Anda di halaman 1dari 1

Nomor : SE-06.04.

00-22/K/1999 Jakarta, 11 Januari 1999


Lampiran : 1 (satu) set
Hal : Organisasi, Mutasi, Tata Usaha,
dan Tata Kerja Penetapan Angka Kredit
Bagi Pejabat Fungsiona1 Auditor Di Lingkungan BPKP

Yth.
1. Deputi Kepala BPKP
2. Kepala Pusat
3. Kepala Biro/Kepala Direktorat
4. Kepala Perwakilan BPKP
di
Lingkungan BPKP

Sebagaimana diketahui peningkatan profesionalisme dan karir Pegawai Negeri Sipil


khususnya di lingkungan BPKP merupakan faktor yang sangat penting bagi terwujudnya
hasil-hasil pengawasan yang berdaya guna dan berhasil guna. Dalam rangka tersebut
telah ditetapkan Keputusan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor
19/1996 tanggal 2 Mei 1996 tentang Jabatan Fungsional Auditor dan Angka Kreditnya.
Sebagai petunjuk pe1aksanaannya telah diterbitkan Surat Keputusan Bersama Kepala
Badan Administrasi Kepegawaian Negara, Sekretaris Jendera1 Badan Pemeriksa
Keuangan dan Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Nomor : 10
Tahun 1996, Nomor : 46/SK/1996, dan Nomor : KEP-386/K/1996 tentang Petunjuk
Pelaksanaan Jabatan Fungsional Auditor dan Angka Kreditnya pada tanggal 6 Juni 1996.
Selanjutnya telah ditetapkan Surat Keputusan Kepala BPKP Nomor : 13.00.00
125/K/1997 tanggal 5 Maret 1997 tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Jabatan
Fungsional Auditor Dan Angka Kreditnya Di Lingkungan Aparat Pengawasan
Fungsional Pemerintah.
Mengingat dalam Surat Keputusan Kepala BPKP Nomor : 13.00.00-125/997 tangga1 5
Maret 1997 tersebut belum dilengkapi dengan pengaturan tentang Organisasi, Mutasi,
Tata Usaha dan Tata Kerja Penetapan Angka Kredit Bagi Pejabat Fungsional Auditor,
khususnya di lingkungan BPKP, maka dipandang perlu menetapkan ketentuan-ketentuan
yang berhubungan dengan hal tersebut di atas.
Bersama ini disampaikan kepada Saudara ketentuan tentang Organisasi, Mutasi, Tata
Usaha, Tata Kerja Penetapan Angka Kredit Bagi Pejabat Fungsional Auditor di
Lingkungan BPKP yang melengkapi Surat Keputusan Kepala BPKP Nomor: 13.00.00-
125/K/1997 tanggal 5 Maret 1997.

KEPALA
BADANPENGAWASANKEUANGAN
DAN PEMBANGUNAN,

TTD
Drs. SOEDARJONO
NIP 060028787

Anda mungkin juga menyukai