Anda di halaman 1dari 15

Nama Anggota:

1. Chalisa Fadhilatun Nazira


2. Febriana
3. Gessya Aprilia Syahrika Putri
4.Leli Tri Hardani
Anyaman
pengertian
Menganyam merupakan suatu kegiatan ketrampilan melayu yang dapat
menghasilkan suatu karya seni yang dilakukan dengan cara menyusupkan
umum
antara lungsi (vertikal) dan pakan (horizontal) secara bergantian atau
berselang-seling.

kbbi anyaman adalah hasil menganyam, barang yang sudah dianyam.

Pengertian menganyam menurut Rahmat dkk ( 1994 : 812 ) adalah merangkaikan


menurut para ahli bahan kerajisehari-harinan anyaman sehingga menjadi benda-benda yang dapat
memenuhi kebutuhan ,

pleit, "lipatan, lipatan, kumpulan pipih yang dibuat dengan menggandakan kain atau
kain serupa dalam potongan sempit pada dirinya sendiri," juga "helai rambut yang
saling bertautan," dari Anglo-Prancispleit, Prancis Kunoploit, lebih awalpleit, "lipat,
cara melipat," dari bahasa Latinplicatus, partisip masa lalu dariplicare"meletakkan,
lipat, memelintir"
etimologi
pleiten, "melipat (sesuatu), mengumpulkan lipatan, menggandakan strip sempit,"
juga "mengepang atau menenun (sesuatu)," dariplait(n.) dan juga dari bahasa
Prancis Kunopleir"melipat," varian dariploier,ployer"melipat, menekuk," dari
bahasa Latinplicare"melipat"
sejarah

Asal Mula Anyaman


Konon katanya, Anyaman merupakan salah satu seni tradisi tertua di
Indonesia. Mulanya, kegiatan itu ditiru dari cara seekor burung yang menjalin
ranting-ranting menjadi suatu bentuk yang kuat. Kesenian yang diakui milik
masyarakat melayu ini, sudah ada sejak masa lampau
Jenis-jenis anyaman
berdasarkan bahan yang dipakai dapat dikelompokkan menjadi:
1. Ayaman daun mengkuang
2. Anyaman daun pandan
3. Anyaman bambu
4. Anyaman rotan
5. Anyaman lidi
6. Anyaman tali kur
Jenis-jenis anyaman
berdasarkan teknik
Anyaman rapat, yaitu anyaman yang dibuat secara rapat. 2)
Anyaman jarang, yaitu anyaman yang dibuat secara jarang
(renggang)
bentuk anyaman
01 02
Anyaman
dua dimensi, yaitu anyaman yang Anyaman tiga dimensi, yaitu
hanya memiliki ukuran panjang dan anyaman yang memiliki ukuran
lebar panjang, lebar, dan tinggi
saja, kalaupun seandainya memiliki
ketebalan, ketebalan tersebut tidak
terlalu diperhitungkan
fungsi
Fungsi Anyaman
1. sebagai kemasan sebagai hantaran saat
berkunjung pada sahabat atau keluarga
2. sebagai alat saat bepergian untuk menyimpan
pakaian barang dagangan, serta pada jaman
penjajahan digunakan untuk menyimpan
senjata yang akan diselundupkan.
tujuan
1. kerajinan anyaman ini dibuat untuk memenuhi
kebutuhan hidup sehari-hari serta untuk
kelengkapan acara adat di masyarakat
2. untuk dijual dalam rangka menunjang
perekonomian keluarga
tokoh
kebanyakan wanita
contohnya : puan aminah
bahan dan alat
01 02
BAHAN
Bahan baku anyaman berasal dari ALAT
serat purun, pandan berduri, rotan,
bambu, serta berbagai kulit tanaman gergaji,pisau,parang
kayu dan resam, yang tumbuh di
lahan gambut maupun lahan basah.
contoh anyaman
lukah tudung saji

tikar

pengikat beliung
tas bakul

buaian anak
ayunan
proses pembuatan

1. menentukan ide dan


menyiapkan bahan
2. membuat kerangka
3. penganyaman
4. pengecatan
5. finishing
DAFTAR PUSTAKA
https://smkabdurrab.sch.id/artikel/245-anyaman-khas-riau

https://www.kompas.com/skola/read/2023/03/14/134500969/anyaman--pengertian-motif-
dan-contoh-hasil-kerajinan

https://www.kompas.com/skola/read/2021/02/18/171640269/karya-seni-anyaman-
pengertian-dan-jenisnya

https://www-etymonline-com.translate.goog/word/plait?
_x_tr_sl=en&_x_tr_tl=id&_x_tr_hl=id&_x_tr_pto=tc

https://suratmisitisuratmi.blogspot.com/2020/02/anyaman-kerajinan-tangan-melayu-
riau.html?m=1

https://sahabatnesia.com/cara-membuat-anyaman-kertas/

https://www.universitas123.com/news/langkah-dalam-proses-pembuatan-kerajinan-rotan
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai