Anda di halaman 1dari 7

Garis Dan Sudut

Kelompok 6 : Darius,Gallen,Felicia

MULAI
APA ITU GARIS
DAN SUDUT

Garis dapat didefinisikan


sebagai
kumpulan/himpunan titik-
titik yang berjejer dan
terhubung secara kontinu.
Sudut adalah suatu objek
geometri yang tersusun
dari dua sinar garis dengan
kedua pangkal sinar garis
tersebut bertemu pada satu
titik.
SUDUT TERBAGI MENJADI
TIGA YAITU

SUDUT TUMPUL

SUDUT SIKU-SIKU

DAN SUDUT LANCIP


APA ITU SUDUT
TUMPUL

sudut tumpul adalah sudut


yang disebut juga sebagai
"obtuse angle". Pada segitiga,
sudut tumpul adalah segitiga
yang salah satu sudutnya
lebih besar dari 90 derajat.
Segitiga tumpul bisa berupa
segitiga sama kaki atau tak
sama panjang.
APA ITU SUDUT SIKU-SIKU APA ITU SUDUT LANCIP

sudut Siku-siku; sudut lancip ,


sudut siku-siku sudut lancip adalah
adalah sudut yang sudut yang
ukuran nya tepat besarnya antara 0
90 derajat s.d. 90 derajat (0
derajat < Sudut
lancip > 90 derajat)
PENEMU SUDUT
(TRIGONOMETRI)

Trigonometri dalam Bahasa Yunani sendiri artinya adalah ukuran


dalam segitiga. Konsep ini pertama kali ditemukan oleh seorang
astronom dan matematikawan asal Khorasan, Persia bernama Al
Marwazi, atau lebih lengkap bernama Ahmad ibn' Abdallah
Habash Hasib Marwazi.
TERIMA
KASIH!

Anda mungkin juga menyukai