teknologi untuk hal-hal yang bermanfaat saja
E. Keberadaan teknologi tidak dapat dipisahkan dengan agama
08. Ajaran Buddha mengenai kewajiban orang tua untuk memberikan warisan kepada anak-anaknya
dan kewajiban anak selain memelihara warisan yang diterimanya, menjaga kehormatan keluarga
sesungguhnya juga merupakan pewarisan dari …..
A. harta benda

1
B. hal-hal duniawi
C. ilmu dan seni
D. kebudayaan
E. kesusilaan
09. Perkembangan agama Buddha tidak terlepas dari perkembangan teknologi. Teknologi sangat
berdampak positif bagi perkembangan agama Buddha karena ....
A. merupakan media beribadah
B. media mudah disebarkan
C. melalui media, lebih mudah dan cepat mendapatkan informasi seputar agama Buddha
D. dengan teknologi semua masalah terselesaikan
E. media dapat tepat waktu
10. Gatha adalah ajaran Buddha yang disampaikan dalam bentuk syair dan Geya adalah khotbah
dengan gaya bahasa prosa yang diikuti sajak sebagai pengulangan dan ringkasan termasuk ....
A. seni sastra
B. seni suara
C. seni gerak
D. seni lukis
E. seni rupa
11. Indonesia negara besar yang terdiri dari pegunungan, lautan dan daratan. Pada akhir-akhir ini
terjadi bencana alam seperti, banjir bandang, angin puting beliung, tsunami, dan gempa bumi.
Fenomena alam tersebut menggambarkan proses kerja hukum . . . .
A. Kamma niyama
B. Bijja niyama
C. Citta niyama
D. Utu niyama
E. Dhamma niyama
12. Pemerintah membuat program penghijauan dengan mencanangkan penanaman tumbuh-
tumbuhan dengan tujuan untuk mencegah bencana banjir dan tanah longsor, seperti menanam
durian, alpukat dan manggis selain untuk daerah resapan buah yang dihasilkan juga dapat
bermanfaat untuk masyarakat sekitar. Fenomena yang menggambarkan proses kerja hukum bijja
niyama yaitu . . . .
A. Bencana banjir dan tanah longsor akibat ulah manusia yang tidak bertanggungjawab
B. Penanaman tanaman keras untuk mencegah terjadinya tanah longsor
C. Keserakahan manusia menimbulkan kerusakan ekosistem
D. Perubahan musim yang tidak menentu membuat petani gagal panen
E. Pemanfaatan sumber daya alam untuk kesejahteraan manusia
13. Seseorang yang melaksanakan sila dalam kehidupan sehari-hari akan senantiasa aman dan
terlindungi dimanapun berada. Salah satu faktor yang melaksanakan sila akan selalu terlindungi
adalah . . .
A. Perilaku yang terkendali
B. Dicintai oleh para dewa
C. Terhindar dari masalah hukum
D. Tidak memiliki musuh
E. Mempunyai banyak teman
01. Kerajaan Sriwijaya dikenal sebagai pusat pengajaran agama Buddha. Hal ini diceritakan oleh
seorang pandita Buddha bernama I-Tsing yang berasal dari China dan pernah tinggal di
Palembang. Di kerajaan Sriwijaya juga terdapat Perguruan Tinggi Agama Buddha dengan

2
mahaguru yang dikenal yaitu bernama Sakyakirti. Faktor yang bukan mempengaruhi kerajaan
Sriwijaya menjadi pusat pengajaran agama Buddha berdasarkan narasi di atas adalah . . . .
A. Sriwijaya menjadi rumah bagi sarjana Buddha dari berbagai negara dan berkumpul membahas
agama Buddha
B. Sriwijaya sebagai tempat persinggahan bagi mereka yang akan belajar agama Buddha
C. Sriwijaya banyak dipengaruhi Budaya India Hindu dan Buddha
D. Sriwijaya menarik banyak peziarah dan sarjana dari negara-negara di Asia
E. Sriwijaya merupakan salah satu kerajaan besar di Sumatera memberikan pengaruh besar
terhadap agama Buddha
02. Setelah Indonesia merdeka, perkembangan agama Buddha mulai tampak dengan berdirinya
organisasi-organisasi Buddhis berskala nasional yang masing-masing memiliki peran penting.
Organisasi persaudaraan Upasaka-Upasika Indonesia (PUUI) memiliki peran penting . . . .
A. Menarik perhatian dan minat orang-orang Indonesia terpelajar
B. Mempelopori kebangkitan dan perkembangan agama Buddha di Indonesia
C. Mempersiapkan kebangkitan kembali agama Buddha di Indonesia
D. Menumbuhkan rasa percaya diri para pemuka agama Buddha
E. Membina persaudaraan universal melalui penghayatan pengetahuan semua agama
03. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
1. Agama Buddha sebagai sumber dan landasan etika, moral dan spiritual
2. Agama Buddha harus dapat membuat orang bekerja dan penuh daya cipta
3. Agama Buddha membantu seseorang untuk mencapai kesucian lahir dan batin
4. Agama Buddha tidak menitik beratkan pada hal-hal yang bersifat duniawi
5. Agama Buddha harus dapat mempersatukan perbedaan dunia
Agama memiliki peran kreatif ditunjukkan dalam pernyataan nomor . . . .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
14. Sila memfasilitasi seseorang terlahir di alam yang baik ditambah dengan usaha yang giat dan
kecerdasan, maka hasil dari berdananya mempunyai kondisi untuk berbuah sehingga banyak
orang yang percaya dan ingin berbisnis dengannya. Hal ini berarti sila memberikan manfaat
berupa . . . .
A. Meninggal dalam keadaan tenang dan damai
B. Nama baik tersebar kesegala penjuru
C. Penuh percaya diri dan kemantapan hati
D. Mampu menyembuhkan berbagai penyakit
E. Mendapatkan kekayaan berlimpah dengan usaha giat
15. Seseorang melakukan perbuatan baik dengan rajin berdana, membantu teman yang
membutuhkan dengan harapan setelah meninggal terlahir dialam bahagia pada keluarga yang
berkecukupan. Perbuatan tersebut dilakukan berdasarkan motif sila yaitu . . . .
A. Gahatta Sila
B. Anusampanna Sila
C. Panitia Sila
D. Majjhima Sila
E. Hina Sila
16. Perhatikan pernyataan dibawah ini :

3
1. Tidak makan dan minum yang melemahkan kesadaran
2. Berbicara yang sopan dan lembut
3. Mematuhi tata tertib di lingkungan vihara
4. Tidak membuang sampah sembarangan
5. Tidak mengambil sesuatu yang bukan miliknya
6. Meminjam tanpa sepengetahuan yang punya
7. Menggunakan helm dan memiliki SIM
8. Memiliki mata pencaharian yang benar
Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk dalam jenis Pakatti sila ditunjukkan nomor . . . .
A. 1, 2, 3 dan 4
B. 1, 2, 5 dan 8
C. 2, 3, 5 dan 7
D. 3, 5, 7 dan 8
E. 3, 4, 6 dan 7
17. Terdapat sebuah inspirasi menyatakan "dipukul tidak melawan, dimarah tidak membalas". Hal
ini sama menunjukkan sebuah pengendalian diri yaitu …..
A. Patimokkha saṁvara
B. Sati samvara
C. Nana samvara
D. Khanti samvara
E. Viriya samvara
18. Setelah Buddha parinibbana, umat tetep berkumpul untuk mengenang jasa-jasa da teladan
Buddha atau merenungkan kebajikan-kebajikan Tiratana. Sebagai pengganti khotbah Buddha,
para bhikkhu mengulang kotbah-kotbah atau sutta. Kebiasaan baik lain yang dilakukan oleh para
bhikkhu dan samanera yaitu setiap pagi dan sore mengucapkan pariitta. Bentuk penghormatan
tersebut termasuk praktek puja . . . .
A. Patipatti Puja
B. Padakkhina
C. Vattha
D. Utthana
E. Amisa Puja
26. Pada suatu ketika bumi ini akan hancur atau mengalami perubahan. Kehancuran bumi yang
ditandai dengan tidak adanya hujan dalam waktu yang lama sehingga tumbuhan akan mati,
sungai besar menjadi kering. Danau-danau besar kering, air maha samudra surut dan gunung
sineru mengeluarkan asap. Kehancuran bumi dengan tanda-tanda tersebut disebabkan oleh . . .
A. tanah
B. udara
C. angin
D. air
E. api
27. Buddha bersabda, "bagaikan seekor lebah yang tidak merusak kuntum bunga, baik warna
maupun baunya, pergi setelah memperoleh madu, demikianlah orang bijaksana mengembara dari
desa ke desa." (Dhammapada, Puppha Vagha, Gatha 49). Jika diterapkan dalam kehidupan
manusia yang berhubungan dengan alam semesta, sabda Buddha tersebut dapat dimaknai .....
A. manusia hendaknya seperti lebah
B. alam harus dimanfaatkan, sebagaimana lebah mengambil madu bunga
C. Tuhan menciptakan alam untuk manusia

4
D. Orang yang pandai adalah orang yang dapat memanfaatkan alam
E. Manfaatkan alam tanpa keserakahan dan tidak merusak lingkungan
28. Dalam kitab Jataka, pemanfaatan lingkungan dengan bijaksana diumpamakan seperti "…
meniupkan nafas membuat api kecil menjadi besar", maknanya adalah ….
A. untuk memanfaatkan lingkungan memerlukan daya upaya
B. manfaatkan sumber daya alam seperlunya saja
C. orang bijaksana dapat menggunakan sumber daya yang minimal untuk mencapai
kesejahteraan sebesar-besarnya
D. orang harus berupaya memanfaatkan sumber daya alam sebesar-besarnya
E. tanpa kerja keras mustahil dapat mencapai sukses
29. Kelahiran sebagai manusia di alam semesta berhubungan dengan kekuatan perbuatan masa
lampaunya. Seseorang memiliki perilaku baik melalui pikiran, ucapan, dan perbuatan, maka hasil
yang akan diterimanya dalam kehidupan mendatang adalah . . . .
A. Berkumpul dengan orang yang tidak disukai
B. Sulit tercapai keinginannya
C. Akan terlahir di alam surgawi
D. Terlahir di alam binatang
E. Kecerdasannya menurun
30. Buddha mengajarkan perlunya bakti seorang anak kepada orang tuanya bahkan meskipun telah
meninggal dunia. Sebagai bentuk bakti seorang anak kepada orang tuanya yang telah meninggal
jika terlahir di alam penderitaan seperti alam peta adalah menolongnya dengan cara ......
A. tekun berdoa setiap hari supaya orang tuanya diterima di sisi Tuhan
B. rajin kebaktian di vihara setiap hari sambil mendoakan orang tuanya agar bahagia
C. memohon kepada Tuhan untuk mengampuni segala dosanya
D. melimpahkan jasa dengan cara berbuat baik atas nama orang tuanya yang telah meninggal
dunia
E. membina diri hingga mencapai kebuddhaan
31. Manusia yang bersikap keras kepala, sombong dan tidak menghormati kepada orang yang pantas
dihormati, maka akibat yang diterima masa mendatang adalah …..
A. Pendek umur
B. Sakit-sakitan
C. Miskin
D. Bodoh
E. Kalangan rendah
32. Seseorang yang tidak suka melukai, tidak menyiksa dan tidak menyakiti makhluk hidup, maka
masa mendatang akan menerima akibat seperti ……
A. Mempunyai pengaruh
B. sehat jasmani dan batin
C. berpenampilan tampan atau cantik
D. kekayaan melimpah
E. bijaksana
33. Perhatikan pernyataan berikut ini :
1. Keluar masuknya nafas
2. Perenungan terhadap badan jasmani
3. Menyadari gerak-gerik perasaan
4. Perenungan terhadap pikiran
5. Makanan yang menjijikkan

5
6. Perenungan terhadap fenomena
7. Perenungan terhadap perasaan
Berdasarkan pernyataan diatas yang termasuk objek meditasi pandangan terang adalah . . . .
A. 1, 2, 3 dan 5
B. 2, 3, 4 dan 5
C. 2, 4, 6 dan 7
D. 2, 3, 4 dan 6
E. 3, 4, 5 dan 7
34. Perhatian murni atau hidup penuh kesadaran dapat dipraktikkan kapan saja dan dimana saja
sesuai dengan aktivitas kita sehari-hari. Berikut ini praktik kesadaran dalam makan dan minum
adalah . . . .
A. Melakukan perenungan sebelum makan dan minum
B. Memperhatikan hidangan yang ada dihadapan
C. Mengambil makanan sambil menonton televisi
D. Menyuapkan makanan ke mulut sambil berbicara
E. Mengunyah makanan sambil tergesa-gesa
19. Manusia, hewan dan alam saling mempengaruhi. Manusia memanfaatkan alam untuk memenuhi
kebutuhan. Manusia membutuhkan makanan, air, udara yang bersih yang berasal dai lingkungan
tempat manusia hidup. Hewan hidup dengan sumber makanan dari tumbuhan. Peranan manusia
dalam menjaga kelestarian alam adalah . . . .
A. Manusia bertanggung jawab terhadap keseimbangan alam
B. Alam semesta beserta isinya untuk pemenuhan kebutuhan manusia
C. Manusia diperbolehkan mengeksploitasi alam sebanyak-banyaknya
D. Kerusakan alam semesta bukan semata-mata ulah manusia
E. Susunan wujud manusia sama dengan unsur wujud alam
20. Pundarika sejak kecil bercita-cita menjadi dokter. Setelah SMA mengikuti ujian masuk
kedokteran di Universitas ternama. Usahanya belum membuahkan hasil seperti yang diinginkan
karena tidak lulus ujian masuk kedokteran. Hal inilah yang menyebabkan dia larut dalam
kesedihan dan kekecewaan. Upaya awal yang dilakukan oleh Pundarika untuk keluar dari
masalah tersebut berdasarkan pola pikir hukum Empat kebenaran Mulia adalah . . . .
A. Mengidentifikasi sebab yang menimbulkan kegagalan
B. Menghentikan kegagalan yang menimbulkan kesedihan dan kekecewaan
C. Menerima kegagalan tersebut sebagai kenyataan yang harus dihadapi
D. Mempraktikkan cara-cara agar berhasil pada kesempatan lain
E. Mempraktikkan cara-cara agar tidak larut dalam kesedihan dan kekecewaan
21. Seseorang yang saat ini terlahir dalam kondisi tidak mempunyai kekayaan, menderita kelaparan,
tidak tercapai apa yang diinginkan, kehilangan barang yang disayangi, dan lain-lain. Kondisi
tersebut terjadi sebagai akibat buruk dari . . . .
A. Perbuatan asusila
B. Melakukan pembunuhan
C. Berkata yang tidak benar
D. Mengambil barang yang tidak diberikan
E. Minum-minuman keras yang menyebabkan lemahnya kesadaran
22. Pak Dana seorang pengusaha dibidang perdagangan, terkadang beliau mendapat untung dari
usahanya namun juga terkadang mengalami kerugian. Pak dana mengalami usaha dengan
kesabaran dan kesadaran bahwa hidup ini tidak selamanya senang atau selamanya susah selalu

6
berubah. Sikap pak Dana mencerminkan bahwa beliau menyadari hakekat kehidupan yang penuh
perubahan yaitu . . …
A. Annica
B. Dukkha
C. Anatta
D. Atta
E. Tanha
23. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Mengalami lahir, tua, sakit dan mati
2. Dengan adanya ini, maka adalah itu
3. Tumbuh, berkembang, dan lenyap
4. Perubahan dari ada menjadi tidak ada
5. Batin dan jasmani tidaklah kekal
Proses kerja hukum Paticcasamuppada ditunjukkan nomor . . . .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
24. Seorang ibu dari keluarga miskin melahirkan seorang anak. Seorang kaya raya dan baik budinya
akhirnya membantu biaya persalinan dan mengadopsi anak tersebut setelah orang tua dari si bayi
menawarkan kepadanya untuk merawat dan membesarkan bayi tersebut. Dirawat dan dibesarkan
dengan penuh perhatian dan kasih sayang, anak dari keluarga miskin tersebut akhirnya
mempunyai masa depan yang lebih baik. Kasus tersebut merupakan contoh bekerjanya hukum
karma menurut fungsinya, yaitu .....
A. janaka-kamma
B. upatthambaka-kamma
C. uppilaka-kamma
D. upaghataka-kamma
E. kusala-kamma
25. Pada awalnya bumi ini padat dan bisa dinikmati oleh makhluk hidup, ketika makhluk Abhasara
sampai ke bumi mereka menikmati sari bumi tersebut. Proses terbentuknya bumi beserta isinya
terdapat dalam . . .
A. Tirokudha Sutta
B. Aganna Sutta
C. Vehaphala Sutta
D. Karaniya Metta Sutta
E. Manggala Sutta
35. Hidup penuh kesadaran merupakan pola kehidupan yang benar-benar hidup. Meditasi ini
menyatu dengan orang yang ada disekitar kita, serta sadar sepenuhnya dengan apa yang kita
lakukan disini dan saat ini. Meditasi penuh kesadaran memiliki manfaat berupa . . . .
A. Menggantungkan hidup pada orang lain
B. Menambah kecemasan dimasa depan
C. Membuat hidup tidak rileks dan penuh tekanan
D. Hidup semaunya sendiri tanpa memperhatikan orang lain
E. Meningkatkan pengendalian diri dan keseimbangan dalam kehidupan

7
36. Penggunaan teknologi yang tidak bijak dapat menyebabkan masalah sosial, salah satunya cyber
crime. kasus cyber crime yang pernah terjadi diIndonesia antara lain penyalahgunaan kartu kredit,
perjudian online, pencurian dokumen penting, dan pembajakan. Dampak permasalahan sosial
tersebut adalah ....
a. keamanan masyarakat semakin terganggu
b. kerusakan fisik di berbagai daerah
c. terjadi kesenjangan sosial antarindividu
d. disintegrasi sosial dalam masyarakat meningkat
e. ketergantungan antarkelompok meningkat
37. Teknologi dapat memberikan dampak negatif jika tidak digunakan secara bijak. Salah satu cara
pemanfaatan teknologi yang bersifat positif adalah ....
a. menggunakan alat elektronik hanya ketika di rumah saja
b. menggunakan internet untuk menyelesaikan tugas sekolah
c. mengoperasikan semua akun jejaring social
d. menggunakan internet untuk bermain game online
e. body shaming terhadap teman melalui media social
38. Peredaran obat kadaluwarsa di salah satu pasar berhasil dibongkar polisi. Pelaku mengaku
menyimpan obat-obatan daluwarsa untuk diubah tanggal kadaluwarsanya sehingga bisa
diperdagangkan kembali di took miliknya. Dampak masalah sosial berdasarkan kasus tersebut
adalah ....
a. melemahnya kewaspadaan masyarakat terhadap obat-obatan
b. mengurangi tingkat pelayanan kesehatan bagi masyarakat
c. mengancam kesehatan fisik akibat keracunan obat
d. menambah jumlah pengguna jaminan kesehatan
e. naiknya konsumen obat-obatan murah di masyarakat
39. Dani dan Reno merupakan salah satu pencita sepak bola setiap ada pertandingan antara club
manapun mereka selalu menontonnya, baik secara langsung maupun melalui siaran televisi. disela
kegiatan menonton, mereka sering melakukan taruhan menggunakan uang, tindakan tersebut
termasuk pelanggaran norma-norma, yaitu ....
a. delinkuensi anak
b. perjudian
c. alkoholisme
d. LGBT
e. Kenakalan remaja
40. Penyebab seseorang melakukan tindakan korupsi adalah berkembangnya sifat ....
a. asusila
b. Irsia
c. Lobha
d. thina
e. himsa
31. Di dalam pergaulan hendaknya memilih sahabat yang baik, salah satunya adalah sahabat yang
suka menolong. Ciri-ciri sahabat yang suka menolong adalah ….
a. senantiasa menjaga kita saat lengah
b. turut bergembira atas keberhasilan kita
c. menunjukkan jalan kebahagiaan
d. menganjurkan kita berbuat baik
e. menjaga pada saat kita tidur
32. Mitta bersahabat dengan Karuna yang berkelakuan baik, pandai dan bijaksana di sekolah. Suatu
hari Mitta di ancam oleh penjahat ketika pulang dari sekolah dan Karuna yang melihat kejadian
tersebut segera memberikan bantuan. Maka sesuai dengan Dhammapada XXIII:328, hendaknya
Mitta berjalan bersamanya dengan senang hati dan penuh kesadaran untuk mengatasi semua
bahaya. Dari petikan Dhammapada diatas dapat dipahami bahwa ketika kita berteman dengan
orang yang bijak maka akibatnya adalah ….
a. hidup kita akan bahagia

8
b. kita hidup dengan santai saja
c. kita hidup dengan penuh kekhawatiran
d. kita tidak perlu hati-hati kemanapun kita pergi
e. kita dapat pengawal pribadi
33. Pergaulan remaja yang tidak didasari kebijaksanaan dapat menyebabkan mereka terjerumus dalam
pergaulan bebas. Pergaulan bebas dapat menjadi sebab perilaku penyalahgunaan narkoba, seks
bebas,dan minum minuman keras. Berdasarkan ilustrasi di atas etika pergaulan dalam ajaran
agama Buddha sesuai dan terdapat dalam Kitab SigalovadaS utta. Salah satunya adalah kewajiban
sebagai seorang sahabat yaitu....
a. mencegah kita melakukan kejahatan
b. terampil dan rajin dalam segala tugasnya
c. simpati dalam persahabatan
d. membekali dengan ilmu pengetahuan dan keterampilan
e. menjaga rahasia kejahatan kita
34. Sahabat sejati dalam agama Buddha selalu dikembangkan. Salah satu sahabat sejati itu adalah ….
a. Bergaul bila menguntungkan
b. Mengajak berkeliaran di waktu malam
c. Menjaga dalam suka maupun dukkha
d. Minum-minum sampai mabok
e. Membicarakan kejelekkannya pada orang lain
35. Faktor yang menyebabkan anak didik berprilaku menyimpang adalah ….
a. Karena sudah jamannya
b. Kebebasan bergaul
c. Kurangnya pendidikan etika/moral pada anak
d. Premanisme
e. Obat terlarang

B. URAIAN

41. Apakah pandangan Buddhis terhadap perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi ?
42. Apakah yang menjadi pengertian dari kamma / karma ?
43. Tuliskan 4 macam apaya bhumi !
46.Jelaskan empat kebenaran yang termasuk hukum kesunyataan !
47.Jelaskan pengertian dari meditasi pandangan terang!
48.Mengapa hidup ini tidak terlepas dari dukkha?
49.Apakah pengertian dari hukum karma ?
50. Apakah yang menyebabkan terjadinya pergaulan bebas ?
44. Tuliskan 4 hal yang berguna yang dapat menghasilkan kebahagiaan duniawi menurut sabda
Buddha !
45. Tuliskan yang menjadi pengertian hiri dan otappa !

Anda mungkin juga menyukai